Anda di halaman 1dari 9

SOAL PAS IPA

KELAS 8

1. Anita adalah seorang pelajar kelas 8 di SMP Negeri 1 Pringkuku. Rumah Anita di desa Dadapan.
Untuk berangkat ke sekolah setiap hari ia naik bus, dari Dadapan sampai depan pasar Ngadirejan
sejauh 12 km, kemudian dilanjutkan dengan jalan kaki 300 m sampai depan gerbang sekolah.
Pergerakan Anita dari Dadapan sampai depan pasar Ngadirejan dilanjutkan ke depan gerbang
sekolah disebut dengan perpindahan
A. 12.300 m
B. 12.000 m
C. 11.700 m
D. 300 m

2. Karena jalan yang berliku, bus dari Dadapan sampai daerah Salam, kecepatannya tidak tetap,
kadang cepat kadang lambat. Saat berada di daerah Salam pada jalan yang relatif datar dan lurus
sepanjang 200 m, bus bisa berjalan dengan kecepatan tetap rata-rata 72 km/jam. Sesampainya di
Janti, tiba-tiba ada calon penumpang yang ingin naik bus, sehingga bus direm mendadak. Pada
saat itu tubuh Anita seolah-olah terdorong ke depan, dan ketika berjalan lagi tubuh Anita
terdorong ke belakang menghantam tempat duduk.
Kecepatan bus dari Janti sampai pertigaan Pringkuku, berubah dari 40 km/jam menjadi 50
km/jam, menjelang pertigaan Bulu melambat menjadi 20 km/jam, kemudian berhenti di
pertigaan karena ada penumpang yang akan naik bus. Kemudian bus berjalan dengan kecepatan
tetap 7,2 km/jam atau 2 m/s, sampai akhirnya bus berhenti di depan pasar Ngadirejan
Sepanjang jalan di daerah Salam, yang jalannya datar dan kecepatannya tetap, berarti waktu yang
diperlukan bus adalah ....

3. Karena jalan yang berliku, bus dari Dadapan sampai daerah Salam, kecepatannya tidak tetap,
kadang cepat kadang lambat. Saat berada di daerah Salam pada jalan yang relatif datar dan lurus
sepanjang 200 m, bus bisa berjalan dengan kecepatan tetap rata-rata 72 km/jam. Sesampainya di
Janti, tiba-tiba ada calon penumpang yang ingin naik bus, sehingga bus direm mendadak. Pada
saat itu tubuh Anita seolah-olah terdorong ke depan, dan ketika berjalan lagi tubuh Anita
terdorong ke belakang menghantam tempat duduk.
Dari Salam sampai dengan Janti
1. Pada Anita terjadi hukum III Newton
2. Bus mengalami perlambatan
3. Kecepatan bus ketika di Janti 0 m/s
4. Kecepatan bus ketika di Salam 0 0m/s
Penyataan yang benar adalah....
A. 1,2 dan 3
B. 1,2,dan 4
C. 1,2 dan 4
D. 2,3 dan 4

4. Karena jalan yang berliku, bus dari Dadapan sampai daerah Salam, kecepatannya tidak tetap,
kadang cepat kadang lambat. Saat berada di daerah Salam pada jalan yang relatif datar dan lurus
sepanjang 200 m, bus bisa berjalan dengan kecepatan tetap rata-rata 72 km/jam. Sesampainya di
Janti, tiba-tiba ada calon penumpang yang ingin naik bus, sehingga bus direm mendadak. Pada
saat itu tubuh Anita seolah-olah terdorong ke depan, dan ketika berjalan lagi tubuh Anita
terdorong ke belakang menghantam tempat duduk.
Pada saat di Janti, di pertigaan Bulu dan di depan pasar Ngadirejan kecepatan bus adalah 0
km/jam.
A. Salah
B. Benar
5. Kecepatan bus dari Janti sampai pertigaan Pringkuku, berubah dari 40 km/jam menjadi 50
km/jam, menjelang pertigaan Bulu melambat menjadi 20 km/jam, kemudian berhenti di
pertigaan karena ada penumpang yang akan naik bus. Kemudian bus berjalan dengan kecepatan
tetap 7,2 km/jam atau 2 m/s, sampai akhirnya bus berhenti di depan pasar Ngadirejan.
Kecepatan bus dari Janti sampai depan pasar Ngadirejan
Janti - pertigaan Pringkuku 1. a. tetap
Pertigaan Pringkuku – Bulu 2. b. berubah
Bulu – depan pasar Nagirejan 3. c. diperlambat
Janti – depan pasar Ngadirejan 4. d. dipercepat
Pasangan yang tepat adalah ....
A. 1a, 2b, 3c, 4d
B. 1d, 2c, 3b, 4a
C. 1d, 2c, 3a, 4b
D. 1c, 2b, 3a, 4b

