Anda di halaman 1dari 28

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02

RENCANA KEGIATAN VAKSINASI COVID-19


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 GARUT
TMT 3 SD 31 OKTOBER TA. 2022

GARUT, SEPTEMBER 2022


1

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02

RENCANA KEGIATAN
VAKSINASI COVID-19 DENKESYAH 03.04.02
TMT 3 SD 31 OKTOBER TA. 2022

BAB I
PENDAHULUAN

1. Umum.

a. Denkesyah 03.04.02 Garut sebagai unsur pelayanan kesehatan dan dukungan


kesehatan bertanggung jawab terhadap pembinaan kesehatan seluruh personel
disatuan tempur dan teritorial dijajaran Korem 062/TN serta masyarakat Garut; dan

b. Kegiatan Vaksinasi COVID 19 bagi Prajurit dan PNS diwilayah Korem 062/TN
merupakan kesehatan preventif bagi prajurit dan sesuai dengan program dari komando
atas yang pelaksanaannya dilaksanakan oleh Denkesyah 03.04.02 Garut dijajaran
Korem 062/TN.

2. Maksud dan Tujuan.

a. Masksud. Memberikan gambaran tentang pelaksanaan Kegiatan Vaksin Covid-19


pada seluruh prajurit, PNS dan keluarga serta masyarakat umum di wilayah Korem
062/TN; dan

b. Tujuan. Untuk mendapatkan persetujuan arahan dan keputusan dari pimpinan


tentang penyelenggaraan kegiatan vaksinasi covid-19 pada bulan Oktober tahun 2022.

3. Ruang Lingkup dan Tata Urut. Rencana kegiatan vaksinasi covid-19 ini disusun
dengan tata urut sebagai berikut :

a. Ruang Lingkup. Pelaksanaan Kegiatan Vaskinasi Covid-19 meliputi perencaan,


persiapan, pelaksanaan dan pengakhiran;

b. Tata Urut. Rencana pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19 disusun dengan tata
urut sebagai berikut :

1) BAB I Pendahuluan;
2) BAB II Pokok-pokok penyelenggaraan ;
3) BAB III Rencana penyelenggaraan;
4) BAB IV Komando dan perhubungan; dan
5) BAB V Penutup.
2

4. Dasar.

a. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia no 18 tentang Perubahan atas


Peraturan Menteri Kesehatan no 10 tentang Pelaksanaan Vaksinasi dalam rangka
penanggulangan pandemi corona virus deasese 2019 (covid-19) ;

b. Surat Telegram Pangdam III /SLW Nomor ST/1136/2021/Tanggal 20 Juni


2021 tentang pelaksanaaan kegiatan serbuan vaksinasi di wilayah Kodam III/SLW ; dan

c. Program Kerja Denkesyah 03.04.02 Garut Bidang Kesehatan Preventif


diantaranya vaksinasi covid-19 diwilayah areal service Denkesyah 03.04.02 Garut
bulan Oktober tahun 2022.

BAB II
POKOK-POKOK PENYELENGGARAAN (VAKSINASI)

5. Tujuan. Vaksinasi COVID-19 bertujuan untuk mengurangi transmisi/penularan


COVID-19, menurunkan angka kesakitan dan kematian akibat COVID-19, mencapai
kekebalan kelompok di masyarakat (herd immunity) dan melindungi TNI, PNS, keluarga dan
masyarakat dari COVID-19 agar tetap produktif secara sosial dan ekonomi. Kekebalan
kelompok hanya dapat terbentuk apabila cakupan vaksinasi tinggi dan merata di seluruh
wilayah. Upaya pencegahan melaluipemberian program vaksinasi.

6. Sasaran.

a. Kuantitatif. Seluruh personel TNI dan PNS yang berada di wilayah Korem
062/TN yang terlibat dalam kegiatan pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 sejumlah 77
orang, baik sebagai vaksinator maupun sebagai pendukung yang terdiri dari :

1) Rumkit TK.II Dustira : 7 Orang


2) Rumkit TK IV Guntur : 21 Orang
3) Poskes 03.10.11 Garut : 14 Orang
4) Klinik Denkesyah Garut/ : 14 Orang
5) Rumkitban Galunggung 030802 Tasikmalaya : 7 Orang
9) Poskes 03.10.13 Ciamis : 7 Orang
6) Polkes 03.09.01 Baleendah : 7 Orang

b. Kualitatif. Kelompok prioritas penerima vaksin adalah penduduk yang


berdomisili di Indonesia yang berusia ≥ 18 tahun. Kelompok penduduk berusia di
bawah 18 tahun dapat diberikan vaksinasi apabila telah tersedia data keamanan
vaksin yang memadai dan persetujuan penggunaan pada masa darurat
(emergency use authorization) atau penerbitan nomor izin edar (NIE) dari Badan
Pengawas Obat dan Makanan dengan sasaran sebagai berikut :
3

1) Sasaran vaksinasi COVID-19 tahap 1 adalah tenaga kesehatan,


asisten tenaga kesehatan, tenaga penunjang serta mahasiswa yang sedang
menjalani pendidikan profesi kedokteranyang bekerja pada Fasilitas Pelayanan
Kesehatan;

2) Sasaran vaksinasi COVID-19 tahap 2 adalah:

(a) Petugas pelayanan publik yaitu Tentara Nasional


Indonesia/Kepolisian Negara Republik Indonesia, aparat hukum, dan
petugas pelayanan publik lainnya yang meliputi petugas di
bandara/pelabuhan/stasiun/terminal, perbankan, perusahaan listrik
negara, dan perusahaan daerah air minum, serta petugas lain yang
terlibat secara langsung memberikan pelayanan kepada masyarakat;

(b) Kelompok usia lanjut (≥ 60 tahun); dan

(c) Petugas kesehatan yang berisiko tinggi hingga sangat tinggi untuk
terinfeksi dan menularkan SARS- CoV-2 dalam komunitas.

