Anda di halaman 1dari 3

Kelas : X ( Sepuluh )

1. Menghindari pergaulan bebas dan perbuatan zina adalah usaha terus menerus yang harus dilakukan dalam
kehidupan sehari-hari. Berikut ini yang bukan merupakan ikhtiar untuk menghindari pergaulan bebas dan
perbuatan zina adalah
2. Perhatikan pernyataan berikut ini !
(a) Memilih tayangan atau konten dimedia social dengan selektif
(b) Melakukan aktivitas -aktivitas yang dapat merangsang syahwat
(c) Menahan diri untuk tidak mendatangi tempat-tempat maksiat
(d) Mengenakan pakaian yang ketat dan memperlihatkan lekuk tubuh
(e) Melihat tayangan yang mengandung pornografi dan porno aksi
Dari pernyataan diatas,yang merupakan upaya untuk menghindari pergaulan bebas dan zina ditunjukkan oleh….
3. ِّ ‫ول ت ْقربُوا‬
‫ٱلزنى ۖ إِّنَّ ۥهُ كان ف ِّحشة وساء سبِّيل‬
Ayat diatas terdapat dalam QS. Al-Isra:32 yang menjelaskan tentang…..
4. Perbuatan zina yang dilakukan oleh laki-laki dan perempuan yang sama-sama sudah menikah disebut….
5. Perbuatan zina yang dilakukan oleh perempuan dan laki-laki yang belum menikah disebut….
6. Perbuatan zina banyak menimbulkan dampak negative baik didunia maupun diakhirat. Berikut ini merupakan
akibat dari perbuatan zina…
7. Perintah Allah SWT untuk menghukum dera/cambuk sebanyak 100 kali masing-masing untuk pelaku zina
perempuan dan pelaku zina laki-laki, untuk memberikan shock terapy dan peringatan bagi orang lain untuk tidak
meniru dan mengikutinya.Pernyatan diatas merupakan isi kandungan surat..
8. Hikmah diharamkannya zina…
9. Perbuatan berdua-duaan dengan lawan jenis yang dilakukan oleh mukalaf yang bukan mahram dikenal dengan
istilah…
10. Hukuman bagi orang yang melakukan zina sangatlah berat. Oleh karena itu,tidak boleh sembarangan menuduh
orang lain melakukan perbuatan zina. Menuduh orang lain berbuat zina disebut…
11. Salah satu contoh perbuatan mendekati zina adalah…..
12. Ketika cinta seseorang kepada Allah SWT mengakar kuat didalam jiwanya, maka akan berpengaruh terhadap
seluruh kehidupannya, diantaranya adalah ….
13. Kadar cinta kepada Allah SWT.harus ditingkatkan.Diantara cara meningkatkan cinta kepada Allah SWT. adalah
dengan senantiasa membersihkan hati. Amalan yang dapat membersihkan hati adalah…
14. Perhatikan narasi berikut ini !
Seseorang yang takut kepada Allah SWT terjaga lisannya dari ucapan kasar yang menyakitkan lawan bicara. Ia
akan berhati-hati dalam bertutur kata, dan memastikan perkataannya mengandung nilai manfaat. Berikut ini yang
merupakan dampak negative berkata kasar kepada orang lain adalah…
15. Ketika seseorang memiliki sifat raja’ maka ia akan bersemangat untuk menggapai Rahmat Allah SWT.meskipun
bergelimang dosa, ia tetap optimis mendapat ampunan Allah SWT agar seseorang diampuni oleh Allah SWT
maka yang harus dilakukannya adalah…
16. Seseorang yang bertawakal adalah seseorang yang mewakilkan atau menyerahkan hasil usahanya kepada Allah
SWT.sifat ini merupakan bentuk kepasrahan kepada -Nya sebagai dzat yang Maha Kuasa atas segala sesuatu.
Contoh penerapan tawakal yang paling tepat adalah…..
17. Tanda seseorang mencintai Allah adalah dengan mempelajari ilmu agama secara mendalam.Perilaku tersebut
akan membuat seseorang menjadi……
18. Pengertian khauf secara etimologis adalah…..
19. Menyerahkan segala permasalahan kepada Allah SWT setelah melakukan usaha sekuat tenaga adalah pengertian
dari….
20. Jika seseorang sudah memiliki proteksi diri dari perbuatan dosa dan maksiat,serta tidak berperilaku ujub dan
takabur, maka dia telah memiliki sifat…
21. Yang merupakan manfaat tawakal …..
22. Sifat khauf dapat mencegah seseorang berbuat dosa, sedangkan raja’ dapat……..
23. Seseorang yang memiliki sifat raja’ akan memperoleh banyak manfaat dalam kehidupannya,yaitu….
24. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Menjaga lisan dari perkataan dusta