5. Kecepatan bus dari Janti sampai pertigaan Pringkuku, berubah dari 40 km/jam menjadi 50
km/jam, menjelang pertigaan Bulu melambat menjadi 20 km/jam, kemudian berhenti di
pertigaan karena ada penumpang yang akan naik bus. Kemudian bus berjalan dengan kecepatan
tetap 7,2 km/jam atau 2 m/s, sampai akhirnya bus berhenti di depan pasar Ngadirejan.
Jika jarak dari pertigaan Bulu sampai depan pasar Ngadirejan berjarak 480 m, maka waktu yang
ditempuh bus
A. 1 menit
B. 2 menit
C. 3 menit
D. 4 menit

6. Setelah turun dari bus, Anita melanjutkan dengan berjalan kaki dan kecepatannya rata-rata 2
m/s. Kira-kira 50 meter dari gerbang sekolah, Anita berlari karena mendengar pengeras suara
sekolah berbunyi bahwa pelajaran akan dimulai dalam waktu 5 menit lagi. Kecepatan berlari
Anita sampai depan gerbang sekolah 5 m/s. Akhirnya Anita sudah bisa berada di dalam kelas 2
menit sebelum tanda masuk kelas berbunyi.
Waktu yang dibutuhkan Anita saat berlari agar cepat sampai di halaman sekolah
A. 10 detik
B. 45 detik
C. 50 detik
D. 55 detik

7. Sebagai anak yang baik, Bendi selalu membantu orang tuanya setelah selesai belajar di sekolah
dan di rumah. Orang tuanya adalah sorang petani yang juga mempunyai ternak berupa kambing
sebanyak 5 ekor. Bendi tiap hari membantu orang tuanya mencari rumput, memetik hasil kebun
dan juga yang lainnya. Karena kebun mereka dekat dengan rumah biasanya mereka membawa
banyak peralatan seperti sabit, pisau besar (parang), cangkul,linggis dan juga menggunakan
gerobak dorong untuk membawa hasil kerja mereka.
Pesawat sederhana yang digunakan Bendi dan ayahnya
A. Sepeda onthel
B. Sepeda motor
C. Sabit
D. Traktor

8. Di kebun mereka mencari rumput dan juga memanen hasil kebun. Tumbuhan yang ditanam ayah
Bendi adalah sayur-sayuran dan buah-buahan. Ada kacang panjang, cabai, bayam, kangkung,
tomat dan jagung. Sedangkan buahnya ada pepaya, jambu mete, manggis, nangka, dan nanas.
Pada bagian tepi juga terdapat pohon yang besar ada kelapa, mangga, sawo, sengon dan jati.
Selain itu juga tumbuh liar rumput-rumputan yang dibiarkan sebagi pakan ternak seperti rumput
gajah, ciplukan, bunga sepatu dan pohon perdu lainnya. Di kebun kadang-kadang Bendi
menemukan rumput yang berduri dan ketika disentuh akan menutup daunnya.
Buah-buahan dan dan sayuran di kebun Bendi
a. Kacang panjang
b. tomat
Buah sejati 1) c. jambu mete
d. pepaya
e. nangka
f. nanas
g. mangga
Buah semu 2) h. ciplukan
i. manggis
j. sawo
Pasangan yang tepat adalah ....
A. 1) dengan a,b,c,d,e dan 2) dengan e,f,g,h,i,j
B. 1) dengan a,b,d,g,j dan 2) dengan c,e,f,h,i
C. 1) dengan e,f,g,h,i,j dan 2) dengan a,b,c,d,e
D. 1) dengan a,b,c,i,j dan 2) dengan d,e,f,g,h

