Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DAN NON FISIK

BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN (BOP)

PROGRAM PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD)

TAHUN 2022

DitujukanKepada :

BAPAK KEPALA DESA KEMANG MANIS

Oleh :

KELOMPOK BERMAIN BINTANG KECIL

Alamat :
Desa Kemang Manis Kecamatan Muara Papalik
Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Jambi
KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan Puji syukur Kehadirat Allah SWT atas rahmat dan
karunianya laporan pelaksanaan program Bantuan Operasional Desa Tahun 2022
yang di kelola oleh PAUD Kelompok Bermain Bintang Kecil dapat di
selesaikan.

Laporan ini disusun dengan maksud untuk melaporkan pelaksanaan program


Bantuan Operasional Desa tahun 2022 dengan sumber dana dari Daftar Isian
Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Rencana Kerja dan Anggaran Kementrian /
Lembaga (RKAKL) tahun anggaran 2022. Upaya peningkatan mutu pendidikan
merupakan hal yang tak dapat ditawar, dalam rangka peningkatan mutu Sumber
Daya Manusia (SDM) bangsa Indonesia. Adapun SDM bermutu hanya dapat di
wujudkan apabila pendidikan itu dimulai sejak usia dini (0 – 6 Tahun).

Pendidikan Anak Usia Dini merupakan salah satu kebijaksanaan Pemerintah


dalam rangka pemerataan akses pendidikan, khususnya bagi warga negara yang
tidak mampu, oleh karena itu Kelompok Bermain adalah salah satu PAUD
padalajurPendidikan Non formal yang menyelenggarakan program
pendidikansekaligus program kesejahteraandankeceriaanbagianak – anakusia 0 s.d
6 Tahunsebelummemasukijenjang yang lebihtinggi.

Kelompok Bermain merupakan salah satu kebijaksanaan Pemerintah dalam


rangka pemerataan akses pendidikan, khususnya bagi warga negara yang tidak
mampu, oleh karena itu Taman Kanakkanak adalah salah satu PAUD pada lajur
Pendidikan Non formal yang menyelenggarakan program pendidikan sekaligus
program kesejahteraan dan keceriaan bagi anak – anak usia 0 s.d 6 Tahun sebelum
memasuki jenjang yang lebih tinggi.

Kelompok Bermain bagian penyelenggara pendidikan anak usia dini yang


melaksanakan suatu proses pembinaan tumbuh kembang anak usia lahir hingga
tiga tahun secara menyeluruh, yang mencapai aspek fisik dan non fisik dengan
memberikan rangsangan secara menyeluruh bagi perkermbangan jasmani,rohani
(moral dan spiritual) ,motoric,akal fikir, emosional, social, serta gizi/kesehatan
yang tepat dan benar agar anak dapat tumbuh dan kembang secara menyeluruh.

Akhirnya dengan ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah


membantu dalam proses pelaksanaan Program Bantuan Operasional Desa dan
penyusunan laporan ini khususnya satuan Kerja Perangkat Desa Kemang Manis
Kec.Muara Papalik Kab. Tanjung Jabung Barat yang telah memberikan bimbingan
dan pelaksanaan program ini
KemangManis,………………2022
Pengelola KB Bintang Kecil

LLISBENTI SIMANJUNTAK
KELOMPOK BERMAIN BINTANG KECIL
DESA KEMANG MANIS
KECAMATAN MUARA PAPALIK
KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT
Alamat :DesaKemangManis Kode Pos : 36554

Nomor : KemangManis,… ……………2022


Lampiran: 1 (satu) berkas
Hal : LaporanPertanggungJawaban
Dana BODPAUD 2022
KepadaYth : Bapak Kepala Desa
Kemang Manis

di-
Tempat
Dengan Hormat,

Bersama ini kami sampaikan laporan pertanggung jawaban Bantuan Biaya


Operasional Desa (BOD) PAUD Non Formal Kelompok Bermain Bintang Kecil
Kecamatan Muara Papalik Tahun 2022.
Demikian laporan ini kami sampaikan untukdapat di ketahui akhir kata kami ucapkan
terimakasih.

KemangManis
Pengelola KB Bintang Kecil

LISBENTI SIMANJUNTAK

Anda mungkin juga menyukai