Anda di halaman 1dari 4
UNIVERSITAS AIRLANGGA ‘Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp. (031) $914042, $914043, 5912546, 5912564 Fax (031) 5981841 ‘Website: http://www .unair.ac.id ; email: rektor@unair.ac.id SALINAN KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA NOMOR 32/UN3/2016 TENTANG INSENTIF PUBLIKASI KARYA ILMIAH BAGI STAF PENGAJAR DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS AIRLANGGA PERIODE 2016-2020 REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA, Menimbang : a. bahwa dalam rangka menuju World Class University, Universitas Airlangga peru memberikan insentif publikasi karya ilmiah bagi staf pengajar di lingkungan Universitas Airlangga; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, peru menetapkan Keputusan Rektor tentang Insentif Publikasi Karya Imiah Bagi Staf Pengajar di Lingkungan Universitas Airlangga Periode 2016-2020; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4301); 2. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 157, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4586); 3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 57 Tahun 1954 tentang Pendirian Universitas Airlangga Di Surabaya sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 1955 tentang Pengubahan Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 1954.(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1954 Nomor 99 Tambahan Lembaran Negara Nomor 695 juncto Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1955 Nomor 4 Tambahan Lembaran Negara Nomor 748); 4, Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan _Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5500); ‘Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA KEEMPAT 2 . Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2014 tentang Statuta Universitas Airlangga (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 100, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5535); Keputusan Majelis Wali Amanat Universitas Airlangea Nomor 01/H3.MWA/2012 tentang Rencana Strategis Universitas Airlangga 2012-2017; Keputusan Majelis Wali Amanat Universitas Airlangga Nomor 1032/UN3.MWA/K/2015 tentang Pengangkatan Rektor Universitas Airlangga Periode 2015-2020; Peraturan Rektor Universitas Airlangga + Nomor " 26/H3/PR/2011 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Airlangga sebagaimana diubah dengan Peraturan Rektor Nomor 1/H3/PR/2012; . Keputusan Rektor Universitas Airlangga ~ Nomor 1283/UN3/2015 tentang Pengangkatan Ketua Pada Badan Perencanaan dan Pengembangan, Badan Pengawas Intemal, dan Badan Penjaminan Mutu Universitas Airlangga. MEMUTUSKAN ; KEPUTUSAN REKTOR TENTANG INSENTIF PUBLIKASL KARYA ILMIAH BAGI STAF PENGAJAR DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS AIRLANGGA PERIODE 2016-2020 Menetapkan pemberian Insentif Publikasi Karya Imiah (PKI) bagi Staf Pengajar di Lingkungan Universitas Airlangga Periode 2016-2020 berdasarkan jumlah publikasi yang dilakukan. Menetapkan besaran IPKI yang terbit pada jurnal terindeks Scopus dan/atau ISI berdasarkan ranking sebagai berikut: Ranking Jurnal Q1 Rp. 50.000.000,- Ranking Jurnal Q2 Rp. 35.000.000,- Ranking Jurnal Q3 Rp. 25.000.000,- Ranking Jurnal Q¢ Rp. 15,000.000,- Menetapkan besaran insentif sitasi yang diterbitkan oleh Scopus dan/atau ISI : - Tiap poin h-index senilai Rp. 1 juta (dibayarkan satu kali pada awal tahun 2016); - Tiap sitasi yang dibuat tiap tahun senilai Rp. 25.000,- (tiap akhir tahun). Menetapkan besaran IPKI yang terbit pada proceeding international conferences yang terindcks di Scopus dan/atau ISI sebesar Rp. 5.000.000,- KELIMA. KELIMA KEENAM KETUJUH KEDELAPAN KESEMBILAN KESEPULUH KESEBELAS 3 Menetapkan besaran IPKI yang terbit pada jurnal internasional yang tidak ter-indeks di Scopus dan/atau ISI dan bukan tergolong predatory journals sebesar Rp. 5.000.000,- Menetapkan besaran IPKI yang terbit pada jurnal nasional yang terakreditasi DIKTI sebesar Rp. 5.000.000,- Menetapkan besaran IPKI berupa : + Buku (buku ajar atau buku referensi) yang ber-ISBN sebesar Rp. 10.000.000,- (di luar biaya cetak); - Book chapter untuk textbook international sebesar Rp. 5.000.000,- Menetapkan besaran IPKI berupa opini yang terbit pada media massa nasional versi cetak berikut: Kompas, Jawa Pos, Republika, The Jakarta Post, Tempo, dan SWA; sebesar Rp. 1.000.000,- Menetapkan besaran IPKI tidak dibatasi jumlah artikel yang dipublikasi dalam setahun. Menetapkan besaran persentase IPKI pada sctiap publikasi sebagai berikut : - Single author sebesar 100%; - First author sebesar 60%; = Second author atau lebih sebesar 40%; - Corresponding author sebesar 100% bila berasal dari UNAIR. Persyaratan pencairan IPKI yang dikoordinasi oleh Pusat Pengembangan Jurnal dan Publikasi Imiah (PPJPI): - Bukti published Karya ilmiah pada media tersebut diatas; - Surat pengantar Dekan atau Ketua Lembaga bahwa karya ilmiah yang diajukan belum mendapatkan insentif sebelumnya; - Yang berhak mengusulkan adalah Dosen Universitas ‘Airlangga yang namanya tercantum dalam list of author yang diusulkan terutama sebagai main author / corresponding author; - Apabila statusnya sebagai second author atau lebih diusutkan oleh Dekan/Direktur/Ketua Lembaga, KEDUABELAS : KEDUABELAS : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Surabaya Salinan disampaikan Yth : pada tanggal 4 Januari 2016 Pimpinan Unit Kerja di Lingkungan Unair. Sor ttd, MOHAMMAD NASIH NIP. 19650806 199203 1 002 NIP, 19660228 199002 1 001 BiDHUK

Anda mungkin juga menyukai