9. Rumput berduri yang ketika disentuh mentup daunnya adalah putri malu. Karena ada rangsangan
sentuhan putri malu melakukan gerak tumbuhan
A. Fotonasti
B. Geotropisme
C. Tigmonasti
D. Tigmotrpisme

10. Untuk membawa hasil panen, Bendi mampu mengangkat rata-rata 10 kg atau 100 N, sedangkan
ayahnya rata-rata mampu mengangkat 26 kg atau 260 N. Jarak untuk mengumpulkan hasil panen
ke gerobak dorong sejauhkurang lebih 5 meter, sedangkan membawanya ke rumah 200 meter.
Rumah Bendi dibanding dengan halamannya, kira-kira 1 meter, untuk menaikkan hasil kebun ke
teras samping rumah dibuat anak tangga (bancik) sebanyak 4 tangga. Supaya mudah ayah Bendi
membuat seluncuran sepanjang 2 meter. Karena sering membawa beban yang berat dan sering
duduk yang membungkuk, Bendi melihat dan mengamati tubuh ayahnya terlihat
membungkuk/melengkung ke depan.
Usaha yang dilakukan Bendi, untuk mengangkat hasil panen dari tempat mengambil sampai
tempat pengumpulan/gerobak dorong
A. 100 joule
B. 260 joule
C. 360 joule
D. 500 joule

11. Untuk membawa hasil panen, Bendi mampu mengangkat rata-rata 10 kg atau 100 N, sedangkan
ayahnya rata-rata mampu mengangkat 26 kg atau 260 N. Jarak untuk mengumpulkan hasil panen
ke gerobak dorong sejauhkurang lebih 5 meter, sedangkan membawanya ke rumah 200 meter.
Rumah Bendi dibanding dengan halamannya, kira-kira 1 meter, untuk menaikkan hasil kebun ke
teras samping rumah dibuat anak tangga (bancik) sebanyak 4 tangga. Supaya mudah ayah Bendi
membuat seluncuran sepanjang 2 meter. Karena sering membawa beban yang berat dan sering
duduk yang membungkuk, Bendi melihat dan mengamati tubuh ayahnya terlihat
membungkuk/melengkung ke depan.
Jika dibutuhkan waktu 20 menit (1200 detik), untuk membawa hasil panen dari tempat
pengumpulan sampai ke rumah, maka daya Bendi dan ayahnya ....

12. Karena sering membawa beban yang berat dan sering duduk yang membungkuk, Bendi melihat
dan mengamati tubuh ayahnya terlihat membungkuk/melengkung ke depan.

Gangguan kesehatan yang dialami ayah Bendi


A. Osteoporosis
B. Skoliosis
C. Lordosis
D. Kifosis

13. Bendi tiap hari membantu orang tuanya mencari rumput, memetik hasil kebun dan juga yang
lainnya. Karena kebun mereka dekat dengan rumah biasanya mereka membawa banyak
peralatan seperti sabit, pisau besar (parang), cangkul,linggis dan juga menggunakan gerobak
dorong untuk membawa hasil kerja mereka.
Rumah Bendi dibanding dengan halamannya, kira-kira 1 meter, untuk menaikkan hasil kebun ke
teras samping rumah dibuat anak tangga (bancik) sebanyak 4 tangga. Supaya mudah ayah Bendi
membuat seluncuran sepanjang 2 meter.
Peralatan yang digunakan Bendi dan ayahnya termasuk pesawat sederhana
Tuas jenis 1 1. a. sabit
Tuas jenis 2 2. b. gerobak dorong
Tuas jenis 3 3. c. cangkul
Bidang miring 4. d. seluncuran
Pasangan yang tepat adalah
A. 1a, 2b, 3c, 4d
B. 1a, 1b, 3c, 3d
C. 1d, 2a, 2b, 2c
D. 3b, 4a, 4c, 4d

14. Rumah Bendi dibanding dengan halamannya, kira-kira 1 meter, untuk menaikkan hasil kebun ke
teras samping rumah dibuat anak tangga (bancik) sebanyak 4 tangga. Supaya mudah ayah Bendi
membuat seluncuran sepanjang 2 meter.
Dari halaman sampai teras samping rumah
1. Menggunakan seluncuran
2. Diangkat dengan tangan
3. Usaha yang dilakukan 0 joule
4. Keuntungan mekanis 2 kali
Pernyataan yang benar adalah ....
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