7. Materi. Melaksanakan Vaksinasi Covid-19 di wilayah Korem 062/TM.

8. Waktu dan Tempat.

a. Waktu : Tanggal 3 s.d 31 Oktober 2022;

b. Tempat : 7 Area yang terdapat di 5 Kodim yang berada diwilayah Korem


062/TN dengan lokasi sebagai berikut :

(1) Wilayah Kodim 0609 Cimahi 1 Tim Terdiri dari :

NO LOKASI TIM KET


1 2 3 4
1 Rumkit Tk.II Dustira Tim 1 1 Tim

(2) Wilayah Kodim 0611 Garut 7 Tim Terdiri dari :

NO LOKASI TIM KET


1 2 3 4
1 Rumkit Tk.IV Guntur Tim 6,7,8 3 Tim
2 Poskes 03.10.11 Garut Tim 2,3 2 Tim
3 Klinik Denkesyah Garut Tim 4,5 2 Tim

(3) Wilayah Kodim 0612 Tasikmalaya 1 Tim Terdiri dari :

NO LOKASI TIM KET


1 2 3 4
1 Rumkitban Galunggung Tim 9 1 Tim
03.08.02 TSM
4

5) Wilayah Kodim 0613 Ciamis 1 Tim Terdiri dari :

NO LOKASI TIM KET


1 2 3 4
1 Polkes 03.10.13 Ciamis Tim 10 1 Tim

6) Wilayah Kodim 0624 Kab Bandung 1 Tim Terdiri dari :

NO LOKASI TIM KET


1 2 3 4
1 Polkes 03.09.01 Tim 11 1 Tim
Baleendah

9. Organisasi Kegiatan.

a. Penanggung jawab : Dandenkesyah 03.04.02;


b. Koordinator : WadanDenkesyah 03.04.02;
c. Ketua Pelaksana : Pasiminlog;
d. Wakil Ketua : Pasiminkes;
e. Logistik : Siminlog;
f. Sekretaris : Turminkes; dan
g. Pelaksana : Tim Vaksinator.

10. Macam, Metode Sifat.

a. Macam : Kegiatan Di tempat ( Statis) dan Door To Door (Mobile);


b. Metode : Sosialisasi himbauan dan praktek;
Sifat : Dikendalikan.

BAB III
RENCANA KEGIATAN (VAKSINASI)

11. Tahap perencanaan. (tanggal 1 s.d. 20 September 2022).

a. Menerima perintah dari Komando Atas melalui Telegram Panglima TNI Nomor
TR/479/2021 tanggal 31 Mei 2021 tentang perintah menyiapkan Vaksinator dan
membantu penyiapan fasilitas serta Sarpras di tempat yang telah ditunjuk guna
kelancaran pelaksanaan Vaksinasi Covid-19;

b. Menindaklanjuti perintah dari Komando Atas dengan menurunkan Surat


Telegram Pangdam III/Slw Nomor ST/1136/2021 tanggal 20 Juni 2021 tentang
perintah menyiapkan Vaksinator dan membantu penyiapan fasilitas Sarpras di
tempat yang telah ditunjuk guna kelancaran pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di
Wilayah Kodam III/Slw;
c. Melaksanakan koordinasi dengan Pemda/dinas terkait dalam rangka
mendukung pelaksanaan kegiatan;
5

d. Dalam upaya peningkatan cakupan vaksinasi yang tinggi dan merata melalui
peningkatan akses terhadap layanan vaksinasi yang berkualitas dan sesuai standar,
termasuk dalam rangka pelaksanaan pelayanan vaksinasi COVID-19 dibutuhkan
proses perencanaan yang komprehensif. Proses penyusunan perencanaan
pelaksanaan vaksinasi dilakukan oleh masing masing jenjang administrasi. Dengan
perencanaan yang baik, kegiatan pelayanan vaksinasi diharapkan dapat berjalan
dengan baik pula. Dalam melaksanakan kegiatan pemberian vaksinasi COVID-19,
perencanaan disusun dengan memperhitungkan data dasar (jumlah fasilitas
pelayanan kesehatan/pos pelayanan vaksinasi, tenaga pelaksana, daerah sulit, dll);
e. Mengumpulkan data-data yang diperlukan; dan

f. Menyusun rencana kegiatan.

12. Tahap persiapan. (tanggal 21 s.d 30 September 2022).

a. Mengorganisir ulang kekuatan personel yang terlibat dalam pelaksanaan


kegiatan sesuai jumlah personel yang ditentukan Komando Atas;

b. Menyiapkan kembali alat peralatan dan perlengkapan guna mendukung


kegiatan seperti jenis vaksin (sinovac,Ppizer,Jansen) Jumlah vaksin sinovac: (50
Vial),Ppizer (200 Vial),Jansen(200 Vial), Alkohol swab 2.000 buah dan alat
pendukung lainnya;

c. Melaksanakan persiapan pada setiap kegiatan yang akan dilaksanakan;

d. melaksanakan persiapan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang ada dijajaran


Denkesyah 03.04.02 Garut;

e. Fasilitas pelayanan kesehatan yang menjadi pelaksana pelayanan vaksinasi


COVID-19 harus memenuhi persyaratan sebagai berikut:

1) Memiliki tenaga kesehatan pelaksana vaksinasi COVID- 19 dan


memiliki sarana rantai dingin sesuai dengan jenis Vaksin COVID-19 yang
digunakan atau sesuai denganketentuan peraturan perundangundangan; dan

2) Memiliki izin operasional Fasilitas Pelayanan Kesehatan atau


penetapan oleh Menteri sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan. Fasilitas pelayanan Kesehatan yang tidak dapat memenuhi
persyaratan poin 2 dapat menjadi tempat pelayanan vaksinasi COVID-19
namun dikoordinasi oleh puskesmas setempat.

f. Pendataan dan Penetapan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan


Kabupaten/Kota melakukan pendataan fasilitas pelayanan kesehatan yang akan
menjadi tempat pelaksanaan pelayanan vaksinasi COVID-19. Pendataan dilakukan
melalui upaya koordinasi dengan seluruh fasilitas pelayanan kesehatan yang ada di
wilayah Korem 062/TN, meliputi pendataan tenaga pelaksanaan, jadwal pelayanan
dan peralatan rantai dingin yang tersedia di setiap fasilitas pelayanan kesehatan;

g. Pemetaan Tenaga Pelaksana Tenaga pelaksana (satu tim) pelaksana


kegiatan pemberian Vaksinasi COVID-19 untuk tiap sesi terdiri dari:

1) Petugas pendaftaran/verifikasi
2) Petugas untuk melakukan skrining (anamnesa), pemeriksaan fisik
sederhana dan pemberian edukasi;
3) Petugas pemberi vaksinasi COVID-19 dibantu oleh petugas yang
menyiapkan vaksin
6

