Anda di halaman 1dari 1

Soal:1) Penjelasan berikut ini yang berkaitan dengan pengertian teks laporan adalah …

A: Teks yang tujuannya untuk menghibur dan memikat pembaca atau pendengar
dengan memberi pengetahuan, ajaran atau pendapat untuk mengubah perilaku.
B: Teks yang berpusat pada tokoh khusus disajikan berdasarkan urutan peristiwa yang
berada dalam waktu dan tempat tertentu.
C: Teks yang menyajikan informasi tentang sesuatu sebagaimana adanya dari hasil
observasi dan dianalisis secara sistematis.
Kunci:C

Soal:2) Kegiatan ini dilakukan untuk memperoleh gambaran tentang pengaruh air terhadap
pertumbuhan bunga melati. Sesuai dengan ilustrasi tersebut, tujuan penulisan teks laporan
percobaan adalah ….
A: Sebagai media memengaruhi
B: Sebagai sumber informasi
C: Sebagai media hiburan
Kunci:B

Soal:3) Perhatikan gambar berikut!

Siapakah orang pada gambar?


A: Albert Einstein
B: Alber Enstain
C: Albert Enstein
Kunci:A

Anda mungkin juga menyukai