15. Pada pokok/bonggol pohon besar yang sudah ditebang, Bendi mengamati ada garis-garis pada
bagian batangnya yang menunjukkan umur/usia pohon
A. Floem
B. Kutikula
C. Lingkaran tahun
D. Xylem

16. Ketika mencabut beberapa tanaman, Bendi mengamati bagian akarnya. Ternyata hasil
pengamatannya digambar seperti berikut ini

Bagian yang ditandai dengan huruf X berfungsi sebagai ....


A. Tempat menyimpan makanan
B. Membentuk cabang pada akar
C. Melindungi jaringan akar
D. Meneruskan air dan mineral

17. Perhatikan gambar struktur akar berikut ini !

Sebutkan bagian-bagian jaringan dari akar tersebut sesuai nomornya !

18. Karena mendapatkan tugas IPA untuk megamati morfologi dan anatomi struktur dan fungsi daun,
Bendi menghasilkan pengamatan seperti gambar berikut ini.
Bagian nomor 5 adalah ....
A. Kutikula
B. Epidermis
C. Spongs
D. Stomata

19. Pada daun yang menginspirasi pembuatan lapisan pengkilat cat mobil
A. Kutikula
B. Palisade
C. Epidermis
D. Floem

20. Bendi mengamati struktur bunga sehingga menghasilkan gambar seperti berikut ini.
Kemudian membuat data tentang bunga tersebu

N Nama bagian
o
1 a. kepala sari
2 b. kepala putik
3 c. tangkai sari
4 d. daun
5 e. mahkota
6 f. bakal biji
Data yang benar adalah ....
A. 1a, 2b, 3c, 4d, 5e, 6f
B. 1d, 2c, 3a, 4e, 5b, 6f
C. 1c, 2b, 3a, 4e, 5f, 6d
D. 1d, 2a,3e, 4c, 5b, 6f

21. Karena musim hujan kadang di kebun Bendi ada batu besar yang terguling dari kebun sebelah
yang tanahnya lebih tinggi. Sehingga ayah Bendi harus menggeser batu tersebut. Dengan
menggunakan linggis yang panjangnya 1,5 meter, ayah Bendi meletakkan batu kecil sebagai titik
tumpu yang berjarak 30 cm dari batu besar. Dengan gaya sebesar 400 N, baka batu besar
tersebut dapat terangkat. Berat batu besar itu ternyata....

22. Organ pencernaan manusia terdiri atas saluran pencernaan dan organ pencernaan tambahan.
Saluran pencernaan adalah organ-organ yang dilewati oleh bahan makanan yang terdiri atas
mulut, keronkongan lambung, usus halus, u8sus besar, rektum dan anus. Organ pencernaan
tambahan berupa organ-organ penghasil enzim yaitu, hati, empedu dan pankreas.

1
2
3
4
Yang termasuk saluran pencernaan ditunjukan oleh nomor ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

23. Organ pencernaan manusia terdiri atas saluran pencernaan dan organ pencernaan tambahan.
Saluran pencernaan adalah organ-organ yang dilewati oleh bahan makanan yang terdiri atas
mulut, keronkongan lambung, usus halus, u8sus besar, rektum dan anus. Organ pencernaan
tambahan berupa organ-organ penghasil enzim yaitu, hati, empedu dan pankreas.

1
2
3
4

Yang termasuk organ pencernaan tambahan ditunjukan oleh nomor ....


A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

24. Peredaran darah manusia termasuk peredaran darah tertutup karena darah darah selalu beredar
di dalam pembuluh darah. Setiap beredar darah melewati jantung dua kali sehingga disebut
peredaran darah ganda.

Buatlah skema peredaran darah besar dan peredaran darah kecil !

25. Peredaran darah manusia termasuk peredaran darah tertutup karena darah darah selalu beredar
di dalam pembuluh darah. Setiap beredar darah melewati jantung dua kali sehingga disebut
peredaran darah ganda.
Bagian yang banyak mengandung oksigen ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1,5,10
B. 2,6,11
C. 3,7,8
D. 4,7,9

Anda mungkin juga menyukai