4) Petugas untuk melakukan observasi pasca vaksinasi COVID19 serta


pemberian tanda selesai dan kartu vaksinasi COVID-19;
5) Petugas untuk melakukan pencatatan hasil vaksinasiCOVID-19;
6) Petugas untuk melakukan pengelolaan limbah medis; dan/atau
7) Petugas untuk mengatur alur kelancaran pelayanan vaksinasi COVID-
19 Pemetaan ketersediaan tenaga pelaksana dilakukan sebagai pertimbangan
dalam menyusun jadwal layanan. Rangkaian pemeriksaan dan pelayanan
Vaksinasi COVID-19 untuk satu orang diperkirakan sekitar 15 menit. Satu
vaksinator (perawat, bidan, dan dokter) diperkirakan mampu memberikan
pelayanan maksimal 80-100 sasaran per Bulan.

h. Penyusunan Jadwal Layanan. Dalam penyusunan pelaksanan kegiatan


berkoordinasi dengan wilayah Korem 062/TN kota, kabupaten dan seluruh fasilitas
pelayanan kesehatan untuk menyusun jadwal pelayanan vaksinasi COVID-19
meliputi hari pelayanan, jumlah sesi layanan per hari, jam pelayanan dan kuota
sasaran yang dilayani per sesi pelayanan serta nama dan nomor kontak
penanggung jawab di masing-masing fasilitas pelayanan kesehatan;

i. Inventarisasi Peralatan Rantai Dingin. Pengelola program imunisasi dan


logistik Denkesyah Kesehatan baik Kabupaten/Kota harus melakukan inventarisasi
jumlah dan kondisi sarana cold chain (vaccine refrigerator, cool pack, cold box,
vaccine carrier, dsb) termasuk alat pemantau suhu yang ada saat ini, serta
kekurangannyadi Wilayah area servis kabupaten/kota.
13. Tahap pelaksanaan. ( tanggal 3 s.d 31 Oktober 2022).

a. Pemberian vaksinasi COVID-19 dilakukan oleh dokter, perawat atau bidan


yang memiliki kompetensi;

b. Pelaksanaan pelayanan vaksinasi COVID-19 tidak menganggu pelayanan


imunisasi rutin dan pelayanan kesehatan lainnya;

c. Melakukan skrining/penapisan terhadap status kesehatan sasaran sebelum


dilakukan pemberian vaksinasi;

d. Menerapkan protokol kesehatan; serta Mengintegrasikan dengan kegiatan


surveilans COVID-19 terutama dalam mendeteksi kasus dan analisa dampak;

e. Melakukan input data fasilitas pelayanan kesehatan dalam aplikasi Pcare


Vaksinasi:

1) Area servis Denkesyah 03.04.02 Garut Kabupaten/Kota


berkoordinasi dengan Kantor Cabang BPJS Kesehatan setempat untuk
mendapatkan hak akses (username dan password) aplikasi Pcare Vaksinasi;
2) Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota mengakses aplikasi Pcare
Vaksinasi melalui alamat https://pcare.bpjs- kesehatan.go.id /vaksin/
menggunakan browser yang terdapat pada komputer/ laptop/handphone yang
terkoneksi internet, kemudian log in menggunakan username dan password
yang sudah didapatkan.
f. Menggunakan ruang/tempat yang cukup luas dengan sirkulasi udara yang baik
(dapat juga mendirikan tenda di lapangan terbuka);
g. Memastikan ruang/tempat pelayanan vaksinasi bersih dengan
membersihkan sebelum dan sesudah pelayanan dengan cairan disinfektan;
h. Tersedia fasilitas mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir atau hand
7

sanitizer, Atur meja pelayanan antar petugas agar menjaga jarak aman 1 – 2 meter.
i. Ruang tempat pelayanan vaksinasi hanya untuk melayani orang sehat, apabila
tidak memungkinkan ruangan terpisah maka harus dilakukan dengan waktu/jadwal
yang terpisah;
j. Sediakan tempat duduk bagi sasaran untuk menunggu sebelum vaksinasi dan
30 menit sesudah vaksinasi dengan jarak aman antar tempat duduk 1 – 2 meter.
Atur agar tempat/ruang tunggu sasaran yang sudah dan sebelum Vaksinasi terpisah.
14. Tahap pengakhiran. (tanggal 1 s.d 5 November 2022)

a. Melaksanakan evaluasi dan kaji ulang terhadap pelaksanaan kegiatan


terhadap hal-hal yang bersifat krusial di lapangan dan perlu segera ditindaklanjuti
agar tidak terjadi penyimpangan pada pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di wilayah
Korem 062/TN TMT 3 s.d.31 Oktober 2022.

b. Membuat laporan hasil kegiatan yang telah dilaksanakan

BAB IV
ADMINISTRASI DAN LOGISTIK

15. Administrasi.

Personel Vaksinator :

a. Vaksinator = 55 orang.
b. Pendukung = 22 orang.
Jumlah = 77 orang.

16. Logistik. Menggunakan dukungan dari Komando Atas sebesar Rp.


323.400.000,- dengan rincian sebagai berikut :

a. Uang Harian Rp.150.000,- x 77 org x 21 hari =Rp. 242.550.000,-


b. Transport Lokal Rp.50.000, x 77 org x 21 hari =Rp. 80.850.000,-

17. Lain-lain.

a. Materiil.

1) Pakaian : Yang berlaku saat itu dan menggunakan


Masker.

2) Kendaraan :

a) Mobil Hiac : 1 Unit.


b) Mobil Rush : 1 Unit.
c) Mobil Ambulance : 4 Unit. ( Rumkit Dustira, Rumkit
Guntur, Rumkitban Galunggung, Polkes Baleendah,)

b. Alhub : HP perorangan.
8

BAB V
PENUTUP

18. Penutup. Demikian rencana pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Covid-19 TMT 3 s.d.
31 Oktober 2022 dibuat sebagai pedoman untuk mengantisipasi kemungkinan terciptanya
Cluster baru Covid-19 sebagai dampak dari Penyebaran Virus Covid-19, sebagai bahan
masukan dan pertimbangan Komando Atas dalam menentukan kebijakan selanjutnya.

Dibuat di Garut
Pada tanggal 30 September 2022

Komandan Denkesyah 03.04.02,

Dadan Muchlisin, SKM


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
Lampiran :

1. Struktur Organisasi
2. Diagram Waktu
3. Mekanisme Vaksinasi
4. Peta Ploting Vaksinasi
5. Petunjuk Perhubungan
6. Jalur Evakuasi
7. Rencana Pengamanan
8. Rencana Administrasi
9. Jadwal Vaksinasi
10. Daftar Nominatif
9

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 1 (Struktur Ogranisasi)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

STRUKTUR ORGANISASI

PENANGGUNG JAWAB
DANDENKESYAH 03.04.02

KOORDINATOR

WADANDENKES

KETUA PELAKSANA

PASIMINLOG

LOGISTIK SEKRETARIS PELAKSANA

SIMINLOG TURMINKES TIM VAKSINATOR

Komandan Denkesyah 03.04.02,

Dadan Muchlisin, SKM


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
10

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lamp 2 (Diagram Waktu)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

DIAGRAM WAKTU

 TERIMA PERINTAH  ORGANISIR ULANGKUAT PERS  MELAKS EVALUASI & KAJI ULANG
 MELAKS KOORDINASI  MENYIAPKAN KEMBALI ALKAP  BUAT LAP GIAT HASIL PELAKS
 PUL DATA YG DIPERLUKAN  MELAKS PERSIAPAN
 SUN RENGIAT

PERENCANAAN PERSIAPAN PELAKSANAAN PENGAKHIRAN


TGL 1 S.D. 20 SEPT 2022 TGL 21 S.D 31 SEPT 2022 TGL 3 S.D 31 OKT 2022 TGL 1 S.D 5 NOV 2022

 VAKSINASI DI JAJARAN KOREM 062/TN

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
11

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lamp 3 (Mekanisme Vaksinasi)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19)
MEKANISME VAKSINASI

POS REGISTRASI
PARA PESERTA DATANG DGN MELAKS CEK POS SCREENING / TENSI POS VAKSINASI
PROTKES (PENGUKURAN SUHU TUBUH & CUCI
TANGAN)

PADA SAAT REGISTRASI PESERTA MEMBAWA FORMULIR YG SUDAH DIBAGIKAN OLEH KODIM SEBELUMNYA

PESERTA VAKSIN YG MENGALAMI KELUHAN / KIPI LANGSUNG


DI RUJUK KE RS YANG DITUNJUK
RUANG
TUNGGU POS PENCATATAN
OBSERVASI OBSERVASI

Komandan Denkesyah 03.04.02

SELESAI VAKSINASI

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
12

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 4 (Peta Dislokasi)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

PETA PLOTING VAKSINASI

KODIM 0609/CMI : 1 TIM/7 ORG


Rumkit Tk.II Dustira : 1 TIM (TIM 1 )

KODIM 0624/KAB BDG : 1 TIM/TIM 7 ORG


Polkes 03.09.01 Baleendah : TIM 11

WILAYAH REM 062/TN


KODIM CIAMIS: 1 TIM/7 ORG
KODIM 0611/GRT :7 TIM/49 ORG Poskes 03.10.13 Ciamis: 1TIM ( TIM 10))
- Rumkit Tk.IV Guntur : 3 Tim ( TIM 6,7,8 )
- Poskes 03.10.11 Garut : 2 TIM ( TIM 2,3 )
- Klinik Denkesyah Garut : 2TIM ( TIM 4,5 )
KODIM 0612/TSM : 1 TIM/7 ORG
Rumkitban Galunggung 03.08.02 TSM: 1 TIM
( TIM 9) )

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
13
KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 5 (Petunjuk Perhubungan)
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

PETUNJUK PERHUBUNGAN

1. Umum;

a. Petunjuk perhubungan dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19 diwilayah


Korem 062/TN, ini disusun untuk memberikan penjelasan kepada seluruh personel
dilapangan agar dapat memanfaatkan komunikasi yang tersedia untuk pelaksanaan
kelancaran kegiatan;

b. Petunjuk perhubungan ini hanya berlaku dalam lingkungan personel pengamanan


kegiatan vakisinasi covid-19 di wilayah Korem 062/TN; dan

c. Sarana komunikasi yang digunakan HP.

2. Tindakan Terhadap Gangguan. Bila terjadi gangguan pada peralatan komunikasi


supaya dilaporkan kepada personel perhubungan baik pelaku maupun Komando
Latihan.

3. Hal-hal Yang Perlu Diperhatikan:

a. Cara menggunakan Alkom, sesuai dengan prosedur komunikasi TNI;

b. Tidak diperbolehkan melakukan tindakan-tindakan yang dapat merusak Alkom; dan

c. Pembicaraan dalam Alkom singkat dan jelas hanya berkisar masalah Kegiatan.

4. Penutup. Demikian petunjuk perhubungan ini dibuat agar dapat dipedomani oleh
semua personel kegiatan vaksinasi di wilayah Korem 062/TN maupun pihak lain yang
besangkutan.

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
14
KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lamp 6 (Jalur Evakuasi)
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

JALUR EVAKUASI

RUANG OBSERVASI

Komandan Denkesyah 03.04.02


LOKASI VAKSINASI

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
15

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 7 (Renpam)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

RENCANA PENGAMANAN

1. Dasar.

a. ST Panglima TNI Nomor TR/619/2021 tanggal 23 juli 2021 tentang perintah


menyiapkan tempat, vaksinator, fasilitas serta serpas pendukung sebagai tempat
pelaksanaan vaksinasi covid-19 dalam rangka serbuan vaksin TNI di 34 provinsi secara
serentak dan masiv di wilayah Kodam III/SLW, dan ;

b. Surat Telegram Pangdam III/SLW Nomor ST/1136/2021 Tanggal 20 Juni 2021


Tentang Pelaksanaan Kegiatan Serbuan Vaksinasi di Wilayah Kodam III/SLW, dan;

c. Program Kerja Denkesyah 03.04.02 Garut Bidang Kesehatan Preventif diantaranya


Vaksinasi Covid-19 di wilayah areal service Denkesyah 03.04.02 Garut bulan Oktober
Tahun 2022.

2. Maksud dan Tujuan .

a. Maksud. Sebagai pedoman keamanan/pengamanan bagi setiap anggota dalam


kegiatan Vaksinasi Covid-19 di wilayah Korem 062/TN; dan

b. Tujuan. Agar pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19 dapat berjalan denga tertib,
aman dan lancer sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.

