Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN AKTIFITAS FISIK PROLANIS

UPT PUSKESMAS PANAMAS

I. PESERTA
Peserta Aktifitas Fisik Prolanis Klub HIPERTENSI terdiri dari peserta program Prolanis
Hipertensi. Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 30 orang.

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Aktifitas Fisik Prolanis dilaksanakan pada :
Hari/tanggal : Jum’at, 04 November 2022
Tempat : Lapangan Kantor Kelurahan Panamas
Waktu : 07:15 WIB – Selesai

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Instruktus : Novi Dwi Astuti, A.Md.Kep
Jenis Aktifitas Fisik : Senam Prolanis
Susunan Acara : 1. Absen Peserta
2. Pengukuran Tekanan Darah
3. Senam
4. Istirahat

IV. RINCIAN BIAYA


Honor Instruktur Senam : Rp.200.000
Kunsumsi Peserta : Rp.13.000 / Kotak

V. DAFTAR HADIR PESERTA :


Terlampir

VI. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat sebagai pertanggungjawaban Kegiatan Fisik Aktifitas Fisik
Prolanis di FKTP Puskesmas Panamas.

Kuala Kapuas, 04 November 2022

(Sarif Husin, A.Md.Kep)


LAPORAN KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS
UPT PUSKESMAS PANAMAS

I. PESERTA
Peserta Edukasi Kesehatan Prolanis Klub HIPERTENSI terdiri dari peserta program
Prolanis Hipertensi, Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 30 orang.

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Edukasi Kesehatan Prolanis dilaksanakan pada :
Hari/tanggal : Jum’at, 04 November 2022
Tempat : Lapangan Kantor Kelurahan Panamas
Waktu : 08:15 WIB – Selesai

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Pembicara / Narasumber : Endang Ayu Sunarti, SKM
Judul Materi Edukasi : Penyakit Komplikasi yang di timbulkan penderita
Hipertensi
Notulen Kegiatan : Terlampir

IV. RINCIAN BIAYA


Honor Narasumber : Rp.500.000
Kunsumsi Peserta :-

V. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat sebagai pertanggungjawaban Kegiatan Edukasi
Kesehatan Prolanis di FKTP Puskemas Panamas.

Kuala Kapuas, 04 November 2022

(Sarif Husin, A.Md.Kep)

Anda mungkin juga menyukai