Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP

KECAMATAN KANGAYAN
KEPALA DESA SAOBI
Jln. Raya Masjid No. 50 email: desasaobi90@gmail.com
KANGAYAN
Kode Pos 69491

KEPUTUSAN KEPALA DESA SAOBI


NOMOR : 470/ /435.326.105/2022

TENTANG
PENETAPAN PENGURUS POSYANDU BALITA “MENJANGAN”
DESA SAOBI KECAMATAN KANGAYAN KABUPATEN SUMENEP
TAHUN 2022 – 2027

KEPALA DESA SAOBI

Menimbang : 1. Bahwa dengan semakin meningkatnya jumlah balita


di wilayah Desa Saobi. Sehingga perlu adanya
lembaga yang dapat menjadi wadah untuk
meningkatkan kualitas kesehatan dan pemenuhan
gizi balita ;

2. Sehubungan dengan hal tersebut, maka perlu


ditetapkan Pengurus Posyandu Balita
“MENJANGAN” Desa Saobi Tahun 2022 dengan
keputusan Kepala Desa
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 6 Tahun 1974 tentang
ketentuan-ketentuan Pokok Kesejahteraan Sosial
(Lembaran Negara Tahun 1974 Nomor 53 Lembaran
Negara Nomor 3039);.

2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang


Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, tambahan
lembaran Negara Republik Indonesia 4437)
Sebagaimana telah diubah dengan peraturan
pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 3
tahun 2005 tentang Perubahan atas Undang-undang
Nomor 32 Tahun 2004 tentang pemerintah daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005
nomor 38, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 8 tahun 2005 Nomor 108,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4548);

3. Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 19


Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kecamatan dan Kelurahan;
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

KESATU : Menetapkan Pengurus Posyandu Balita “MENJANGAN”


Desa Saobi Kecamatan Kangayan Kabupaten Sumenep
dengan Susunan Kepengurusan sebagaimana tercantum
dalam Lampiran keputusan ini.

KEDUA : Masa Kerja Pengurus Posyandu Balita “MENJANGAN”


Desa Saobi Kecamatan Kangayan Kabupaten Sumenep
adalah 5 (lima) tahun terhitung mulai tanggal 02 Januari
2022 sampai dengan 02 Januari 2027.berikut:
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada saat ditetapkan
dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat
kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan dan pembentukan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Desa Saobi


Pada Tanggal : 10 Januari 2022
KEPALA DESA SAOBI

HOSAINI, SH

TEMBUSAN
Salinan Keputusan ini disampaikan Kepada :
1. Yth. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sumenep
2. Yth. Camat Kangayan Kabupaten Sumenep
3. Yth. Kepala Puskesmas Kangayan Kabupaten Sumenep

Lampiran : Keputusan Kepala Desa Saobi


Kec. Kangayan Kab. Sumenep
Nomor : 470/ /435.326.105/2022
Tanggal : 10 Januari 2022

SUSUNAN PENGURUS
POSYANDU BALITA “MENJANGAN”
DESA SAOBI KECAMATAN KANGAYAN
KABUPATEN SUMENEP TAHUN 2022 - 2027

NO NAMA JABATAN KETERANGAN

1 FATIMAH Ketua

2 SA’UDAH Sekretaris

3 SRI WAHYUNI Bendahara

Ditetapkan di : Desa Saobi


Pada Tanggal : 10 Januari 2022
KEPALA DESA SAOBI

HOSAINI, SH

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP


KECAMATAN KANGAYAN
KEPALA DESA SAOBI
Jln. Raya Masjid No. 50 email: desasaobi90@gmail.com
KANGAYAN
Kode Pos 69491

KEPUTUSAN KEPALA DESA SAOBI


NOMOR : 470/ /435.326.105/2022

TENTANG
PENETAPAN PENGURUS POSYANDU LANSIA “MENJANGAN”
DESA SAOBI KECAMATAN KANGAYAN KABUPATEN SUMENEP
TAHUN 2022 – 2027

KEPALA DESA SAOBI

Menimbang : 1. bahwa usia lanjut seseorang adalah seseorang yang


telah mencapai usia lebih dari 60 tahun;

2. berdasarkan sensus penduduk tahun 2010, jumlah


lanjut usia di Indonesia yaitu 18.1 juta jiwa (7.6 %
dari jumlah penduduk), dan mengalami peningkatan
pada tahun 2014 sebanyak 18.781 juta jiwa

3. Sehubungan dengan hal tersebut, maka perlu


ditetapkan Pengurus Posyandu Lansia
“MENJANGAN” Desa Saobi Tahun 2022 dengan
keputusan Kepala Desa

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 6 Tahun 1974 tentang


ketentuan-ketentuan Pokok Kesejahteraan Sosial
(Lembaran Negara Tahun 1974 Nomor 53 Lembaran
Negara Nomor 3039);

2. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1998 tentang


Kesehatan, pasal 1 ayat (2-4) dikatakan bahwa usia
lanjut adalah seseorang yang telah mencapai usia
lebih dari 60 tahun;

3. Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 19


Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kecamatan dan Kelurahan;

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

KESATU : Menetapkan Pengurus Posyandu Lansia “MENJANGAN”


Desa Saobi Kecamatan Kangayan Kabupaten Sumenep
dengan Susunan Kepengurusan sebagaimana tercantum
dalam Lampiran keputusan ini.
KEDUA : Masa Kerja Pengurus Posyandu Lansia “MENJANGAN”
Desa Saobi Kecamatan Kangayan Kabupaten Sumenep
adalah 5 (lima) tahun terhitung mulai tanggal 02 Januari
2022 sampai dengan 02 Januari 2027.berikut:

KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada saat ditetapkan


dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat
kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan dan pembentukan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Desa Saobi


Pada Tanggal : 10 Januari 2022
KEPALA DESA SAOBI

HOSAINI, SH

TEMBUSAN
Salinan Keputusan ini disampaikan Kepada :
1. Yth. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sumenep
2. Yth. Camat Kangayan Kabupaten Sumenep
3. Yth. Kepala Puskesmas Kangayan Kabupaten Sumenep

Lampiran : Keputusan Kepala Desa Saobi


Kec. Kangayan Kab. Sumenep
Nomor : 470/ /435.326.105/2022
Tanggal : 10 Januari 2022

SUSUNAN PENGURUS
POSYANDU LANSIA “MENJANGAN”
DESA SAOBI KECAMATAN KANGAYAN
KABUPATEN SUMENEP TAHUN 2022 – 2027

NO NAMA JABATAN KETERANGAN

1 ANDAWIYAH Ketua

2 AQIDATON Sekretaris

3 RUJENNA Bendahara

Ditetapkan di : Desa Saobi


Pada Tanggal : 10 Januari 2022
KEPALA DESA SAOBI

HOSAINI, SH

Anda mungkin juga menyukai