Anda di halaman 1dari 7

Nomor : B.

1
Revisi ke : 0
Berlaku Tgl. :

Standard Procedure Operasional ( SPO )


Pelayanan Pendataaan Keluarga Sadar Gizi
( KADARZI )

Ditetapkan
Kepala UPT Puskesmas Purwantoro I

dr. WARSENO ISMUNANDAR’ MM.


NIP. : 19660126 2007 01 1 006

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI


DINAS KESEHATAN KABUPATEN
UPT PUSKESMAS PURWANTORO I
JL. RAYA PURWANTORO - WONOGIRI
Telp. ( 0273 ) 415091
Pelacakan Balita Gizi Buruk

Nomor Kode : B.2

SPO
Terbitan : 1
Nomor Revisi : 0
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman : Ditetapkan Ol
UPT Kepala UPT PUSK GI
Puskesmas
GIRIMARTO
dr.BAMBANG SRI B
NIP. : 19640303 2001

A. Pengertian Keadaan Gizi anak yang ditandai dengan satu


atau lebih tanda berikut :
1 Sangat kurus
2 Edema minimal pada kedua punggung
kaki
3 BB/PB atau BB/TB < -3 SD
4 LILA < 11,5 cm ( untuk anak usia 6 – 59
bulan )

B. Tujuan Untuk melaksanakan pemantauan ke lapangan


terhadap kasus gizi buruk baru berdasarkan
laporan yang masuk ke Puskesmas

C. Kebijakan Pelaksanaan pelacakan gizi buruk harus mengikuti


langkah - langkah yang tertuang dalam indikator
gizi buruk

D. Referensi Buku Pedoman Pelayanan Anak Gizi Buruk,Kemen


Kes RI Th 2011

E. Alat dan Bahan 1. Kuesioner/formulir pelacakan Balita Gizi


2. Buruk
3. Data Balita Gizi Buruk ( Buku KIA )
4. Bolpoint
5. Tipp Ex / Penghapus
Bahan Stimulan ( Susu dan makanan
tambahan )
F. Langkah – Langkah

Langkah-Langkah Bagan Alir

1. Petugas menentukan sasaran


yang meliputi : Alamat Balita
Gizi Buruk yang akan
dikunjungi Petugas
Petugas
menentukan menyiapkan
2. Petugas menyiapkan kuesioner
sasaran
kuesioner / formulir pelacakan
Balita Gizi Buruk , alat dan
bahan yang dibutuhkan dalam
pelacakan Petugas
mengunjungi
3. Petugas Petugas
sasaran
mengunjungi/mendatangi melakukan
lokasi sasaran pelacakan wawancara &
dengan bersikap ramah, sopan pengamatan
dan penuh pengertian pd sasaran

4. Petugas melakukan
wawancara dengan
berpedoman pada
kuesioner/formulir pelacakan
Petugas Memberikan
5. Petugas melakukan Bahan Stimulan
pengamatan pada sasaran
yang dikunjungi
( Balita Gizi Buruk )

6. Petugas mencatat hasil Konseling


wawancara dan hasil MKonseling
pengamatan yang sudah
dilakukan.

7. Petugas sudah mendapatkan


data yang diperlukan Petugas Pulang untuk
merekap hasil
8. Petugas memberikan bantuan kunjungan dan
Stimulan membuat laporan

9. Petugas berpamitan pulang

10 Petugas membuat laporan


hasil pelacakan Balita Gizi
Buruk

G. Hal-hal yang
perlu diperhatikan

H. Unit terkait 1. Petugas KIA (Bidan Koordinator)


2. Petugas Promkes
3. Petugas Kesling

I. Dokumen terkait 1. Buku SIP Posyandu atau Kohort


2. Buku KIA / KMS Balita

J. Rekam Historis
No Halaman Yang Perubahan Diberlakukan
Dirubah Tanggal
K. Daftar Tilik

No Kegiatan Penting Yang Tertulis Dilaksanakan Tidak


Dalam
Posedur / Langkah – Langkah Ya Tidak Berlaku

1. Petugas menentukan sasaran V

2. Petugas menyiapkan kuesioner V


pelacakan

3. Petugas melakukan kunjungan ke V


lokasi sasaran

4. Petugas bersifat ramah V

5. Petugas bersifat sopan V

6. Petugas bersifat penuh pengertian V

7. Petugas melakukan wawancara V

8. Petugas melakukan pengamatan V

9. Petugas mencatat hasil V


pengamatan

10 Petugas memberikan bahan V


stimulan

11 Petugas membuat laporan hasil V


pelacakan
Jumlah Seluruh Jawaban 11

Tingkat Kepatuhan

Jumlah Ya
CR = ------------------------ x 100 %
Jumlah Ya + Tidak

CR ( Complied Rate ) dikatakan BAIK jika hasilnya > 80 %

Anda mungkin juga menyukai