Anda di halaman 1dari 2

Surat Perjanjian Kerjasama Usaha

Surat perjanjian ini dibuat sebagai salah satu bentuk untuk membuat sebuah usaha yang dilakukan
bersama.

Saya yang bertanda tangan di bawah ini,


Nama : Ali zaenal mustaqim
Jabatan : Ketua yayasan Padange Bumi Nuswantoro
Tempat / Tanggal Lahir : pemalang 08-oktober-1979
Alamat : pulosari krajan rt 008 rw 008

Akan disebut sebagai PIHAK PERTAMA.

Nama : Zaenudin
Jabatan : Pengelola
Tempat / Tanggal Lahir : pemalang 27 maret 1985
Alamat : pulosari krajan rt 004 rw 001

Akan disebut sebagai PIHAK KEDUA.

Kedua pihak secara sadar dan tanpa adanya paksaan telah setuju untuk melakukan kerjasama
dalam membangun usaha secara bersama dengan ketentuan yang ada seperti berikut ini:

Pasal 1
PIHAK PERTAMA sudah menanamkan modal usaha senilai Rp50.000.000 (lima puluh juta rupiah)
Yang sudah di belikan Dua (2) Ekor Kuda harga ( 45.000.000; ) , Aksesoris ( 5000.000).

Pasal 2
Hasil dari usaha akan dibagi secara merata dari keuntungan setelah di potong operasional dengan
nilai sebesar 50% PIHAK SATU dan 50% PIHAK KEDUA berdasarkan keuntungan yang didapat setiap
bulannya.
Pasal 3
PIHAK PERTAMA akan bertugas untuk melakukan pemasaran secara daring dan langsung. PIHAK
KEDUA akan bertanggung jawab dalam melakukan pengelolaan usaha di lapangan dan keuangan dari
usaha yang dijalankan.
Pasal 4
Kerugian akan ditanggung secara bersama oleh seluruh pihak. Apabila terjadi perselisihan maka
masalah tersebut akan diselesaikan secara kekeluargaan terlebih dahulu. Jika permasalahan masih
berlanjut maka akan dilanjutkan secara hukum.

PULOSARI,

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

Anda mungkin juga menyukai