Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT. PUSKESMAS PETRUS CHANDRA, S.ST
SINGKAWANG BARAT II NIP 19760707 199903 1 006
1. Pengertian Evaluasi Penggunaan Obat adalah kegiatan untuk mengevaluasi penggunaan obat secara
terstruktur dan berkesinambungan untuk menjamin obat yang digunakan sesuai indikasi,
efektif, aman dan terjangkau (rasional).
2. Tujuan Sebagai pedoman penerapan langkah – langkah untuk melakukan evaluasi penggunaan
obat
3. Kebijakan
4. Referensi  Permenkes Nomor 74 Tentang Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas Tahun 2016
 Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian Di Puskesmas Tahun 2019
 Pedoman Pelayanan Kefarmasian di UPT. Puskesmas Singkawang Barat II
5. Prosedur Alat dan Bahan
 ATK
 Nomor urut
 Kertas resep
Langkah-langkah
6. Langkah-Langkah 1. Laporan Penggunaan antibiotk pada Diare
 Petugas melakukan dokumentasi pasien yang menggunakan antibiotik pada kasus
diare
 Petugas mencatat tanggal, nama pasien, usia, jumlah obat, menggunakan antibiotik,
dan dosis.
 Petugas menghitung persentase pada penggunaan antibiotik pada kasus diare

2. Laporan Penggunaan antibiotik pada ISPA


 Petugas melakukan dokumentasi pasien yang menggunakan antibiotik pada kasus
ISPA.
 Petugas mencatat tanggal, nama pasien, usia, jumlah obat, menggunakan antibiotik,
dan dosis
 Petugas menghitung persentase penggunaan antibiotik pada kasus ISPA.
7. Bagan Alir
Melakukan dokumentasi pasien yang menggunakan antibiotik

Mencatat tanggal, nama pasien, usia, jumlah obat,


menggunakan antibiotik dan dosis

Petugas menghitung persentase penggunaan antibiotik

8. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Poli Umum
2. Poli Imunisasi
3. Poli KIA
4. Poli Gigi
10. Dokumen Terkait Resep

11. Rekaman Historis No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai