Anda di halaman 1dari 1

NAMA : Muhammad Syahrul Aziz

NIM : 12120072

Sebutkan judul dan tujuan praktikum!

Judul:

ANALISIS KESTABILAN LERENG DENGAN METODE FEM YANG MEMPERTIMBANGKAN PENGARUH MUKA
AIR TANAH, GEMPA, DAN PEMBEBANAN

Tujuan:

• Menentukan nilai FoS suatu lereng berlapis yang terpengaruh muka air tanah, aktivitas gempa,
dan pembebanan.
• Melakukan analisis kestabilan lereng terhadap perubahan nilai parameter.

Apa yang dimaksud dengan yield element dan total displacement?

Yield element adalah elemen struktur yang mengalami deformasi plastis atau non-elastis setelah
mencapai batas elastisitasnya. Dalam mekanika struktur, batas elastisitas merupakan batas maksimum
ketika suatu benda masih dapat kembali ke bentuk semula setelah diberikan beban. Ketika suatu benda
melebihi batas elastisitasnya, maka benda tersebut akan mengalami deformasi plastis atau permanen.

Total displacement adalah perpindahan total dari suatu titik dalam struktur yang terjadi akibat
pemberian beban. Total displacement terdiri dari dua jenis, yaitu displacement elastis dan displacement
plastis. Total displacement sangat penting untuk menentukan apakah suatu struktur masih aman atau
sudah mencapai batas kegagalan.

Apa yang dimaksud dengan SRF?

SRF (Stress Reduction Factor) pada batuan adalah faktor yang digunakan dalam analisis stabilitas lereng
untuk memperhitungkan pengurangan tegangan yang terjadi pada batuan akibat pemboran, peledakan,
atau aktivitas manusia lainnya.

Di mana Bang Husein akan kuliah S3?

Bang Husein akan mengambil S3 di Kyushu University, Jepang

Anda mungkin juga menyukai