3. Waktu dan Tempat.

a. Waktu : Tanggal 3 s.d 31 Oktober 2022;

b. Tempat : Wilayah Korem 062/TN.

4. Sasaran Pengamanan Meliputi :

a. Pengamanan Personel.
1) Vaskinator;
2) Pendukung; dan
3) Peserta;

b. Pengamanan Materiil.
1) Vaksin ; dan
2) Kendaraan;

c. Perlengkapan Lainnya.

d. Pengamanan Berita.

e. Pengamanan Kegiatan.
1) Sebelum Kegiatan;
2) Selama Kegiatan; dan
3) Sesudah Kegiatan;
16

5. Pelaksanaan Pengaman.

a. Sebelum .
1) Pengamanan Personel.

a) Membuat rencana pengamanan personel;


b) Mendata jumlah personel yang terlibat, baik langsung maupun tidak
langsung dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19;
c) Mempelajari kemungkinan terjadinya ancaman terhadap keselamatan
personel;
d) Memperkirakan titik rawan yang terdapat dalam pelaksanaan kegiatan
vaksinasi covid-19;
e) Pengecekan kesiapan personel pengamanan;
f) Mengecek alat perlengkapan yang digunakan dalam pengamanan;
g) Mengecek kesiapan pengaman dan memperbaiki kekurangan yang ada;
dan
h) Mengkoordinasikan dengan aparat terkait.

2) Pengaman Materiil.

a) Membuat rencana pengamanan materiil;


b) Mendata jumlah dan jenis vaksin yang diperlukan dengan segala
perlengkapannya;
c) Memperlajari kemungkinan terjadinya ancaman yang akan berakibat
terjadinya kerugian materiil;
d) Memperkirakan titik rawan yang terdapat pada sarana dan prasarana
yang digunakan;
e) Pengecekan kesiapan alat perlengakapan/materiil seperti vaksin, spuit,
alcohol swab dan coolbox yang digunakan dalam pelaksaan kegiatan vaksinasi;
f) Mengecek alat perlengkapan yang digunakan dalam pengamanan;
g) Mengecek kesiapan pengamanan dan memperbaiki kekurangan yang
ada; dan
h) Melaksanakan koordinasi dengan aparat terkait.

3) Pengamanan Berita.

a) Membuat rencana pengamanan berita;


b) Mendata bentuk dan jenis alat komunikasi yang dipergunakan baik
langsung ataupun tidak langsung;
c) Mempelajari kemungkinan terjadinya kesalahan berita yang akan
berakibat terjadinya kerugian;
d) Membuat perkiraan rencana antisipasi terhadap kemungkinan tindakan
sabotase;
e) Menentukan klasifikasi berita yang dikirim melalui Alkom atau fasilitas lain;
dan
f) Mencegah gangguan atau hambatan terhadap sarana komunikasi.

4) Pengamanan Kegiatan.

a) Mempelajari rencana kegiatan yang telah dibuat dalam bentuk dokumen


sebagai bahan pertimbangan penyusunan rencana pengamanan;
b) Menyusun rencana pencegahan terhadap kemungkinan terjadinya
penyimpangan kegiatan;
c) Membuat perkiraan rencana antisipasi terhadap kemungkinan tindakan
sabotase;
17

d) Pengecekan kesiapan masing-masing unit agar tugas dapat dilaksanakan


secara optimal;
e) Mengecek kesiapan pengamanan dan memperbaiki kekurangan yang
ada; dan
f) Melaksanakan koordinasi dengan aparat terkait.

b. Selama.

1) Pengamanan Personel.

a) Pencegahan terhadap kemungkinan terjadinya kerugian personel;


b) Membuat langkah antisipasi apabila terjadi gangguan terhadap
keselamatan personel;
c) Mengadakan pengawasan terhadap seluruh personel terutama bagi yang
perlu mendapat perhatian; dan
d) Mengawasi titik rawan sarana dan prasarana dalam pelaksanaan kegiatan
vaksinasi yang dapat menimbulkan kerugian personel;

2) Pengamanan Materiil.

a) Mencegah kemungkinan terjadinya kerugian materiil serta


penyalahgunaan;
b) Mengamankan alat peralatan yang diguanakan dalam pelaksaan kegiatan
vaksinasi covid-19 untuk mencegah kehilangan, kerusakan dan
penyalahgunaan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab;
c) Mengamankan tempat/lokasi dilaksanakannya kegiatan vaksinasi; dan
d) Mengadakan pengawasan secara terus menerus terhadap materiil yang
digunakan selama pelaksanaan kegiatan vaksinasi berlangsung.

3) Pengamanan Berita.

a) Pencegahan terhadap kemungkinan terjadinya kesalahan


komunikasi,serta surat-surat dan dokumen;
b) Pengamanan sistem komunikasi yang digunakan dari ancaman dan
kemungkinan terjadinya kerusakan, kehilangan yang digunakan dalam
kegiatan;
c) Mengadakan pengamanan tempat/lokasi data hasil pelaksanaan kegiatan
vaksinasi covid-19; dan
d) Mengadakan pengawasan terhadap seluruh berita yang masuk dan
keluar.

4) Pengamanan Kegiatan.

a) Melaksanakan pengawasan secara terus menerus terhadap seluruh


kegiatan, untuk menjamin terlaksananya kegiatan dengan aman dan tertib;
b) Melaksanakan pengamanan personel, materiil dan dokumen dalam
pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19;
c) Mengadakan koordinasi dengan intansi terkait dalam rangka menjamin
keamanan dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19;dan
d) Melakukan langkah antisipasi bila terjadi gangguan terhadap rangkaian
pelaksanaan kegiatan covid-19.
18

c. Sesudah.

1) Pengamanan Personel.

a) Pengecekan terhadap kelengakapan personel yang terlibat;


b) Mengadakan evaluasi terhadap personel yang terlibat pelaksanaan
kegiatan vaksinasi covid-19;
c) Mengingatkan para penyelenggara dan pelaku tentang tindakan
pengamanan setelah selesai kegiatan; dan
d) Membuat laporan pengamanan personel tentang personel yang terlibat
pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19.

2) Pengamanan Materiil.

a) Mengadakan pengecekan akhir terhadap seluruh materiil;


b) Mengamankan alat peralatan, sarana dan prasarana setelah pelaksanaan
vaksinasi covid-19;
c) Melaksanakan proses verbal terhadap kerusakan/kehilangan materiil
satuan yang digunakan selama kegiatan vaksinasi covid-19; dan
d) Membuat laporan pengamanan materiil tentang kondisi akhir materiil
setelah pelaksanaan kegiatan.

