Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN


KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN
PROVINSI ACEH
KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA TIPE A1 LHOK
SEUMAWE
JALAN MERDEKA, LHOKSEUMAWE, 24351; TELEPON: (0645) 42258; FAKSIMILE : (0645) 43277;
SUREL : kppn.lhokseumawe@kemenkeu.go.id LAMAN : www.djpb.kemenkeu.go.id/kppn/lhokseumawe/id/

Nomor : UND-24/KPN.0102/2023 12 Juni 2023


Sifat : Biasa
Lampiran : Dua Berkas
Hal : Gathering BSI Cabang Lhokseumawe dan Satuan Kerja, Ekternalisasi
Strategi Organisasi, Peta/Inisiatif Strategi dan IKU KPPN 2023, Sosialisasi
DIGIPAY SATU serta Press Release APBN 2023

Yth. Seluruh Kuasa Pengguna Anggaran (terlampir)

Sehubungan dengan Peraturan Dirjen Perbendaharaan Nomor PER-7/PB/2022 tentang


Penggunaan Uang Persediaan Melalui Digipay Pada Satuan Kerja Kementerian
Negara/Lembaga dan dalam rangka memberikan edukasi dan informasi mengenai kinerja APBN
di wilayah KPPN Lhokseumawe, dengan ini kami mohon untuk Bapak/Ibu Kuasa Pengguna
Anggaran menugaskan Pejabat Pembuat Komitmen dan Bendahara Pengeluaran untuk hadir
dalam kegiatan Gathering BSI Cabang Lhokseumawe dan Satuan Kerja, Ekternalisasi Strategi
Organisasi, Peta/Inisiatif Strategi dan IKU KPPN 2023, Sosialisasi DIGIPAY SATU serta Press
Release APBN 2023 yang akan dilaksanakan pada :
hari, tanggal : Rabu, 14 Juni 2023
pukul : 08.30 s.d 13.30
tempat/media : Aula Lantai III KPPN Lhokseumawe
Agenda : 1. Press Release APBN s.d 31 Mei 2023
2. Ekternalisasi Strategi Organisasi, Peta/Inisiatif Strategi dan IKU KPPN 2023
3. Sosialisasi DIGIPAY SATU
4. Pengenalan Produk BSI
Pemateri : 1. Semfebri Marihot Simbolon
2. Nindia Dita Putri
3. Tim BSI

Dapat kami sampaikan bahwa dalam rangka mewujudkan Zona Integritas menuju
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), KPPN Lhokseumawe selalu berkomitmen untuk
terus menjaga integritas, antigratifikasi, dan antikorupsi serta memberikan pelayanan terbaik
dengan moto layanan SELARAS (Sistematis, Efisien, Lugas, Andal, Responsif, Akuntabel dan
Sempurna).
Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.
2

Kepala Kantor Pelayanan


Perbendaharaan Negara Tipe A1
Lhok Seumawe

Ditandatangani secara elektronik


Semfebri Marihot Simbolon

Tembusan:
1. Kepala Bidang Supervisi KPPN dan Kepatuhan Internal
2. Kepala Subbagian Umum

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertfikat Elektronik (BSrE), BSSN. Untuk memastikan keaslian tanda tangan
elektronik, silakan pindai QR Code pada laman https://office.kemenkeu.go.id atau unggah dokumen pada laman https://tte.kominfo.go.id/verifyPDF
DAFTAR SATUAN KERJA PESERTA
GATHERING BSI CABANG LHOKSEUMAWE DAN SATUAN KERJA, EKTERNALISASI
STRATEGI ORGANISASI, PETA/INISIATIF STRATEGI DAN IKU KPPN 2023,
SOSIALISASI DIGIPAY SATU SERTA PRESS RELEASE APBN 2023
14 JUNI 2023

Kode
No Nama
satker
1 401633 MAHKAMAH SYAR'IYAH BIREUEN
2 401664 MAHKAMAH SYAR'IYAH LHOK SEUMAWE
3 006092 KEJAKSAAN NEGERI BIREUEN
4 006100 KEJAKSAAN NEGERI LHOK SEUMAWE
5 006114 KEJAKSAAN NEGERI ACEH UTARA
6 344498 KOREM-011/LW DAM IM
7 344598 LANAL LHOKSEUMAWE
8 408040 KANTOR IMIGRASI KELAS II TPI LHOKSEUMAWE
9 410367 KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BIREUN
10 410521 KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA LHOKSEUMAWE
KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BC LHOK
11 410920
SEUMAWE
KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG
12 506069
LHOKSEUMAWE
KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA LHOK
13 527603
SEUMAWE
KANTOR KESYAHBANDARAN DAN OTORITAS PELABUHAN
14 412982
LHOKSEUMAWE
15 649049 KANTOR UPBU MALIKUSSALEH
16 677575 UNIVERSITAS MALIKUSSALEH
17 677594 POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE
KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOK
18 415743
SEUMAWE
19 299197 KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KAB. ACEH UTARA
20 653877 KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA LHOKSEUMAWE
21 019681 BADAN PUSAT STATISTIK KAB. ACEH UTARA
22 636942 BADAN PUSAT STATISTIK KAB. BIREUEN
23 652151 BADAN PUSAT STATISTIK KOTA LHOKSEUMAWE
24 640150 POLRES LHOKSEUMAWE
25 654720 POLRES BIREUN
26 665840 POLRES ACEH UTARA DI LHOKSUKON
27 682871 BADAN NARKOTIKA NASIONAL KOTA LHOKSEUMAWE
28 689444 BADAN NARKOTIKA NASIONAL KABUPATEN BIREUEN
29 655696 KPU KABUPATEN ACEH UTARA
30 655743 KPU KABUPATEN BIREUN
31 655811 KPU KOTA LHOKSUMAWE
32 700133 RRI LHOKSEUMAWE
RUNDOWN ACARA
GATHERING BSI CABANG LHOKSEUMAWE DAN SATUAN KERJA, EKTERNALISASI
STRATEGI ORGANISASI, PETA/INISIATIF STRATEGI DAN IKU KPPN 2023,
SOSIALISASI DIGIPAY SATU SERTA PRESS RELEASE APBN 2023
14 JUNI 2023

Agenda Pukul PIC


Registrasi 08.30-08.45 Subbagian Umum
Pemutaran Video Testimoni, Operator
08.45-09.00
Hari Baper dan Penguatan Tusi
Pembukaan oleh MC 09.00-09.05 MC
Doa 09.05-09.10 MC
Menyanyikan Lagu Indonesia Miranda Sinaga
09.10-09.15
Raya
Sambutan dan Pembukaan Semfebri Marihot
09.15-09.50
Kegiatan Simbolon
Penyampaian materi dan
diskusi :
1. Press Release APBN s.d
April 2023
2. a. strategi organisasi
Semfebri Marihot
b. peta strategi
Simbolon
c. inisiatif.strategi
09.50-13.10 Pimpinan BSI
d. IKU
Nindia Dita Putri
3. Kata Sambutan dari
Tim BSI
pihak BSI
4. Sosialisasi DIGIPAY
SATU
5. Pemaparan materi dari
pihak BSI
Foto Bersama 13.10-13.20 MC
Penutup 13.20-13.30 MC

Anda mungkin juga menyukai