Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI UJIAN PRAKTEK

MATA PELAJARAN : IPA


KELAS. : IX

NO. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar: Indikator: Materi Pokok

Memahami konsep kemagnitan serta Mendeskripsikan gejala 1. Peserta didik dapat Kemagnetan
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. kemagnitan dan membuat magnet
pemanfaatannya dalam dengan cara
teknologi. menggosok atau
induksi atau
mengaliri arus listrik.
2. Peserta didik dapat
membuat laporan
percobaan

Soal:
1. Buatlah magnet dari sebatang paku dengan cara digosok atau diinduksi atau dialiri arus listrik!
2. Buatlah laporan percobaan berdasarkan percobaan tersebut!

Rubrik Penilaian

NO. Aspek Penilaian Skor


1. Menyiapkan alat dan bahan percobaan 2
2. Melakukan percobaan 3
3. Membuat laporan 2
Skor total 7
Rubrik Penilaian Kinerja

Aspek Penilain Rubrik


NO.
1. Menyiapkan alat dan bahan 2 = memilih alat dan bahan yang diperlukan dengan benar
1 = memilih alat dan bahan yang dipelukan, namun kurang tepat
0 = tidak dapat memilih alat dan bahan yang diperlukan

2. Melakukan percobaan 3= melakukan 3 langkah percobaan dengan benar


2 = melakukan 2 langkah percobaan dengan benar
1 = melakukan 1 langkah percobaan dengan benar
0 = tidak melakukan langkah kerja

3. Membuat laporan 2 = memenuhi 2 kriteria


1 = memenuhi 1 kriteria
0 = tidak memenuhi kriteria

Kriteria Laporan:
1. Memenuhi sistematika laporan (judul, tujuan, alat dan bahan, prosedur,
data pengamatan, pembahasan dan kesimpulan)
2. Data, pembahasan dan kesimpulan benar

Nilai = skor yang diperoleh/skor total x 100


Mataram, 2 Februari 2022
Mengetahui
Kepala SMPN 7 Mataram Guru Mata Pelajaran

H.M. Sibawaeh, S.Pd. Raihani, S.Pd.


NIP. 196412311984121036 NIP. 197203112005012014

Anda mungkin juga menyukai