3) Pengamanan Berita.

a) Pemeriksaan, pengamanan dokumen serta keutuhan data;


b) Pengamanan hasil laporan evaluasi penyelenggaraan dan hasil
pelaksanaan kegiatan vaksinasi covid-19;
c) Mengadakan evaluasi terhadap arus berita; dan
d) Membuat laporan pengamanan berita tentang hal-hal menonjol dan
evaluasi pengamanan berita dan dokumentasi selama pelaksanaan kegiatan
vaksinasi covid-19.

4) Pengamanan Kegiatan.

a) Pemeriksaan hasil pengamanan kegiatan vaskinasi covid-19;


b) Mengadakan evaluasi terhadap pelaksanaan pengamanan kegiatan
vaksinasi covid-19; dan
c) Pembuatan laporan hasil pelaksanaan pengamanan kegiatan vaksinasi
covid-19.

6. Pengamanan dalam situasi khusus. Nihil.

7. Lain-lain. Demikian Rencana pengamanan ini dibuat untuk mengantisipasi terhadap


setiap kejadian yang dapat menimbulkan kerugian personel dan materiil dalam kegiatan vaksinasi
covid-19, diwilayah Korem 062/TN , TMT 3 s.d 31 Oktober 2022 dan mencegah timbulnya
kerugian yang tidak diharapkan, hal-hal yang belum tercantum dalam petunjuk ini akan
dikoordinasikan dilapangan sesuai kebutuhan.

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
19

KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 8 (Rencana Adm)


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

RENCANA ADMINISTRASI

1. Personel.

a. Personel Vaksinator :

1) Vaksinator = 55 orang.
2) Pendukung = 22 orang.
Jumlah = 77 orang.

b. Logistik. Menggunakan dukungan dari Komando Atas sebesar Rp.


323.400.000,- dengan rincian sebagai berikut :
1) Uang Harian Rp.150.000,- x 77 org x 21 hari =Rp. 242.550.000,-
2) Transport Lokal Rp.50.000, x 77 org x 21 hari =Rp. 80.850.000

2. Materiil.

a. Pakaian : Yang berlaku saat itu dan menggunakan Masker.

b. Kendaraan :

1) Mobil Hiac : 1 Unit.


2) Mobil Rush : 1 Unit.
3) Mobil Ambulance : 4 Unit. ( Rumkit Dustira,Rumkit Guntur,Rumkitban
Galunggung, Polkes Baleendah)

c. Alhub : HP perorangan

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
20
KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 9 (Jadwal Vaksin)
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

RENCANA JADWAL KEGIATAN VAKSINASI BULAN OKTOBER 2022


WILAYAH KOREM 062/TN

BULAN OKTOBER 2022


TANGGAL
NO WILAYAH /LOKASI KET
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
I KODIM 0609/CIMAHI

1 Rumah Sakit TK II Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1
Dustira
II KODIM 0611/GARUT
Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8
1 Rumah Sakit TK IV Guntur

3 Poskes 03.10.11 Garut Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3

4 Klinik Denkesyah Garut Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5
KODIM 0612/TASIK
III
MALAYA

1 Rumkitban Galunggung Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9

IV KODIM 0613/CIAMIS

1 Poskes 03.10.13 Ciamis Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10

KODIM 0624/KAB
V
BANDUNG

1 Polkes 03.09.01 Baleendah Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11
21
KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 9 (Jadwal Vaksin)
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19
RENCANA JADWAL KEGIATAN VAKSINASI BULAN OKTOBER 2021
WILAYAH KOREM 062/TN

BULAN OKTOBER 2022


TANGGAL
NO WILAYAH /LOKASI 31
KET
16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
I KODIM 0609/CIMAHI

1 Rumah Sakit TK II Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1 Tim 1
Dustira

II KODIM 0611/GARUT
Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8 Tim 6,7,8
1 Rumah Sakit TK IV Guntur

3 Poskes 03.10.11 Garut Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3 Tim 2,3

4 Klinik Denkesyah Garut Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5 Tim 4,5
KODIM 0612/TASIK
III
MALAYA

1 Rumkitban Galunggung Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9 Tim 9

IV KODIM 0613/CIAMIS

1 Poskes 03.10.13 Ciamis Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10 Tim 10

KODIM 0624/KAB
V
BANDUNG

1 Polkes 03.09.01 Baleendah Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11 Tim 11

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
22
KESEHATAN DAERAH MILITER III/SILIWANGI Lampiran 10 (Daftar Nominatif)
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.02 Kegiatan Vaksinasi Covid-19

NOMINATIF PERSONEL VAKSINATOR DENKESYAH 03.04.02 GARUT

NO NAMA PANGKAT/ KORPS NRP/NIP JABATAN KEGIATAN KET


URT BAG
1 2 3 4 5 6 7 8
TIM 1

1 1 Dayat Hidayat Kapten Ckm 21970228881275 Kaurdal Urdal Situud Rumkit Tk II 03.05.01 Dustira Vaksinator

Kepala Ruangan Instalwatnap Rumkit Tk II


2 2 Wiwin Wintarsih III/d 197007251990032001 Vaksinator
03.05.01 Dustira

3 3 Waheni III/c 196805011990032003 Perawat Penyelia Staf Fungsional Perawat IGD Vaksinator
Rumkit Tk II 03.05.01 Dustira

4 4 Diky Mulyadi III/a 197712132007121001 Staf Fungsional Perawat Instal Watnap Rumkit Vaksinator
Tk II 03.05.01 Dustira

5 5 Staf Fungsional Perawat Pelaksana Instal 5


Shinta Wulan II/c 198203132014102004 Vaksinator
Watlan Rumkit Tk II 03.05.01 Dustira

Pengemudi Ambulance Timkeslap Denkesyah


6 6 Agus Saepul Malik II/c 197208112014101001 Pendukung
03.04.02 Garut

Turminwatum 1 Pol KIA/KB Polkes 03.10.10


7 7 Tety Novianty, S.Kep III/b 197511282008122001 Vaksinator
Sumedang Denkesyah 03.04.02 Garut

TIM 2

8 1 Dadan Muchlisin, SKM.M.M.R.S Letkol Ckm 11970019670771 Dandenkesyah 03.04.02 Garut Kesdam III/Slw Vaksinator

