Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 10
No. Handphone : 081339430292

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami konsep dan
pengertian Allah sebagai pembaru
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang Allah sebagai pembaru dan siswa diajak untuk
mengamati serta memahami dan menjelaskan konsep dan pengertian Allah
sebagai pembaru
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan Allah sebagai 105
Inti pembaru. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap konsep Allah sebagai pembaru.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
Allah sebagai pembaru
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 11
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami manusia
memerlukan pembaruan
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan dan
siswa diajak untuk mengamati serta memahami manusia memerlukan pembaruan.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada gambar tersebut yang berkaitan dengan serta memahami
manusia memerlukan pembaruan. 105
Inti 3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok menit
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap manusia memerlukan pembaruan.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman manusia
memerlukan pembaruan
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 12
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami Janji Allah
tentang pembaruan
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan gambar tentang Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan dan
siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan menjelaskan Janji Allah
tentang pembaruan
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada gambar tersebut yang berkaitan dengan serta memahami 105
Inti dan menjelaskan Janji Allah tentang pembaruan. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap Janji Allah tentang pembaruan.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
Janji Allah tentang pembaruan
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 13
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami karya
pembsruan Allah dalam Alkitab
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab
dan siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan menjelaskan hasil
pengamatan tersebut.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan memahami karya 105
Inti pembsruan Allah dalam Alkitab. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap memahami karya pembsruan Allah dalam
Alkitab.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
`

` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 14
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami karya
pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Lama
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab
dalam perjanjian Lama dan siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan
menjelaskan hasil pengamatan tersebut.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan memahami karya 105
Inti pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Lama. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap memahami karya pembsruan Allah dalam
Alkitab dalam perjanjian Lama.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Lama
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 15
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami karya
pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Baru
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab
dalam perjanjian Baru dan siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan
menjelaskan hasil pengamatan tersebut.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan memahami karya 105
Inti pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Baru. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap memahami karya pembsruan Allah dalam
Alkitab dalam perjanjian Baru.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
memahami karya pembsruan Allah dalam Alkitab dalam perjanjian Baru
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
4. Sikap : observasi
5. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
6. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
3. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
4. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 16
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami memaknai
pembaruan Allah dalam pertobatan manusia
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang memahami memaknai pembaruan Allah dalam
pertobatan manusia dan siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan
menjelaskan hasil pengamatan tersebut.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan memahami memaknai 105
Inti pembaruan Allah dalam pertobatan manusia. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap memaknai pembaruan Allah dalam pertobatan
manusia.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
memaknai pembaruan Allah dalam pertobatan manusia
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
1. Sikap : observasi
2. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
3. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
2. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009
` RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 8 Kupang Materi Pokok : Allah Sebagai Pembaharu dalam Kehidupan
Mata Pelajaran : PAKBD Alokasi Waktu : 3 × 45 menit
Kelas/Semester : X/2 Pertemuan ke- : 17
No. Handphone : 081339430292
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Discovery Learning dengan pendekatan Saintifik siswa dapat Menjelaskan makna
kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas dan Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas untuk menumbuhkan keterampilan berpikir kreatif dan kritis sehingga mampu membentuk
karakter siswa agar senantiasa bersyukur kepada Tuhan Yang Mah Esa, tangguh, disiplin, dan menamamkan
kemandirian dalam belajar serta meningkatkan kemampuan literasi, digital, membaca, menulis dan sains.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar 15
Peserta Didik. menit
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu mampu memahami dan
memaknai pembaruan Allah dengan sesama dan Lingkungan
Pendahuluan 3. Guru membagi siswa kedalam beberapa kelompok terdiri dari 4 orang.
1. Guru menyajikan video tentang memahami memaknai pembaruan Allah dengan
sesama dan Lingkungan dan siswa diajak untuk mengamati serta memahami dan
menjelaskan hasil pengamatan tersebut.
2. Guru mendorong siswa untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami pada video tersebut yang berkaitan dengan memahami memaknai 105
Inti pembaruan Allah dengan sesama dan Lingkungan. menit
3. Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompok
4. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap memahami memaknai pembaruan Allah
dengan sesama dan Lingkungan.
5. Guru meminta siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok
6. Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang pemahaman dan menjelaskan
memahami memaknai pembaruan Allah dengan sesama dan Lingkungan
1. Siswa mendapat penguatan materi melalui penjelasan singkat guru. 15
2. Guru memberikan motivasi dan memberikan tugas kepada siswa dan menit
memberitahukan siswa untuk mempelajari materi untuk pertemuan berikutnya
masih berkaitan dengan materi hari ini.
3. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama diakhir pembelajaran dan menutup
Penutup pembelajaran dengan salam.

C. Penilaian
4. Sikap : observasi
5. Pengetahuan : Tes tulis dan Lisan
6. Keterampilan : Unjuk Kerja dan Portofolio
D. Program Remedial dan Pengayaan
3. Remedial : Jika siswa belum mencapai ketuntasan nilai minimal maka remedial akan diberikan maksimal 2 kali
4. Pengayaan : Jika ada siswa yang telah mencapai ketuntasan akan dtugaskan sebagai tutor sebaya atau diberikan
tugas
E. Lampiran
Buku Paket Pendidikan Agama Kristen Protestan dan Budi Pekerti Kelas X Penerbit BPK Gunung Mulia Edisi
Revisi

Kupang, 03 Januari 2023


Mengetahui,
Plt. Kepala SMA Negeri 8 Kupang Guru Mata Pelajaran

SEMUEL DJAMI RIWU, S.Pd YUSUP LADANG, S.Pd


NIP.19660910 2005001 1 009

Anda mungkin juga menyukai