Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

1. Lembar Kerja Individu:


Nama :
Kelas :
Perhatikan gambar berikut ini
Gambar
a. Gambar 1: Fenomena Citayam Fashion Week

Sumber Gambar:
https://www.suara.com/lifestyle/2022/07/28/060136/fenomena-citayam-fashion-week-dih
arapkan-dapat-menjadi-wadah-kreativitas-anak-muda

b. Gambar 2 : Bom atom 'Little Boy' dijatuhkan di Hiroshima.

FOTO/Getty Image (Sumber:


https://tirto.id/bom-hiroshima-dan-nagasaki-6-9-agustus-1945-sejarah-kronologi-ginn)
c. Gambar 3 : Pemain Timnas Indonesia U-16 merayakan juara Piala AFF U-16 2018
di Gelora Delta Sidoarjo, Sabtu (11/8/2018).

Sumber foto: Bola.com/Aditya Wany

d. Gambar 4 : Presiden Soeharto membacakan pidato pengunduran diri

Sumber:
https://nasional.kompas.com/read/2016/05/21/10100021/Cerita.di.Balik.Mundurnya.Soe
harto?page=all
Berdasarkan gambar tersebut, silahkan jawab pertanyaan berikut ini.
1. Dari ketiga keempat gambar tersebut manakah yang dikatakan sebagai peristiwa
sejarah?
2. Jelaskan mengapa gambar yang anda pilih merupakan peristiwa sejarah!
3. Tuliskan pengertian sejarah menurut anda!
4. Apa yang dimaksud dengan sumber sejarah?
5. Ada berapa jenis sumber sejarah?
Kunci Jawaban dan Pedoman Penskoran
Skor jika Skor Jika
Alternatif menjawab tetapi Menjawab Skor
jawaban Penyelesaian jawaban tidak benar Maksimal
tepat Sebagian
Berdasarkan pada gambar, yang
1 termasuk peristiwa sejarah adalah gambar 5 10 20
2 dan 4
Suatu peristiwa dapat dikatakan
sebagai peristiwa sejarah apabila
memiliki 4 syarat, yaitu:
1. Abadi, artinya peristiwa sejarah
yang sudah terjadi tidak dapat
berubah ataupun diubah oleh
siapapun.
2 2. Unik, artinya peristiwa sejarah 5 10 20
hanya terjadi satu kali saja dan
tidak dapat terulang kembali.
3. Objektif, artinya peristiwa sejarah
harus diceritakan sesuai dengan bukti
kebenarannya atau fakta sejarah yang
sesungguhnyaa
4. Penting, artinya peristiwa sejarah
harus memiliki pengaruh yang besar
bagi kehidupan orang banyak
3 Sejarah merupakan peristiwa yang 5 10 20
telah terjadi pada masa lalu
Menurut R. Moh. Ali dalam Pengantar
Ilmu Sejarah Indonesia (2005), sumber
sejarah adalah segala sesuatu yang
berwujud dan tidak berwujud, serta
4 berguna bagi penelitian sejarah indonesia 5 10 20
sejak zaman purba sampai sekarang.
Sumber sejarah bisa berbentuk lisan,
tulisan, atau audio-visual.
Sumber sejarah pada dasarnya adalah
sesuatu yang memberitahu kita tentang 5 (jika 20 (jika
sejarah atau peristiwa di masa lampau. 3 (jika hanya hanya menjawab
Sumber sejarah dapat dikatakan sebagai menjawab 1 menjawab 2 3 jenis
data sejarah, karena data yag ada jenis sumber jenis sumber sumber
digunakan sebagai acuan untuk sejarah) sejarah) sejarah)
menyusun kembali peristiwa yang telah
terjadi di masa lampau.
Informasi yang didapatkan dari data
sejarah berupa keterangan di mana
peristiwa itu terjadi, kapan terjadi,
bagaimana peristiwa bisa terjadi, dan
siapa pelakunya. Data tersebutlah yang
digunakan oleh ahli sejarah untuk
merekonstruksi peristiwa sejarah.
Kenapa harus menggunakan sumber
sejarah?
Karena peristiwa sejarah bersifat nonfiksi
dan harus benar-benar terjadi di masa
lampau. Jika tidak ada data yang dapat
dipertanggungjawabkan, maka peristiwa
tersebut tidak bisa dikatakan sebagai
peristiwa sejarah.
Skor jika Skor Jika
Alternatif menjawab tetapi Menjawab Skor
jawaban Penyelesaian jawaban tidak benar Maksimal
tepat Sebagian
Sumber sejarah dibagi ke dalam 3 5 (jika 10 (jika
jenis, yaitu: 3 (jika hanya hanya menjawab 3
5 a. Sumber tertulis menjawab 1 menjawab 2 jenis
b. Sumber benda (Artefak) jenis sumber jenis sumber sumber
c. Sumber lisan sejarah) sejarah) sejarah)
JUMLAH SKOR 100

Anda mungkin juga menyukai