Anda di halaman 1dari 2

ASESSMENT DIAGNOSTIK NON KOGNITIF 8.

Jika saya mengalami kesulitan belajar,


saya akan bertanya pada :
1. Bagaimana perasaanmu saat masuk
a. Orang Tua
ke sekolah baru?
b. Guru
a. Senang
c. Saudara
b. Takut
d. Teman Sekolah
c. Biasa saja
e. Tidak ada
d. Khawatir
9. Saat belajar, saya biasanya..
2. Apa yang biasanya kamu lakukan
a. Membuat catatan atau
ketika sampai di sekolah?
rangkuman materi pelajaran
a. Mengobrol dengan teman
b. Menghapal sambil
b. Jajan
menggunakan suara
c. Membaca
c. Melakukan prakteknya secara
d. Bermain
langsung
d. Menonton video tutorial dari
3. Berapa lama biasanya kamu membaca
youtube atau sumber lainnya
buku?
a. 5 menit
10. Konsentrasi saya terganggu jika…
b. 10 menit
a. Ruangan berantakan dan tidak
c. 30 menit
rapi
d. Tidak pernah membaca buku
b. Kondisi bising dan banyak
suara gaduh
4. Dengan siapa kamu biasanya belajar
c. Banyak gerakan disekitar saya
di rumah?
d. Adanya permasalahan yang
a. Ayah
berasal dari keluarga saya
b. Ibu
c. Adik
11. Saat marah, saya biasanya..
d. Belajar sendiri
a. Lebih memilih untuk diam
saja
5. Saya biasanya belajar saat
b. Memaki dan berkata secara
a. Pagi Hari
emosional
b. Siang Hari
c. Membanting barang atau
c. Malam Hari
memukul
d. Subuh/ Dini Hari
d. Menangis

6. Saya suka belajar


12. Ketika santai, saya biasanya…
a. Berhitung
a. Membaca novel atau buku
b. Membaca
b. Mendengarkan musik
c. Menggambar
c. Menonton tv atau youtube
d. Membuat cerita
d. Bermain atau berolahraga
e. Membuat prakarya
13. Saat berkomunikasi, saya lebih suka…
7. Saya suka belajar
a. Bertemu secara langsung
a. Sendiri
b. Biacar Lewat telepon
b. Berdua dengan teman
c. Bertemu dalam kegiatan
c. Berkelompok
tertentu
14. Hal yang paling bisa saya ingat dari 19. Berapa menit yang dibutuhkan untuk
seseorang adalah… sampai ke sekolah dari rumahmu?
a. Ekspresi wajahnya yang khas a. Antara 5 sampai 10 menit
b. Suaranya yang khas b. Antara 15 sampai 30 menit
c. Gerakan tubuhnya yang khas c. Antara 35 menit sampai 1 jam
d. Perkataannya yang khas d. Tidak sampai 5 menit

15. Ketika lupa sesuatu, biasanya saya 20. Dengan siapa kamu sering bercerita
akan… atau curhat?
a. Berusaha mengingatnya dari a. Ayah
gambar, bentuk, warna atau b. Ibu
ciri-cirinya c. Kakak atau adik
b. Berusaha mengingat dari d. Teman
posisinya e. Guru
c. Berusaha mengingat kapan f. Tidak ada
terakhir kali melihatnya
d. Langsung menangis karena
panik

16. Sebelum mengerjakan sesuatu, saya


biasanya…
a. Membaca instruksinya lebih
dulu
b. Mendengarkan instruksi dari
orang lain lalu langsung
mengerjakan
c. Langsung mengerjakan tanpa
tahu instruksinya secara pasti
d. Bertanya dengan teman
terlebih dulu

17. Dengan siapa kamu tinggal?


a. Orang tua
b. Saudara saja
c. Kakek/ Nenek
d. Saya anak yatim/ piatu

18. Dengan apa kamu pergi ke sekolah?


a. Jalan kaki
b. Naik angkot
c. Naik motor
d. Nebeng teman

Anda mungkin juga menyukai