Anda di halaman 1dari 6

DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN


KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Nomor : 43/B/SEK/DEMA-FTK/XII/2022 05 Desember 2022


Lampiran : 4 (empat)
Perihal : Permohonan Menjadi Pemateri

Kepada Yth.
Komisi X DPR RI
a.n H. Dede Yusuf Macan Effendi
di
Tempat

Assalamu’alaikum,Wr.Wb.

Salam sejahtera teriring do’a keselamatan kami sampaikan, semoga kita semua
senantiasa berada dalam naungan, bimbingan dan petunjuk Allah Subhanahu Wa
Ta’alla.

Sehubungan akan dilaksanakannya International Conference on Education


and Languange, maka dengan ini kami DEMA-FTK Kabinet Literatif Pendidikan
Periode 2022-2023 memohon kepada bapak untuk berkenan menjadi PEMATERI
dalam kegiatan tersebut. Adapun kegiatannya akan dilaksanakan pada:

hari/tanggal : Kamis, 15 Desember 2022


waktu : 07.00 WIB - Selesai
tempat : Aula PPG Kampus II UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan partisipasinya kami
ucapkan terima kasih.

Wassalamualaikum, Wr. Wb.

Ketua Umum Sekretaris Umum


Dewan Eksekutif Mahasiswa Dewan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

Muhamad Rizza Adam Nursobarudin


NIM. 1182030076 NIM. 1182060003
DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Lampiran 1

TERM OF REFERENCE PEMATERI

INTERNATIONAL CONFERENCE ON EDUCATION AND LANGUAGE

A. Tujuan Pembelajaran Umum


Mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Keguruan dan masyarakat umum diharapkan
mengetahui pentingnya dalam memahami segala sesuatu, terkhusus yang berkaitan dengan
Pendidikan yang ada di Indonesia.

B. Tujuan Pembelajaran Khusus


1. Peserta mengetahui urgensi Arah Kebijakan Pemerintah dalam Pendidikan Menuju Indonesia
Emas 2045.
2. Peserta mengetahui solusi terkait Permasalahan Pendidikan di Indonesia melalui kebijakan-
kebijakan Pemerintah

C. Alokasi Waktu
Alokasi waktu materi : 60 menit
No Kegiatan Alokasi Waktu Penanggung Jawab
1. Pembukaan 5 menit Acara
Pokok Pembahasan:
1. Arah Kebijakan Pemerintah
dalam Pendidikan Menuju
Indonesia Emas 2045
2. 40 menit Pemateri
2. Solusi terkait Permasalahan
Pendidikan di Indonesia
melalui kebijakan-kebijakan
Pemerintah
3. Diskusi dan Tanya Jawab 10 menit Acara
4. Penutup 5 menit Acara

D. Pokok Pembahasan/Sub Pokok Pembahasan


1. Urgensi mengetahui Arah Kebijakan Pemerintah dalam Pendidikan Menuju Indonesia Emas
2045
2. Solusi dari Permasalahan Pendidikan di Indonesia melalui kebijakan-kebijakan Pemerintah

E. Metode Pembelajaran
1. Metode Ceramah
Memberikan suatu bentuk penyajian bahan pengajaran melalui penerangan dan
penuturan lisan oleh pemateri kepada peserta tentang Perguruan Tinggi dan
Mahasiswa.
2. Metode Diskusi
Memfokuskan pikiran peserta, keaktifan dan kekritisan peserta guna mengetahui
dan memahami mengenai Perguruan Tinggi dan Mahasiswa.
3. Metode Partisifatif
Mendorong keikutsertaan setiap individu didalam suatu proses kelompok tanpa
memandang usia, jenis kelamin, kelas sosial dan latar belakang pendidikan yang
tumbuh dari rasa kesadaran dan tanggung jawabnya.
DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Lampiran 2

RUNDOWN KEGIATAN

INTERNATIONAL CONFERENCE ON EDUCATION AND LANGUAGE

NARASUMBER /
NO WAKTU KEGIATAN
PENANGGUNG JAWAB

1. 04.30-06.00 Sholat Subuh berjamaah Panitia

2. 06.00-06.30 Prepare dan Briefing Panitia


Penampilan Tari Penyambutan
3. 06.30-07.00 Bidang Acara
(Tari Fakultas Tarbiyah dan Keguruan)
Pembukaan Master of Ceremony
4. 07.30-07.35
(Duta Tarbiyah 2022)
5. 07.35-07.45 Pembacaan Kalam Ilahi Nais Nuraeni (Qoriah Nasional)

