Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN GIZI

No. Dokumen : /SOP-UKP/PUSK-


HDK/ /2016
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
PUSKESMAS YULIANA MESA DONI,SKM
HADAKEWA NIP.196903291991032013

Asuhan Gizi adalah serangkaian kegiatan yang terorganisit/terstruktur yang


1. Pengertian
memungkinkan untuk identifikasi kebutuhan gizi dan penyediaan asuhan untuk
memenuhi kebutuhan tersebut.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah agar setiap pasien dapat dipenuhi
2. Tujuan
kebutuhan zat gizinya secara optimal.
Keputusan Kepala Puskesmas Hadakewa No. /SK /PUS-HDK/ /2016
3. Kebijakan
Tentang Pelayanan Klinis.

1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014


4. Referensi
Tentang Pedoman Gizi Seimbang.

2. Pedoman Asuhan Gizi Terstandar (PAGT),Kemenkes Tahun 2014

3. Pedoman Pelayanan Gizi Di Puskesmas, Kemenkes Tahun 2014

Alat Timbang Berat Badan, Pengukur Tinggi Badan


5. Alat dan
Bahan
1. Ahli gizi mempersilahkan pasien yang datang ke ruangan gizi untuk masuk
6. Langkah -
langkah dan duduk di tempat yang telah disediakan.
2. Ahli gizi melakukan pengkajian status gizi pasien meliputi tinggi badan,berat
badan, umur, kebiasaan makan, serta riwayat gizi (alergi makanan).
3. Ahli gizi menentukan kebutuhan gizi sesuai dengan status gizi dan penyakit
yang diderita pasien.
4. Ahli gizi menentukan macam dan jenis diet sesuai dengan status gizi dan
penyakit serta cara pemberian makanan pada pasien.
5. Ahli gizi melakukan konseling pada pasien dan keluarga.
6. Ahli gizi melakukan monitoring dan evaluasi serta tindak lanjut terapi gizi
dengan cara menyarankan kepada pasien untuk melakukan kunjungan
ulang.
7. Diagram Alir

8. Hal – hal
yang perlu
diperhatikan
Poli Gizi, Pustu, Poskesdes
9. Unit Terkait

Register konseling Gizi,Rekam medis,SOAP


10. Dokumen
terkait

Tanggal mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan diberlakukan
11. Rekaman
historis
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai