Anda di halaman 1dari 4

ANALISA JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA

1. Nama Jabatan : Analis Statistik


2. Kode Jabatan :-
3. UNIT KERJA : DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA,
PERSANDIAN DAN STATISTIK
a. JPT Utama :
b. JPT Madya :
c. JPT Pratama : Kepala Dinas
d. Administrator : Kepala Bidang Persandian dan Statistik
e. Pengawas : Kepala Seksi Statistik dan Data Sektoral
f. Pelaksana :
g. Jabatan Fungsional :
4. Ikhtisar Jabatan
Melakukan kegiatan analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di
bidang statistik sesuai dengan prosedur yang berlaku agar pelaksanaan tugas berjalan lancar
5. KUALIFIKASI JABATAN
a. Pendidikan Formal :S-1 (Sarjana-Satu)/ D-4 (Diploma-Empat) bidang
Statistik/Matematika atau bidang lain yang relevan
dengan tugas jabatan
b. Pendidikan dan Pelatihan :Prajabatan
c. Pengalaman Kerja :0 Tahun di bidang -
6. TUGAS POKOK
Waktu
Waktu Pegawai
Jumlah Kerja
No Uraian Tugas Hasil Kerja Penyelesaian yang
Hasil Efektif
(Jam) dibutuhkan
(Jam)
1. Menyiapkan bahan Laporan 12 25.00 1250 0.24
penyusunan petunjuk teknis
kegiatan seksi Pengelolaan
Data Statistik dan Informasi
sesuai peraturan dan
ketentuan yang berlaku agar
kegiatan berjalan dengan lanca
2. Melaksanakan analisa Laporan 12 50.00 1250 0.48
pengumpulan informasi
pembangunan daerah
3. Melaksanakan analisa Laporan 12 25.00 1250 0.24
pelaporan data dan informasi
pembangunan daerah
4. Mengevaluasi analisa hasil Dokumen 12 15.00 1250 0.15
pelaksanaan kegiatan di Seksi
Pengelolaan Data Statistik dan
Informasi agar kegiatan
selanjutnya berjalan dengan
baik.
Waktu
Waktu Pegawai
Jumlah Kerja
No Uraian Tugas Hasil Kerja Penyelesaian yang
Hasil Efektif
(Jam) dibutuhkan
(Jam)
5. Menyiapkan analisa bahan Laporan 12 15.00 1250 0.14
pemberian dukungan
penyelenggaraan statistik
sektoral
6. Melaksanakan tugas Laporan 5 15.00 1250 0.06
kedinasan lain yang diberikan
pimpinan baik lisan maupun
tertulis
| JUMLAH 1.310
| PEMBULATAN 1
7. HASIL KERJA
No Hasil Kerja Satuan
1. Laporan data Laporan
2. Laporan data statistik Laporan
3. Laporan pelaksanaan kegiatan Laporan
4. Laporan Kegiatan Laporan
5. Laporan data statistik Dokumen
6. Laporan Tugas Kedinasan Laporan
Lain
8. BAHAN KERJA
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Bahan data Pengumpulan bahan kerja
2. Data statistik sektoral Penganalisaan data statistik sektoral
3. Data statistik sektoral Pembuatan laporan berdasarakan hasil kerja
4. Hasil capaian kinerja Penyusunan laporan
5. Bahan Kerja Pelaksanaan hasil kegiatan
6. Instruksi Pimpinan Pelaksanaan tugas kedinasan lainnya
9. PERANGKAT KERJA
No Perangkat Kerja Penggunaan Untuk Tugas
1. SOP dan Petunjuk Teknis Mengumpulan bahan /data kerja
2. SOP dan Petunjuk Teknis Menganalisa data statistik sektoral
3. SOP dan Petunjuk Teknis Melaporkan pelaksanaan kegiatan
4. SOP dan Petunjuk Teknis Menyusun laporan
5. SOP dan Petunjuk Teknis Menyusun laporan
6. Peraturan terkait dan Arahan Melaksanakan Tugas Kedinasan Lain
Pimpinan
10. TANGGUNG JAWAB
No Uraian
1. Terlaksananya persiapan bahan / data statistik sektoral
2. Terkoordinasinya data statistik sektoral
11. WEWENANG
No Uraian
1. Mengklasifikasi, memverifikasi dan sinkronisasi data statistik sektoral
No Uraian
2. Mengolah data statistik sektoral
12. KORELASI JABATAN
No Nama Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal
1. Kepala Bidang. Dinas Komunikasi, Menyampaikan laporan dan
Informatika, Persandian dan menerima petunjuk dan
Statistik arahan pelaksanaan tugas
2. Kepala Seksi. Dinas Komunikasi, Melaksanakan koordinasi
Informatika, Persandian dan
Statistik
3. Pelaksana. Dinas Komunikasi, Informasi, Melaksanakan koordinasi
Persandian dan Statistik
Kab.Buleleng
13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA
No Aspek FAKTOR
1. Keadaan Tempat Kerja Didalam ruangan
2. Suhu Normal
3. Udara Baik
4. Keadaan Ruangan Sedang
5. Letak Rata
6. Penerangan Terang
7. Suara Tidak Berisik
8. Keadaan Tempat Kerja Bekerja dengan kertas
9. Getaran Tidak Ada
14. RESIKO BAHAYA
No NAMA RESIKO PENYEBAB
1. - -
15. SYARAT JABATAN
a. keterampilan :
- Menguasai komputer
b. Bakat Kerja :
- G: Inteligensi
- V: Bakat verbal
- P: Penerapan bentuk
c. Temperamen Kerja :
- 1) D : Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab
untuk kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan
- 2) F : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang
mengandung penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari sudut
pandangan pribadi.
- 3) T : Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang
menghendaki pencapaian dengan tepat menurut perangkat batas,
toleransi atau standar-standar tertentu.
d. Minat Kerja :
- 1) Investigatif
- 2) Realistik
- 3) Artistik
e. Upaya Fisik :
- 1) Bicara
- 2) Duduk
- 3) Berjalan
- 4) Bekerja dengan jari
- 5) Melihat
f. Kondisi Fisik :
- 1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
- 2) Umur : tidak ada syarat khusus
- 3) Tinggi Badan : tidak ada syarat khusus
- 4) Berat Badan : tidak ada syarat khusus
- 5) Postur Badan : tidak ada syarat khusus
- 6) Penampilan : Rapi
g. Fungsi Pekerjaan :
- 1) D2 Menganalisa
- 2) D3 Menyusun
- 3) O8 Menerima Instruksi
16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN
Waktu
Volume
NO HASIL KERJA Penyelesaian
(setahun)
(Jam)
1. Laporan data 25 12
2. Laporan data statistik 50 12
3. Laporan pelaksanaan kegiatan 25 12
4. Laporan Kegiatan 15 12
5. Laporan data statistik 15 12
6. Laporan Tugas Kedinasan Lain 5 12
17. KELAS JABATAN :7

Anda mungkin juga menyukai