2) Menghindari iri dan dengki
3) Menjaga pandangan dari kemaksiatan
4) Menghilangkan wibawa
5) Mengakibatkan kefakiran
Berdasarkan pernyatan diatas, Tanda-tanda orang yang takut kepada Allah SWT ditunjukkan …..
25. Menurut hadis Rasulullah SAW, cabang iman dalam Islam terbagi menjadi….
26. Cara menanamkan akidah dalam diri seseorang sejak usia dini adalah…..
27. Macam-macam rasa takut menurut Imam al-Ghazali, ….
28. Sifat seseorang yang mudah tersulut emosi karena tidak senang dengan perlakuan atau perbuatan orang lain
disebut…
29. Perhatikan pernyataan berikut !
a) Kelelahan yang berlebihan
b) Berani meminta maaf terlebih dahulu
c) Berani mengakui kesalahan
d) Kekurangan zat-zat tertentu dalam tubuh
e) Pengaruh hormonal jenis kelamin tertentu
Dari pernyataan tersebut,yang merupakan penyebab munculnya sifat temperamental ditunjukkan pada
pernyataan…..
30. Salah satu akibat mengerjakan perilaku ghadhab adalah…
31. Firman Allah yang membahas tentang perilaku temperamental /ghadhab adalah…
32. Berikut ini merupakan contoh perilaku yang merupakan cerminan dari perilaku syaja’ah bagi seorang pelajar
adalah…
33. Contoh perilaku mujahadah an-Nafs seorang pelajar dilingkungan sekolah yaitu…..
34. Jihad yang paling besar menurut Rasulullah SAW, adalah jihad melawan…
35. Perhatikan pernyataan berikut !
(a) Terhindar dari permusuhan dan kebencian
(b) Mendapatkan ketenangan bathin
(c) Membaca ta’awuz dan berwudhu’
(d) Merobah posisi badan
(e) Mendapatkan pahala yang besar dari Allah SWT
Dari pernyataan diatas yang merupakan hikmah menghindari sifat temperamental ditunjukkan pada…
36. Cara-cara yang dapat dilakukan untuk menghindari perilaku marah…..
37. Perjuangan dengan sungguh-sungguh dalam melawan ego atau nafsu pribadi disebut….
38. Keteguhan hati, kekuatan pendirian untuk membela kebenaran dengan cara yang ksatria dan terpuji disebut….
39. Keberanian yang besifat berlebihan dan cenderung keras kepala, keras hati, dan membabi buta disebut…
40. Islam adalah agama universal yang syariatnya mudah dilaksanakan oleh umatnya, Tujuan utama syariat Islam
adalah menolak kemudaratan. Berikut ini yang temasuk kategori menolak kemudaratan adalah…
41. Al-Kulliyatu Al-Khamsah artinya adalah….
42. Macam-macam Al-Kulliyatu Al-Khamsah,…
43. Al-Qur’an merupakan sumber utama dalam Islam yang isinya adalah….
44. Islam mengharamkan zina dan menegakkan hukuman bagi pelakunya. Hal itu merupakan upaya Islam dalam
menjaga…
45. Menjaga akal dalam peringkat kebutuhan sekunder dapat dilakukan dengan….
46. Merawat Kesehatan badan dan rohani manusia adalah cara menjaga….
47. Pola hubungan antar suku dan masyarakat yang diatur dalam Piagam Madinah dilakukan untuk menjaga
keberlangsungan….
48. Tidak ada paksaan dalam memilih agama sesuai keyakinan masing-masing.Hal ini merupakan contoh penerapan
dari salah satu al-Kulliyatu al-Khamsah .Dampak positif dari kebebasan beragama adalah
49. Perhatikan pernyataan berikut ini !
(a) Munculnya ketimpangan dalam kehidupan beragama
(b) Kekacauan kehidupan social bermasyarakat
(c) Pergantian siang dan malam sebagai tanda bagi ulil albab
(d) Shalat sunah tahajud Sebagian malam
(e) Munculnya ketidak adilan dan konflik social
Pernyataan diatas yang termasuk dampak negatif yang ditimbulkan jika al-Kulliyatu al-Khamsah tidak terwujud
adalah…
50. Perhatikan narasi berikut ini !
Tingginya perhatian Islam untuk menjaga jiwa manusia (al-nafs) dapat dilihat dari diterapkannya hukuman qisas.
Adanya ancaman hukuman mati ini.seharusnya menjadikan siapapun (individu, masyarakat, bahkan negara) harus
berpikir ribuan kali untuk melakukan tindakan penghilangan nyawa manusia tanpa sebab yang dibenarkan oleh
Islam . Hikmah dari pelaksanaan hukuman qisas yaitu…

Anda mungkin juga menyukai