Anda di halaman 1dari 3

Halaman 1 dari 3

SURAT PERJANJIAN KERJASAMA USAHA BATAKO


UD. BAYU AJI

Pada Hari Ini, Selasa Tanggal Delapan Bulan September


Dua Ribu Dua Puluh (08 September 2020, bertempat di
Desa Nanga Mua Kecamatan Arut Utara, Kotawaringin
Barat. Telah ditandatangani perjanjian kerjasama
antara :

NAMA : AKHMAD DEDEN TRYADI HANDOKO


NO. KTP : 6202061202960002
ALAMAT : JLN. SAWIT RAYA V BLOK F NO. 47
SAMPIT. KALIMANTAN TENGAH
NO. HANDPHONE : 0822-2598-5028

Bertindak atas nama pribadi, selanjutnya disebut


sebagai PIHAK PERTAMA

NAMA : YENNI NATALIA


NO. KTP : 3512084612870002
ALAMAT : JLN. GUNUNG RAUNG RT.3/RW.11.
SITUBONDO, JAWA TIMUR
NO. HANDPHONE : 0815-2881-6928

Bertindak atas nama pribadi, selanjutnya disebut


sebagai PIHAK KEDUA

- PIHAK PERTAMA adalah pribadi yang dimaksud


untuk berinvestasi kepada pihak kedua
- Pihak kedua adalah pribadi yang mempunyai usaha
pembuatan batako dengan nama UD. BAYU AJI.
- Modal yang diperlukan yakni senilai Rp.
50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) yang dibagi
70 : 30, yang dimaksud 70% senilai Rp. 35.000.000,-
(modal dari PIHAK PERTAMA) dan 30% senilai
Rp. 15.000.000,- (modal dari PIHAK KEDUA)
- Objek perjanjian kerjasama ini berupa pemodalan dan
pemasaran batako
- Pihak pertama dan pihak kedua dengan ini mengikat
suatu perjanjian kerjasama dengan kondisi sebagai
berikut :
Halaman 2 dari 3
Pasal 1
Ruang Lingkup

1.Para pihak sepakat bahwa dalam kerjasama ini


berkewajiban, dimana pihak pertama menyediakan
permodalan 70% senilai Rp. 35.000.000,- (tiga puluh
lima juta rupiah)
2.Dan pihak kedua akan menyediakan permodalan senilai
Rp. 15.000.000,- (lima belas juta rupiah)

Pasal 2
HAK DAN KEWAJIBAN PARA PIHAK

PIHAK PERTAMA berkewajiban:

- Menyediakan dana sebesar Rp. 35.000.000,- (tiga


puluh lima juta rupiah) untuk pengelolaan usaha.
- Memberikan kewenangan kepada pihak kedua untuk
mengatur pembiayaan pembuatan batako

PIHAK PERTAMA berhak :

- Menerima bagi hasil setara 70 % (tujuh puluh


persen) dari total modal yaitu sebesar Rp .
50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) setiap bulan.

PIHAK KEDUA berkewajiban :

- Melakukan pengelolaan operasional pembuatan batako


- Mentransfer bagi hasil kepada PIHAK PERTAMA setiap
tanggal 9 (sembilan), yang dimulai sejak tanggal 9
(sembilan) Oktober 2020 sampai perjanjian ini
berakhir.
- Membagi total modal dari PIHAK PERTAMA dan PIHAK
KEDUA 70 : 30 Senilai Rp . 50.000.000,- (lima puluh
juta rupiah) pada saat perjanjian ini berakhir
Halaman 3 dari 3

PIHAK KEDUA berhak :

- Mendapat kewenangan untuk mengatur biaya


operasional.
- Menerima Menerima bagi hasil setara 30 % (tiga
puluh persen) dari total modal yaitu sebesar Rp .
50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) setiap bulan.

Pasal 3
Kerugian

Kerugian yang terjadi akibat pelaksanaan usaha menjadi


tanggung jawab kedua pihak. 

Pasal 4
Perselisihan

Jika terjadi perselisihan, penyelesaiannya dilaksanakan


secara kekeluargaan. Jika masih belum ditemui jalan
keluar, dapat dilanjutkan secara hukum. 

Demikian surat perjanjian kerjasama usaha ini disusun


secara sadar dan sebenar-benarnya. Hal-hal yang tidak
atau belum diatur dalam Perjanjian Kerjasama ini akan
diatur kemudian oleh PARA PIHAK berdasarkan kesepakatan
bersama. Selanjutnya, surat perjanjian ini dibuat dalam
dua rangkap dan punya kekuatan hukum setara. 

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA


Materai Materai
Rp.6000,- Rp.6000,-

(AKHMAD DEDEN TRYADI H.) (YENNI NATALIA)

Anda mungkin juga menyukai