Anda di halaman 1dari 3

IMUNISASI BCG

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :

Halaman :

UPT dr.ANDY MAULANA A


PUSKESMAS NIP. 19820302 201001 1
013
SUKOWONO

Vaksinasi Hidup bentuk beku kering yang mengandung


1. Pengertian mycobacterium bovis (BCG) strainDanish 1331 yang sudah
dilemahkan
Sebagai Acuan penerapan langkah-langkah untuk pemberian
2. Tujuan Imunisasi Bacillus Calmette Guerin (BCG),agar anak mempunyai
daya tahan terhadap penyakit Tuberkulosis ( TBC)
Keputusan KepalaDinasKesehatanKabupatenJember Nomo :
3. Kebijakan 440 / 9559 / 414 / 2015 Tentang Penetapan PenanggungJawab
Program di UPT Puskesmas Sukowono
Pelatihan pengelolaan vaksin dan rantai vaksin tingkat
4. Referensi puskesmas,Departemen kesehatan Republik Indonesia Tahun
2008

Alat
1. Spuit disposibel 0,05 ml
2. Disposibel 5 cc untuk melarutkan

Bahan
5. Prosedur 1. Vaksin BCG
2. Kapas
3. Air masak
4. Buku Laporan Imunisasi
5. KMS

1. Pastikan anak belum pernah di BCG dengan menanyakan


pada orang tua anak tersebut.
2. Petugas mencuci tangan
3. Pastikan vaksin dan spuit yang akan di gunakan
4. Larutkan vaksin dengan cairan pelarut BCG 1 Amp ( 1 cc )
5. Ambil 0.05 cc vaksin BCG yang telah kita larutkan tadi.
6. Langkah- 6. Buang tutup spuit kedalam sampah.
langkah 7. Ambil kapas basah, bersihkan lengankanan, jangan
menggunakan alkohol/ desinfektan sebab akan merusak
vaksin tersebut
8. Suntikan vaksin tersebut sepertiga bagian lengan kanan
atas (tepatnya pada insertio musculus deltoideus) secara
intrakutan (ic) / dibawah kulit.
9. Buang spuit kedalam safety box.

7. BaganAlir
(Jika di
butuhkan )
8. Unit terkait Poli KIA danPosyandu,Pustu,Polindes
9.
BukuSIP,Kohotbayi,my home my village
Dokumenterkait
NAMA SOP
No. Dokumen :

UPT PUSKESMAS No. Revisi :


SUKOWONO SOP
TanggalTerbit :

Halaman :

Unit : ……………………………………………………………………
NamaPetugas : ……………………………………………………………………
TanggalPelaksanaan : ……………………………………………………………………

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1.
Apakah petugas Pastikan anak belum pernah di
BCG dengan menanyakan pada orang tua anak
tersebut.
2. Apakah petugasPetugas mencuci tangan
3. Apakah petugas Pastikan vaksin dan spuit yang
akan di gunakan
4. Apakah petugas melarutkan vaksin dengan
cairan pelarut BCG 1 Amp ( 1 cc )
5. Apakah petugas Ambil 0.05 cc vaksin BCG yang
telah kita larutkan tadi.
6. Apakah petugas mebuang tutup spuit kedalam
sampah.
7. Apakah petugas mengambil kapas basah,
bersihkan lengankanan, jangan menggunakan
alkohol/ desinfektan sebab akan merusak vaksin
tersebut
8. Apakah petugas menyuntikan vaksin tersebut
sepertiga bagian lengan kanan atas (tepatnya
pada insertio musculus deltoideus) secara
intrakutan (ic) / dibawah kulit.
. Apakah petugas Buang spuit kedalam safety
box.
Compliance rate (CR) : ……………………………%
…………………………………………
……..,………..
Pelaksana/Auditor

…………………………………………

NIP : ………………………………………………
NAMA SOP
No. Dokumen :

UPT PUSKESMAS No. Revisi :


SUKOWONO DAFTAR
TILIK TanggalTerbit :

Halaman :

Anda mungkin juga menyukai