Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN ANESTESI LOKAL

No.Dokumen : .SOP/UKP/
429.114.33/2023
SOP No.Revisi : 2
Tanggal terbit : Januari 2023
Halaman : 1/2
UPTD
dr. Rohmah El Yunusiyah
PUSKESMAS
NIP. 19700922 200801 2 016
TEGALSARI
1. Pengertian Pemberian anestesi lokal adalah tindakan menghilangkan rasa sakit atau
nyeri secara lokal tanpa disertai hlangnya kesadaran.
2. Tujuan Sebagai acuan tatalaksana langkah-langkah pemberian anestesi lokal.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Tegalsari Nomor 188.4/ /
429.114.33/ 2023 tentang Pelayanan Klinis di UPTD Puskesmas Tegalsari.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
519/Menkes/Per/III/2011 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan
Anestesiologi Dan Terapi Intensif Di Rumah Sakit.
5. Prosedur 1. Petugas menyapa pasien dan menjelaskan prosedur yang akan
dilakukan
2. Petugas mengidentifikasi pasien, mencocokkan identitas pasien
dengan rekam medis
3. Petugas menganamnesis pasien dan menulis dalam rekam medis
4. Petugas menidurkan pasien di ruang tindakan, memposisikan luka yang
akan dilakukan anestesi terlihat kasat mata
5. Petugas memberikan informed consent pada pasien atau keluarga
tentang tindakan anestesi yang akan dilakukan, jika pasien/keluarga
setuju pasien/ keluarga menandatangani lembar informed consent
6. Petugas mempersiapkan alat dan bahan untuk melakukan tindakan
anestesi
7. Petugas mencuci tangan
8. Petugas menggunakan handscoon steril
9. Petugas mengambil obat anestesi dengan menggunakan spuit dibantu
dengan petugas lain yang membukakan obat anestesi
10. Petugas memberikan informasi kalau akan segera dilakukan
penyuntikan pembiusan untuk menghilangkan rasa sakit
11. Petugas menyuntikkan obat anestesi lokal langsung ke lesi, luka dan
sekitarnya secara blokade lingkar dan obat disuntikan intradermal atau
subcutan
12. Petugas mengobservasi 1-2 menit sampai obat anestesi bereaksi dan
mencatat pada lembar observasi tindakan
13. Petugas menanyakan pada pasien dengan memberikan rangsangan
nyeri pada sekitar luka apakah masih nyeri atau tidak dan sudah
merasa baal/kesemutan pada kulit sekitar luka
14. Petugas memulai tindakan pembedahan
6. Bagan alir -
7. Unit terkait 1. Ruang Gawat Darurat
2. Ruang Pelayanan KIA dan KB
3. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
4. Ruang Bersalin
8. Dokumen 1. Rekam Medis
terkait 2. Lembar Informed Consent
9. Rekam No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
histori diberlakukan
perubahan 1. Tanggal 1. 2 Januari 2023 2 Januari 2023
pengesahan 2. Referensi

SOP PEMBERIAN ANESTESI LOKAL / 2

Anda mungkin juga menyukai