Anda di halaman 1dari 1
, Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi Definisi 5 Strategi Pengajaran © 1. Langsung (direct instruction) O 2. Tak langsung (indirect instruction), O 3. Interaktif (interactive learning) + 3 4, Mandiri (self-learning) © 5. Melalui pengalaman (experimental). Contoh Penerapan Strategi Pengajaran © Project-Based Learning (Pembelajaran berbasis projek) 3 Small Group Discussion (diskusi kelompok kecil) O Jigsaw Reading © Strategi Problem-Based Instruction. Implementasi Pembelajaran berdiferensiasi dengan KSE O PEMBELAJARAN berdiferensiasi adalah usaha menyesuaikan proses pembelajaran di kelas untuk memenuhi kebutuhan belajar individu setiap murid (Tomlinson. 2001:45). @rembelajaran _sosial _- emosional += merupakan _ proses mengembangkan keterampilan, sikap, nilai yang diperlukan memperoleh kompetensi sosial, emosional. Kompetensi sosial emosional (KSE) yaitu’ kesadaran diri (mengenal emosi), pengelolaan diri (mengelola emosi dan fokus). Kemudian kesadaran sosial (empatik), keterampilan berhubungan sosial atau daya lenting (resiliensi), dan pengambilan keputusan yang bertanggung jawab. Dalam menerapkan pembelajaran berdiferensiasi dan pembelajaran sosial emosional, pendidik melakukan pemetaan kebutuhan belajar murid. Yaitu dengan merancang strategi pembelajaran dengan memperhatikan ketiga aspek kebutuhan belajar dan strategi belajar pembelajaran berdiferensiasi. Seperti diferensiasi konten, proses, dan produk untuk menciptakan lingkungan belajar yang menyenangkan. Pembelajaran sosial dan emosional menyediakan lingkungan belajar yang mendukung pembelajaran berdiferensiasi. Sehingga kebutuhan belajar murid terpenuhi. Lingkungan belajar yang positif dan terpenuhinya kebutuhan belajar murid akan memaksimalkan pencapaian kesejahteraan psikologis murid. Saat kompetensi sosial dan emosional murid berkembang, maka aspek akademik mereka pun berkembang.

Anda mungkin juga menyukai