Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

SEKSI BIDANG II OSIS


BUDI PEKERTI LUHUR DAN AKHLAK MULIA

Maret 2023
SMAN 7 BANJARMASIN
Jl. A.Yani km 5 komplek Dharma Praja V No.47 kode pos 70249
Telp. (0511) 3253206
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

I. STRUKTUR KEPENGURUSAN
Koordinator : Kessy Davina Nanrach XI MIPA 2
Wakil Koordinator : Nabilla Putri Nugraha XI MIPA 6
Anggota : 1. Nasya Farellina Putri X-C
2. Denisa Nabila X-C
3. Akifah Nailah Raya Rusli X-C
4. Silvi Shaquila Areta X-C
5. Farrel Ambrose Tio X-J
6. Nouval Madina X-K

II. PROGRAM KERJA


JANGKA PANJANG:
1. Melaksanakan upacara bendera setiap hari senin dan tata tertib kultur sekolah
terhadap siswa/i pada saat upacara bersama Seksi Bidang III OSIS
2. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan.
3. Menumbuh kembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah.
4. Memintakan sumbangan kemanusiaan bersama Seksi Bidang VII OSIS.
5. Melaksanakan Gerakan Saudara Asuh (GSA) dua minggu sekali bersama Seksi
Bidang VII OSIS.
6. Menjalankan BASAVEN dua minggu sekali bersama Seksi Bidang VI OSIS

JANGKA PENDEK:
1. Melaksanakan 7K.
2. Memperingati Hari Pendidikan pada 2 Mei bersama Seksi Bidang III OSIS.
3. Mengadakan SMAVEN Cleaning Movement (SCM) bersama Seksi Bidang VII OSIS.
4. Memperingati Hari Pahlawan dan semangat perjuangan para pahlawan bersama Seksi
Bidang III OSIS.
5. Melaksanakan upacara bendera pada hari-hari besar nasional secara online bersama
dengan Seksi Bidang III OSIS.
6. Membuat poster online berupa cerpen maupun biografi tentang kepahlawanan
bersama dengan Seksi Bidang III dan IX OSIS.

BAYANGAN:
1. Melaksanakan Aksi Sosial kepada Sesama (ASKES) bersama Seksi Bidang V OSIS
2. Melaksanakan penghijauan dan perindangan bersama Seksi Bidang V OSIS.
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

III. LAPORAN PROGRAM KERJA


JANGKA PANJANG:
1. Melaksanakan upacara bendera setiap hari senin dan tata tertib
kultur sekolah terhadap siswa/i pada saat upacara bersama Seksi
Bidang III OSIS
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana.

2. Melaksanakan Norma-Norma yang Berlaku dan Tata Krama


Pergaulan.
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana.

3. Menumbuh kembangkan Sikap Hormat dan Menghargai Warga


Sekolah.
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana.

4. Memintakan Sumbangan Kemanusiaan Bersama Seksi Bidang VII


OSIS.
Laporan: Kegiatan ini tidak terlaksana.

5. Melaksanakan Gerakan Saudara Asuh (GSA) dua minggu sekali


bersama Seksi Bidang VII OSIS.
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana.

6. Menjalankan BASAVEN dua minggu sekali bersama Seksi Bidang


VI OSIS
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana

JANGKA PENDEK:
1. Melaksanakan 7K
Laporan: Kegiatan ini sudah terlaksana.

2. Memperingati Hari Pendidikan 2 Mei Bersama Seksi Bidang III


OSIS
Laporan: Kegiatan ini belum terlaksana

3. Memperingati Hari Pahlawan dan Semagat Perjuangan Pahlawan


Bersama Seksi Bidang III OSIS
Laporan: Kegiatan ini belum terlaksana
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

4. Melaksanakan Smaven Cleaning Movement (SCM) Bersama Seksi


Bidang VII OSIS
Laporan : Kegiatan ini belum terlaksana

5. Melaksanakan upacara bendera pada hari-hari besar nasional


bersama dengan Seksi Bidang III OSIS.
Laporan : Kegiatan ini belum terlaksana

6. Membuat poster online berupa cerpen maupun biografi tentang


kepahlawanan bersama dengan Seksi Bidang III dan IX OSIS.
Laporan: Kegiatan ini tidak terlaksana.

IV. PENJELASAN PROGRAM KERJA YANG TERLAKSANA


JANGKA PANJANG:
1. Melaksanakan upacara bendera setiap hari senin dan tata tertib
kultur sekolah terhadap siswa/i pada saat upacara bersama Seksi
Bidang III OSIS.
Kegiatan ini sudah terlaksana.

2. Melaksanakan Norma-Norma yang Berlaku dan Tata Krama


Pergaulan.
Kegiatan ini sudah terlaksana.

3. Menumbuh kembangkan Sikap Hormat dan Menghargai Warga


Sekolah.
Kegiatan ini sudah terlaksana.

4. Memintakan Sumbangan Kemanusiaan Bersama Seksi Bidang VII


OSIS.
Kegiatan ini belum terlaksana pada bulan ini.

5. Melaksanakan Gerakan Saudara Asuh (GSA) dua minggu sekali


bersama Seksi Bidang VII OSIS.
Kegiatan ini terlaksana pada bulan ini.

6. Menjalankan BASAVEN dua minggu sekali bersama Seksi Bidang


VI OSIS.
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

Kegiatan ini terlaksana pada bulan ini.

JANGKA PENDEK:
1. Melaksanakan 7K
Kegiatan ini sudah terlaksana.

2. Memperingati Hari Pendidikan 2 Mei Bersama Seksi Bidang III


OSIS
Kegiatan ini belum terlasana

3. Memperingati Hari Pahlawan dan Semangat Perjuangan Pahlawan


Bersama Seksi Bidang III OSIS
Kegiatan ini belum terlaksana

4. Melaksanakan Smaven Cleaning Movement (SCM) Bersama Seksi


Bidang VII OSIS
Kegiatan ini belum terlaksana

5. Melaksanakan upacara bendera pada hari-hari besar nasional


bersama dengan Seksi Bidang III OSIS.
Kegiatan ini belum terlaksana

6. Membuat poster online berupa cerpen maupun biografi tentang


kepahlawanan bersama dengan Seksi Bidang III dan IX OSIS.
Kegiatan ini tidak terlaksana.

V. KENDALA
1. Penghijauan dan Perindangan
Laporan : Tidak terlaksanakan.

VI. DOKUMENTASI
“Melaksanakan Upacara Bendera”
 Senin, 20 Maret 2023
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

“Memintakan Sumbangan GSA”


 Selasa, 21 Maret 2023

“Melakukan BASAVEN”
 Rabu, 1 Maret 2023
Laporan Pertanggung Jawaban
Seksi Bidang II OSIS
Budi Pekerti Luhur Atau Akhlak Mulia
Periode 2021/2022
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 (0511) 3253206 Fax. (0511) 3250016

Anda mungkin juga menyukai