Menyanyikan Lagu:

Indonesia Raya
6. 07.45-08.00 Bidang Acara
Hymne Fakultas Tarbiyah
Hymne UIN Bandung

Laporan Kegiatan
7. 08.00-08.05 Bidang Acara
• Ketua Pelaksana (Khatami M.R.)
Sambutan:
 Muhamad Rizza
 Ketua Umum Dema FTK
 Ridwansyah Yusuf
 Ketua KNPI Jawa Barat
 Dekan Fakultas Tarbiyah dan  Prof. Dr. Hj. Aan Hasanah, M. Ed.
8. 08.05-09.00 Keguruan
 Irjen. Pol. Drs. Suntana,
 KAPOLDA Jawa Barat
M.Si (Kapolda Jawa Barat)*
 H. Mochamad Ridwan Kamil, S.T.,
 Gubernur Jawa Barat M. U. D.*

9. 09.00 - 09.05 Pembacaan Doa Muhammad Yusuf Muharam


Master of Ceremony
10. 09.05 – 09.10 Penutup (Duta Tarbiyah 2022)

Penampilan Band: Bidang Acara


11. 09.10 - 09.30
(Band FTK)
Materi 1 : “Permasalahan
H. Dede Yusuf Macan Effendi
12. 09.30 - 12.00 Pendidikan di Indonesia melalui
Komisi X DPR RI
kebijakan-kebijakan Pemerintah”
13. 12.00 - 13.00 ISHOMA Bid Acara & Konsumsi
Materi 2 : “Memahami Kurikulum H. Dedi Supandi, M.Si.
Merdeka Belajar upaya optimalisasi (Kepala Dinas Pendidikan Jawa
14. 13.00 - 15.00 Kompetensi Mutu Pendidik di
Indonesia” Barat)

15. 15.00 - 15.30 ISHOMA Bid. Acara


DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Materi 3 : “Pengaruh Bahasa Prof. Dr. Faris Al Badr


16. 15.30 - 16.30
Terhadap Pendidikan Indonesia”
Materi 4 : “Peradaban Mancanegara Susan Caer, Ph.D
17. 16.30 – 17.30
dalam menentukan jati diri bangsa”

18. 17.30 - 18.00 Perjalanan Menuju Penginapan Bid. Acara dan Bid. Humas

19. 18.00 - 19.00 ISHOMA Bid. Acara


DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Lampiran 3

SURAT KESEDIAAN

Kepada Yth.
DEMA FTK Kabinet Literatif Pendidikan Periode 2022-2023
di
tempat

Assalamualaikum, Wr, Wb

Setelah membaca surat saudara nomor : 43/B/SEK/DEMA-FTK/XII/2022 tentang


permohonan menjadi Pemateri, maka dengan ini saya menyatakan (bersedia/tidak bersedia)*
dengan catatan:

1.
2.
3.

Demikian surat ini saya sampaikan untuk dipergunakan dengan sebagaimana mestinya.

Wassalamulaikum, Wr. Wb

Bandung, 04 Desember 2022

(...........................................)

*Coret yang tidak perlu


DEWAN EKSEKUTIF MAHASISWA (DEMA)
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
KM UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
Sekretariat: 3rdfloor student centre, Cibiru-Bandung 40614 Telp.085724630917
e-mail:demaftkuinsgdbdg@gmail.com

Lampiran 4

CURIKULUM VITAE

1. Nama :
2. Tempat/Tanggal Lahir :
3. No. Telp :
4. Status Perkawinan :
5. Alamat Asal :
6. Alamat Sekarang :
7. Alamat Email :
8. Akun Bank :
Nomor Rekening :
Atas Nama
9. Account Instagram :
10. Riwayat Pendidikan

No Jenjang Pendidikan Tempat Tahun Lulus

1.
2.
3.
4.
5.

11. Pengalaman Organisasi

No Nama Organisasi Jabatan Tahun

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Anda mungkin juga menyukai