Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER AGAMA

TAHUN 2023 (A)

1. Apa pengertian sholat menurut Bahasa dan istilah? (5 point)


2. Apa pengertian rukun sholat? (5 point)
3. Ada berapa rukun sholat? Sebutkan! (5 point)
4. Jelaskan pembagian makhorijul huruf secara lengkap? (10 point)
5. Ada berapa pembagian makhorijul huruf yang keluar di bibir 2? Sebutkan beserta
hurufnya! (5 point)
6. Apa hukum bacaan lafadz ‫ ? من امن‬Jelaskan! (5 point)
7. Ada berapa huruf idzhar? Sebutkan! (5 point)
8. Jelaskan pembagian idgham? Sebutkan hurufnya! (10 point)
9. Apa hukum memandikan jenazah? (5 point)
10. Apa fungsi jeruk purut dan kapur barus? (5 point)
11. Tuliskan lafadz niat sholat jenaza untuk 1 laki-laki dan 1 perempuan? (10 point)
12. Tuliskan lafadz takbir ke 3 untuk 4 orang laki-laki dan perempuan? (10 point)
13. Ada berapa rakaat sholat tasbih dan berapa jumlah tasbih yang dibaca semuanya? (5
point)
14. Al-Quran terdiri dari berapa juz, surat dan ayat? (5 point)
15. Buatlah saran kalian untuk tutor agama maupun untuk para penutor semuanya? Saran
untuk kedepannya! (10 point)

LELAHMU MENULIS HARI INI, AKAN DIBAYAR DENGAN


KESUKSESANMU DI MASA DEPAN, SESUATU YANG DITULIS DARI
HATI AKAN SAMPAI KEHATI PULA.
SEMANGAT UNTUK PETERNAKAN 2022
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER AGAMA
TAHUN 2023 (B)

1. Apa pengertian syarat sholat? (5 point)


2. Ada berapa syarat sholat? Sebutkan! (5 point)
3. Apa yang dimaksud dengan Makhorijul huruf? (5 point)
4. Ada berapa pembagian makhorijul huruf yang keluar di bibir 2? Sebutkan beserta
hurufnya! (10 point)
5. Ada berapa hukum bacaan nun mati dan tanwin? Sebutkan! (5 point)
6. Apa hukum bacaan lafadz ‫ ? من ر بحم‬Jelaskan! (5 point)
7. Apa hukum bacaan idgam? (5 point)
8. Ada berapa kewajiban orang hidup terhadap orang yang meninggal? Sebutkan! (10
point)
9. Sebutkan alat dan bahan memandikan jenazah? (5 point)
10. Sebutkan berapa lembar kain kafan untuk mengkafani jenazah laki-laki dan
perempuan? (5 point)
11. Tuliskan lafadz takbir ke 3 untuk 4 orang laki-laki dan perempuan? (10 point)
12. Apa manfaat shodaqah? (10 point)
13. Tanggal dan bulan berapa Al-Quran diturunkan? (5 point)
14. Al-Quran terdiri dari berapa juz, surat dan ayat? (5 point)
15. Buatlah saran kalian untuk tutor agama maupun untuk para penutor semuanya? Saran
untuk kedepannya! (10 Point)

LELAHMU MENULIS HARI INI, AKAN DIBAYAR DENGAN


KESUKSESANMU DI MASA DEPAN, SESUATU YANG DITULIS DARI
HATI AKAN SAMPAI KEHATI PULA.
SEMANGAT UNTUK PETERNAKAN 2022

Anda mungkin juga menyukai