Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI KINERJA PROGRAM

No.Dokumen : SOP/ /
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 01 Februari 2016
Halaman : 2 (lembar)
Kepala UPTPuskesmas
UPT Puskesmas Pasongsongan
Tanda Tangan :
Pasongsongan drg.Yenny Tri Suci M.Kes
NIP. 19820119 200901 2 007
1. Pengertian Rangkaian kegiatan membandingkan realisasi masukan (input), keluaran (output),
dan hasil (outcome) terhadap rencana dan standar.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan evaluasi kegiatan.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pasongsongan Nomor / SK /
435.102.116 / / 2016 Tentang Pendokumentasian Kegiatan Perbaikan Kinerja.
4. Referensi Pedoman Teknis Pelaksnaan Program UKM.
5. Prosedur a. Alat : Alat tulis, Laptop.
b. Bahan : Hasil Kegiatan, Indikator Penilaian.
6. Langkah- a. Menentukan Tujuan evaluasi.
langkah b. Menentukan Target / indikator penilaian terhadap program atau hasil kegiatan.
c. Menentukan data Pencapaian Program/ hasil kegiatan.
d. Mengevaluasi hasil pencapaian program atau hasil kegiatan.
e. Mencatat dan menganalisa hasil evaluasi.
f. Melaporkan hasil dan anlisa evaluasi kepada Kepala Puskesmas.
g. Membuat rencana tindak lanjut dari hasil evaluasi pencapaian program atau hasil
kegiatan.
7. Bagan alir
Menentukan Tujuan evaluasi.

Menentukan Target / indikator penilaian terhadap program atau


hasil kegiatan.

Menentukan data Pencapaian Program/ hasil kegiatan.


Mengevaluasi hasil pencapaian program atau hasil kegiatan

Mencatat dan menganalisa hasil evaluasi

Melaporkan hasil dan anlisa evaluasi kepada Kepala Puskesmas

Membuat rencana tindak lanjut dari hasil evaluasi pencapaian program atau hasil kegiatan.

8. Hal-hal yang Jika tidak dilakukan evaluasi maka tidak dapat diketahui pencapaian hasil kegiatan
perlu apakah sesuai dengan indikator penilaian/target, oleh karena itu dilakukan evaluasi
diperhatikan program.
9. Unit Terkait Semua Program

10. Dokumen Hasil Kegiatan Program


terkait
11. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Historis
Perubahan
DAFTAR TILIK
EVALUASI PROGRAM

NO EVALUASI PROGRAM YA TIDAK

1. Menentukan Tujuan evaluasi

2. Menentukan Target / indikator penilaian terhadap


program atau hasil kegiatan

3. Menentukan data Pencapaian Program/ hasil kegiatan

4. Mengevaluasi hasil pencapaian program atau hasil


kegiatan
5. Mencatat dan menganalisa hasil evaluasi
6. Melaporkan hasil dan anlisa evaluasi kepada Kepala
Puskesmas
7. Membuat rencana tindak lanjut dari hasil evaluasi
pencapaian program atau hasil kegiatan

Anda mungkin juga menyukai