Anda di halaman 1dari 2

SOSIALISASI VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA

NILAI PUSKESMAS
No. Dokumen : 445/SOP-1212.2/Pwj2/XII/2018

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 07/12/2018

Halaman : ½
BLUD UPTD
Sulawati Rahayu, S.KM., M.M
PUSKESMAS NIP. 197108051989122002
PURWAHARJA 2
1. Pengertian Upaya mengkomunikasikan/mensosialisasikan visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas kepada pelaksana, sasaran program dan tokoh masyarakat dalam
rangka meningkatkan mutu layanan dan kinerja puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan puskesmas dan pelaksana program
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor : 445/ Kpts-1193/Pwj2/2019 Tentang
Visi, Misi, Tujuan Dan Tata Nilai di BLUD UPTD Puskesmas Purwaharja 2.
4. Referensi - Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
- Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2014,
tentang Puskesmas
- Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 Tahun 2015
tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama
5. Prosedur / 1. Kepala Puskesmas menyampaikan visi, misi, tujuan dan tata nilai
langkah- puskesmas kepada Penanggung Jawab Program/Upaya dan pelaksana
langkah melalui kegiatan Lokakarya mini puskesmas.
2. Penanggung jawab program/upaya menyusun rencana dan media atau
instrumen untuk mensosialisasikan visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas.
3. Penanggung jawab program/upaya menyampaikan visi, misi, tujuan dan
tata nilai puskesmas kepada pelaksana dalam rangka sinkronisasi dengan
pelaksanaan kegiatan/program.
4. Pelaksana program melakukan sosialisasi visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas kepada sasaran program dan tokoh masyarakat melalui media
penyuluan, leaflet, brosur dan poster.
5. Penanggung jawab dan pelaksana program melakukan evaluasi hasil
penyampaian/sosialisasi visi, misi, tujuan dan tata nilai puskesmas kepada
sasaran program dan tokoh masyarakat
6. Diagram Alir
(jika
dibutuhkan) Kepala Puskesmas menetapkan Visi,Misi,Tujuan dan Tata Nilai
Puskesmas

Kepala Puskesmas menyampaikan Visi,Misi,Tujuan dan Tata Nilai


kepada seluruh karyawan Puskesmas

Kepala Puskesmas menyampaikan Visi,Misi,Tujuan dan Tata Nilai


kepada masyarakat

7. Dokumen Pelaksana Program/Upaya, sasaran program dan tokoh masyarakat.


Terkait
8. Unit Terkait Pelaksana Program/Upaya, sasaran program dan tokoh masyarakat.
9. Rekaman
historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
perubahan

DAFTAR TILIK
VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI PUSKESMAS
Unit : BLUD UPTD Puskesmas Purwaharja 2
Nama Petugas : .........................................
Tgl. Pelaksanaan : .........................................

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1. Kepala Puskesmas menyampaikan visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas kepada Penanggung Jawab Program/Upaya dan
pelaksana melalui kegiatan Lokakarya mini puskesmas
2. Penanggung jawab program/upaya menyusun rencana dan media
atau instrumen untuk mensosialisasikan visi, misi, tujuan dan tata
nilai puskesmas
3. Penanggung jawab program/upaya menyampaikan visi, misi, tujuan
dan tata nilai puskesmas kepada pelaksana dalam rangka
sinkronisasi dengan pelaksanaan kegiatan/program
4. Pelaksana program melakukan sosialisasi visi, misi, tujuan dan tata
nilai puskesmas kepada sasaran program dan tokoh masyarakat
melalui media penyuluan, leaflet, brosur dan poster
5. Penanggung jawab dan pelaksana program melakukan evaluasi
hasil penyampaian/sosialisasi visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas kepada sasaran program dan tokoh masyarakat

Pelaksana/Auditor

(...............................)

Anda mungkin juga menyukai