Anda di halaman 1dari 10

A.

Penilaian Sikap : Observasi

LEMBAR PENGAMATAN
SIKAP PROSES DISKUSI

▪ Mata Pelajaran : Dasar-dasar Budidaya Tanaman


▪ Kelas : X
▪ Tahun Pelajaran : 2022/2023
▪ Semester : Ganjil
▪ Topik : Konsep Lingkungan Hidup
▪ Waktu Pengamatan : Selama proses pembelajaran

Bubuhkan tanda ‘V’ pada kolom yang tersedia sesuai hasil pengamatan seperti
contoh di bawah ini pada lembar nilai yang tersedia (terlampir)
Partisipasi Komunikasi Kerjasama
No Nama Peserta didik 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Nilai Akhir
1 Afrilia albaqira
2 Gilbran Febriyan
3 Meysiah adelina
4 Rian Buchory
5 Diniyah nur Fatimah
6 Naurah
7 Rifky
8 Zheptiyani rara
9 Audry Fahlevi
10 Cantika Dwi aprilia
11 Ravi anugrah
12 Azizurahman
Pedoman Penskoran :
A. Arti Skor :
1. Kurang
2. Cukup
3. Baik
4. Amat Baik
B. Rubric Penilaian:
No Kriteria Penilaian Skor Bobot
(S) (%)
1 Partisipasi
a. Peserta didik aktif melakukan semua kegiatan diskusi 4 30
(kelompok)
b. Peserta didik aktif pada salah satu diskusi (kelompok) 3
c. Peserta didik kurang aktif pada proses diskusi
d. Peserta didik tidak aktif pada proses diskusi 2
1

2
Komunikasi 4 30
a. Peserta didik aktif menyampaikan pendapatnya secara rinci
dan jelas 3
b. Peserta didik aktif menyampaikan pendapatnya tetapi
2
kurang rinci dan kurang jelas
c. Peserta didik kurang aktif menyampaikan pendapatnya
1
secara rinci dan jelas
d. Peserta didik tidak aktif menyampaikan
pendapatnya.secara rinci
3 Kerjasama
a. Peserta didik menghargai dan menghormati pendapat 4 40
temanya dalam satu kelompok dan atau kelompok lain
b. Peserta didik menghargai dan menghormati pendapat
temanya dalam satu kelompok 3
c. Peserta didik kurang menghargai dan menghormati pendapat
2
temanya dalam satu kelompok dan atau kelompok lain
d. Peserta didik tidak menghargai dan menghormati
1

Nilai Akhir = 30%S1 + 30%S2 + 40%S3 =

Pedoman Penskoran:
Nilai = (Skor total/12) x 100
Konversi
Level Nilai Kualitas
3,66 – 4,00 80 - 100 Sangat Baik SB
2,66 – 3,65 65 - 79 Baik B
1,66 – 2,65 40 - 64 Cukup C
1,00 – 1,65 0 - 39 Kurang K
B. Penilaian Pengetahuan : Essay

KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenjang Pendidikan : SMK Negeri 2 Batam


Mata Pelajaran/Tema/Subtema : Dasar Dasar Budidaya Pertanian
Kelas/Semester : X / Ganjil
Jumlah Soal :5
Bentuk Soal : Essay

No. KD Materi Indikator Soal Level Nomor Bentuk


Kognitif Soal Soal
1 3.3 Konsep Disajikan dalam C2 1 Essay
Menerapkan Lingkungan teks, peserta didik
pelestarian Hidup mampu
lingkungan menjelaskan
sekolah maksud dari
lingkungan
2 Konsep Disajikan dalam C2 2 Essay
Green School teks, Peserta didik
mampu
menjelaskan
konsep dari Green
School
3 Pengelolaan Disajikan dalam C3 3 Essay
sumber daya teks, Peserta didik
dan mengetahui cara
pengolahan mengurangi
limbah pencemaran udara
4 Pemilahan Disajikan dalam C4 4 Essay
sampah gambar, peserta
sesuai didik bisa
kelompoknya memisahkan
kelompok sampah
organic dan
sampah an organik
5 Melaksanakan Pengelolaan Disajikan dalam P2 5 Essay
pelestarian Penanganan teks, peserta didik
lingkungan Limbah dapat menerapkan
hidup prinsip 4R dalam
penanganan limbah
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Mata Pelajaran/Tema/Subtema : Dasar – Dasar Budidaya Pertanian


Kelas/Semester : X / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022 / 2023

No Kompetensi Teknik Indikator soal Butir Soal Kunci Jawaban Rubrik


dasar
1 3.3 Ter Mengimplementa Essay Terlampir Terlampir
Menerapkan Tertulis sikan Konsep
Pelestarian Lingkungan
Lingkungan hidup
Hidup

N Soal Jawaban Skor


o Maksima
l

1 Apa yang 1. Lingkungan (sekolah) 20


dimaksud Pengertian lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di sekitar
dengan manusia yang memengaruhi perkembangan kehidupan manusia
lingkungan baik langsung maupun tidak langsung. Lingkungan bisa
? (sekolah) dibedakan menjadi lingkungan biotik dan abiotik. Jika kalian
berada di sekolah, lingkungan biotiknya berupa teman-teman
sekolah, bapak ibu guru serta karyawan, dan semua orang yang
ada di sekolah, juga berbagai jenis tumbuhan yang ada di kebun
sekolah serta hewan-hewan yang ada di sekitarnya. Adapun
lingkungan abiotik berupa udara, meja kursi, papan tulis, gedung
sekolah, dan berbagai macam benda mati yang ada di sekitar