9 2 dr Sri Wahyuni Marante Letda (K) Ckm 11210007881193 Paur Gadar Benah IGD Rumkit Tk I(V 03.07.04
Guntur Dokter

Bamin Polkes 03.10.09 Cimahi Denkesyah 03.04.02


10 3 Tanjung Kurniadi, A.Md. Kep Serma 21040084831084 Vaksinator
Garut Kesdam III/Slw

Nunung Nuraeni, S. Kep. III/d '196704151988032001 Turminwat IGD 2 Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur
11 4 Denkesyah 03,04,02 Garut Vaksinator

Tur Agenda Polum Polkes 03.10.10 Sumedang


12 5 Neng Euis R.S.Sos III/a 197504091998032002 Pendukung
Denkesyah 03.04.02 Garut

13 6 Desta Evarina Sinisuka II/d 197809162001122003 Anggota Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam III/ Slw Pendukung

14 7 Rani Roselina III/b 196906301990032001 Turharbang Listrik,Mesin 1 Situud Denkesyah


03,04,02 Garut Pendukung

TIM 3

15 1 dr. Citra Roshian, Sp.B.Finacs Mayor Ckm 11080096530284 Ka Rumkit TK.IV 03.07.04 Guntur Denkesyah Dokter
.FICS 03.04.02 Garut Kesdam III/Slw

1 2 3 4 5 6 8
23
16 2 Rohmat Sopandi, Amd. Kep Peltu 21970218640777 Kapolum Polkes 03.10.11 Garut Denkesyah 03.04.02 Vaksinator

17 3 Gina Gantini Rahayu II/b 197909052014102002 Turminwatum Polum Polkes 03.10.11 Garut
Denkesyah 03.04.02 Garut Vaksinator

197601032014101001 Turminwatum 1 Polum Polkes 03.10.13 Ciamis


18 4 A N Muhlis, SKM II/b Vaksinator
Denkesyah 03.04.02 Garut

19 5 Edi Suherman II/c 197302042014101003 Turlog Siminlog Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung

20 6 M.Rizki Budiyana Prada 1722109020009443 Ta Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung

21 7 Yuni Astutin, S.Kep.Ners Letkol Ckm (K) 11950015220671 Kaintalwatnap Rumkit Tk II 03.05.01 Dustira Vaksinator

TIM 4

22 1 Bambang Supriyanto,Amd.Kep Kapten Ckm 21970028561076 Pasituud Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam III/Slw Vaksinator

21970017420675 Kapolum Polum Klinik Denkesyah 03.04.02 Garut Vaksinator


23 2 Deni Kustiawan,Amd.Kep Peltu Kesdam III/Slw

Baurwat Mahir IGD-1 Rumkit Tk. IV 03.07.04 Guntur Vaksinator


24 3 Iman Ruhisman, Amd.Kep Pelda 21990042580277 Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam III/Slw

Staf Fungsional Perawat Pelaksana 10 Instalwatnap


25 4 Dewi Yuliana, S.Kep.NERS II/b 197906302014102003 Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Denkesyah 03.04.02 Vaksinator
Garut

26 5 Abdul Khair, Amd.Kep II/d 198506252009121001 Turminwatum Polum Polkes 03.09.01 Baleendah Vaksinator
Denkesyah 03,04,02 Garut

27 6 Iwan Darmawan Peltu 21950240010774 Bamin Polkes 03.10.10 Denkesyah 03.04.02 Pendukung
Garut Kesdam III/Slw

28 7 Yoyoh Nurliah II/d 196808071990032005 Turmin BMN Siminlog Denkesyah 03.04.02 Pendukung

TIM 5

29 1 Suyanto, Amd.Kep Letda Ckm 629574 Paurtuud Rumkit Tk. IV 03.07.04 Guntur Denkesyah
03.04.02 Garut Kesdam III/Slw Vaksinator

Baurinfokes Uryanmed Rumkit Tk. IV 03.07.04


30 2 Kustiyan Adipraja, S.Kep Peltu 21970262540775 Guntur Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam Vaksinator
III/Slw

31 3 Euis Siti Rohmah, S.Kep III/a Turminwat Mahir KIA/KB - 1 Instalwatlan Rumkit Tk IV Vaksinator
197512172008122001 03,07,04 Guntur Denkesyah 03.04.02 Garut

32 4 Neng Risna Sundari, Amd.Kep II/d 198102192010122002 Turminwatum - 1 Pol KIA/KB Polkes 03.10.09 Cimahi Vaksinator
Denkesyah 03,04,02 Garut

33 5 Yayan Supiyana Peltu 21970229950276 Bati Kesmil Siminkes Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung
Kesdam III/Slw

34 6 Teti Herliana III/b 196503041992022001 Turminpromkes Timkeslap Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung

35 7 Ma'mun S,S.Kom III/a 198205102009121001 Anggota Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung

1 2 3 4 5 6 8
24
TIM 6

36 1 dr. Ina Berliana IV/a 197603012008122001 Kainstal Bedah & Anastesi Rumkit Tk IV 03,07,04 Dokter
Guntur Denkesyah 03,04,02 Garut

37 2 Eman Sulaeman,Amd.Kep Letda Ckm 21020291680582 Paurren Rumkit Tk IV 03.07.04 Guntur Denkesyah Vaksinator
03,04,02 Garut

38 3 Suci Bunga Srirezky, Amd. Kep II/c 199810132022032003 Anggota Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam III/ Slw Vaksinator

Staf Fungsional Perawat Pelaksana 5


39 4 Deni Ahmad Ramdani, Amd.Kep II/b 197908252014101001 Instalwatnap Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Vaksinator
Denkesyah 03.04.02 Garut
40 5 Enceng Cahyana Koptu 31040116341183 Paktir Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam Pendukung
III/Slw

41 6 Iis Marliyanti.SKM III/a 197106091992032005 Baur Standarisasi Faskes Uryankes Siminkes 2 Garut Pendukung
Denkesyah 03,04,02 Garut

42 7 Meilina Widaningsih, Amd II/d 198005232008122001 Turminyankes Uryankes Siminkes Denkesyah Pendukung
03.04.02

TIM 7

43 1 dr. M. Diana Rahim IV/a 198210262008121002 Kapoliklinik Bedah Instalwatlan Rumkit Tk IV 03,07,04 Dokter
Guntur Denkesyah 03,04,02 Garut