2 Apakah Greenschool : 20
yang Secara harfiah Green school berarti sekolah hijau, namun
dimaksud sebenarnya memiliki makna yang lebih luas dari arti
dengan harfiahnya. Green school bukan hanya tampilan fisik
green sekolah yang hijau/rindang, tetapi ujud sekolah yang
school ? memiliki program dan aktivitas pendidikan mengarah
kepada kesadaran dan kearifan terhadap lingkungan hidup.
“Sekolah hijau” yaitu sekolah yang memiliki komitmen dan
secara sistematis mengembangkan program-program untuk
menginternalisasikan nilai-nilai lingkungan ke dalam
seluruh aktifitas sekolah

3 Bagaimana Pencemaran: 20
cara hidup dapat mengalami pencemaran. Polusi atau
mengurangi pencemaran adalah masuknya atau dimasukannya zat,
pencemaran energi, makhluk hidup dan atau komponen lain ke dalam
udara? lingkungan dan mempengaruhi kualitas lingkungan sehingga
lingkungan tidak dapat berfungsi sesuai dengan
peruntukannya.Berdasarkan tempat terjadinya pencemaran
ada tiga : pencemaran udara, air dan tanah
Cara mengurangi pencemaran udara :
•Jika gas buang mengandung sulfur oksida dikurangi dengan
cara memasang filter basah pada motor penggerak
•Jika gas buang mengandung nitrogen oksida dikurangi
dengan cara menurunkan suhu
pembakaran
•Jika gas buang mengandung carbon monoksida dan
hidrocarbon dikurangi dengan cara memasang alat pengubah
katalitik
•Jika gas buang mengandung materi partikulat / partikel-
partikel kecil dikurangi dengan cara memasang filter udara,
filter basah, pengendap siklon, pengendap sistem gravitasi
dan pengendap elektrostatik

4 Berikan Gambar Limbah Limbah 20


tanda ceklis organik anorganik
di bagian
limbah
organik dan
anorganik
pada table
di samping
ini
5 Bagaimana Prinsip 4R : 20
Prinsip 4R
dalam Pengelolaan limbah/ sampah diarahkan kepada pembiasaan
penanganan kaidah 4 R ( Reduse, Reuse, Recycle dan Recovery ) dan
limbah ? mengarah kepada zero waste

Instrumen Penilaian Pengetahuan (Essay)

No. Nama Soal 1 Soal 2 Soal 3 Soal 4 Soal 5 Skor Total


Peserta
0 1 2 3 0 1 2 3 0 1 2 3 0123 0123
Didik
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
dst

Pedoman Penskoran
Kriteria Yang Dinilai/ Alternatif Pertanyaan Skor
Maksimal

Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan, lengkap dan benar 3

Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang 2
lengkap

Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi salah sebagian besar. 1

Siswa tidak dapat menjawab dengan benar 0

Analisis Hasil Penilaian:


Skor yang diperoleh
Nilai= ×100=¿__________
Total Skor
C. Penilaian Keterampilan : Unjuk Keterampilan

INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN (Kinerja )

Mata Pelajaran/Tema/Subtema : Dasar Dasar Budidaya Pertanian


Kelas/Semester : X/I
Tahun Pelajaran : 2022 / 2023
Waktu Pengamatan : Selama Proses Pembelajaran

No. Nama Siswa Unsur Penilaian Jumlah Skor


Menyiapkan Ketepatan Hasil kerja
alat dan bahan prosedur kerja
1. Afrilia albaqira
2. Gilbran Febriyan
3. Meysiah adelina
4. Rian Buchory
5 Diniyah nur Fatimah
6 Naurah
7 Rifky
8 Zheptiyani rara
9 Audry Fahlevi
10 Cantika Dwi aprilia
11 Ravi anugrah
12 Azizurahman

Perhitungan Nilai : N = skor perolehan x 100


Skor maksimal

Rubrik Penilaian

No. Aspek yang dinilai Skor Penilaian


1 2 3 4
1. Menyiapkan alat Tidak Kurang Menyiapkan Menyiapkan
dan bahan yang menyiapkan menyiapkan sebagian semua alat dan
diperlukan dengan sesuai bahan dengan
sesuai
2. Ketepatan prosedur Tidak sesuai Kurang sesuai Sebagian sesuai Sesuai prosedur
kerja prosedur prosedur prosedur
3. Hasil kerja Tidak ada hasil Melakukan Melakukan 1 Melakukan 2
praktek tidak sesuai sesuai indikator indikator
indikator dengan sesuai dengan sesuai

No. Nama Siswa Unsur Penilaian Jumlah Skor


Menyiapkan Ketepatan Hasil kerja
alat dan bahan prosedur kerja
1 Afrilia albaqira
2 Gilbran Febriyan
3 Meysiah adelina
4 Rian Buchory
5 Diniyah nur Fatimah
6 Naurah
7 Rifky
8 Zheptiyani rara
9 Audry Fahlevi
10 Cantika Dwi aprilia
11 Ravi anugrah
12 Azizurahman

Perhitungan Nilai : N = skor perolehan x 100


Skor maksimal

Konversi
Level Nilai Kualitas
3,66 – 4,00 80 - 100 Sangat Baik SB
2,66 – 3,65 65 - 79 Baik B
1,66 – 2,65 40 - 64 Cukup C
1,00 – 1,65 0 - 39 Kurang K

Anda mungkin juga menyukai