44 2 Dadang Kusnadi, S. Kep. III/d 198102222008121001 Turmin Anastesi Instal Bedah & Anastesi Rumkit Tk IV Vaksinator
Guntur Denkesyah 03,04,02 Garut

45 3 Riska Tanjung, Amd. Keb III/a 198503172008122001 Turwat Mahir KIA/KB 2 Instalwatnap Rumkit Tk IV Vaksinator
03,07,04 Guntur Denkesyah 03.04.02 Garut

Staf Fungsional Perawat Pelaksana 2 Instalwatnap


46 4 Eli Herliani, S. Kep II/d 197311082008122001 Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Denkesyah 03.04.02 Vaksinator
Garut

47 5 A. Rudiyanto Letda Ckm 21970016500575 Paurpam Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung

48 6 Yulandi Sandi Yudianto Pelda 21990043630477 Baurpamgiat Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung
Kesdam III/Slw

49 7 Wulan Sri Mulyani Sertu (K) 21120237060993 Baurdal Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam Pendukung
III/Slw

TIM 8

IV/a Kapoliklinik Penyakit Dalam Instalwatlan Rumkit Tk IV Dokter


50 1 dr. Lailatul Qadriyah 197301092007122000 03,07,04 Guntur Denkesyah 03,04,02 Garut

Staf Fungsional Perawat Pelaksana 10 Instalwatnap


51 2 Warsini, Amd. Kep II/d 197902082002122003 Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Denkesyah 03.04.02 Vaksinator
Garut
Staf Fungsional Perawat Pelaksana 4
52 3 Ratna Nurhayati, Amd.Kep II/d 197111141996122001 Instalwatnap Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Vaksinator
Denkesyah 03.04.02 Garut

53 4 Deden Pipin Suhena Kapten Ckm 21950239610374 Pasiminlog Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam Pendukung
III/Slw

54 5 Asep Yusuf Peltu 21960282900376 Bamin Polkes 03.10.11 Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung
Kesdam III/Slw

31000210900979 Baurpers Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Kesdam Pendukung


55 6 Agung Wicaksono Sertu III/Slw

1 2 3 4 5 6 8
25
56 7 Teti Haryati II/d 197310111996122001 Turminkesmil Urdukes Siminkes Denkesyah 03.04.02 Pendukung

TIM 9

57 1 dr. Yayu Amalia IV/a 197806162008122001 Anggota Denkesyah 03,04,02 Garut Dokter

58 2 drg. Ratih Prihatini III/d 196511082014102003 Anggota Denkesyah 03,04,02 Garut Dokter

Turminwatgi Unitwatlan Rumkitban 03,08,02


60 4 Elizabeth Siagian, S.Kep. III/c 197311281997032001 Tasikmalaya Vaksinator
Denkesyah 03,04,02 Garut

59 3 Edi Kurniawan,S.Kep III/b 196903191990031001 Turminwatum Unitwatnap Rumkitban 03,08,02


Tasikmalaya Denkesyah 03,04,02 Garut Vaksinator

61 5 Usep Aripin Kapten Ckm 21970035651077 Pasi Minlog Denkesyah 03.04.02 Garut Vaksinator

62 6 Resa Juliansyah serda 31060126220784 Balat Situud Denkesyah Pendukung

63 7 Yulia Ruswanti II/d 198507062003122001 Turmin Unit Rikkes Rumkit Tk IV 03,07,04 Guntur Pendukung
Denkesyah 03.04.02 Garut

TIM 10

64 1 dr. Deden Danial Bunyamin III/d 196907212014101002 Anggota Denkesyah 03,04,02 Garut Dokter

Bamin Polkes 03.10.13 Denkesyah 03.04.02


65 2 Untung Mutakin, Amd.Kep Peltu 21970022451275 Vaksinator
Garut Kesdam III/Slw

Kapolum Polum Polkes 03.10.13 Denkesyah 03.04.02 Vaksinator


66 3 Wartono, S. Kep Serma 3920130170272 Garut Kesdam III/Slw

67 4 Ferry Wangka Peltu Batiminpambragiat Situud Denkesyah 03.04.02 Garut Pendukung


21950236980275 Kesdam III/Slw

68 5 Dijo Serka 3910540040871 Bamingud Gudkesyah 03.13.02 Denkesyah Pendukung


03.04.02 Garut Kesdam III/Slw

69 6 Dede Arifin Peltu 21970238370477 Kapol KIA/KB Polkes 03.10.13 Ciamis Denkesyah Vaksinator
03.04.02 Garut Kesdam III/Slw

196606111991031005 Turminlab Unit Jangdiag Rumkitban 03,08,02 Pendukung


70 7 Yudi Warjiana II/d
Tasikmalaya Denkesyah 03,04,02 Garut

TIM 11

197512102007122001 Kanitwatnap Unitwatnap Rumkitban 03,08,02 Dokter


71 1 dr. Sri Susanti Handayani IV/a
Tasikmalaya Denkesyah 03,04,02 Garut

Kapol KIA/KB Polkes 03.10.11 Garut Denkesyah Vaksinator


72 2 uus ustiana, Amd.Kep Peltu 21940114700873
03.04.02 Garut Kesdam III/Slw

73 3 Yuliani,S. Kep.NERS III/a Turminwatum - 1 Pol KIA/ KB Polkes 03.09,01 Vaksinator


198107022008122001 Baleendah Denkesyah 03.04.02 Garut

74 4 Wiwin Purnama,Amd.Kep II/d 198112122007122001 Turminwatum - 2 Pol KIA/KB Polkes 03.10.10 Vaksinator
Sumedang Denkesyah 03,04,02 Garut

1 2 3 4 5 6 8
26
75 5 Toni Pamungkas R, Amd. Kep Pelda 2102003930382 Kapol KIA/KB Polkes 03.09.01 Baleendah Denkesyah Vaksinator
03.04.02 Garut Kesdam III/ Siliwangi

76 6 Yuni Aristiani III/b 196706081988032003 Tur Agenda Gudkesyah Denkesyah 03,04,02 Garut Pendukung

77 7 Rita Umriyawati, Amd II/d 198409172009122003 Turharbang,Listrik,Mesin Situud Denkesyah 03.04.02 Pendukung

Komandan Denkesyah 03.04.02

Dadan Muchlisin, SKM., M.M.RS.


Letnan Kolonel Ckm NRP 11970019670771
27

Anda mungkin juga menyukai