Anda di halaman 1dari 2

KLINIK PRATAMA PEMELIHARAAN FETAL DOPPLER

PANTI RAHAYU

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman


TKK.04.23 00 1/2

Ditetapkan,
Penanggung Jawab Klinik
STANDAR
Tanggal terbit
PROSEDUR
8 Februari 2023
OPERASIONAL
dr. Siswanto

Fetal Doppler adalah alat diagnostik yang digunakan untuk mendeteksi


PENGERTIAN denyut jantung bayi yang berada dalam kandungan.

Untuk mengetahui cara pemeliharaan Fetal D dengan benar sehingga siap


TUJUAN
digunakan dan laik pakai untuk pelayanan kesehatan
Peraturan Penanggung Jawab Klinik Pratama Panti Rahayu Nomor
KEBIJAKAN 67/KPPR/PER.PJ/II/2023 tentang Kebijakan Tata Kelola Klinik (TKK)
pasal 12.
Jenis Kegiatan
NO Bagian Operator
Pemeliharaan pemeliharaan
 Bagian  Bersihkan dari
luar debu dan kotoran
1 Harian Perawat/user
alat/body lainnya
alat
 Body alat  Cek kebersihan
dan alat dan Perawat/user/teknisi
2 Bulanan
aksesoris kelengkapan elektromedis
aksesoris alat
 Sistem  Cek fungsi kinerja
PROSEDUR
 Baterai alat
 Tombol  Cek kondisi
 Display baterai
Teknisi
3 Triwulan  Probe  Cek kondisi
elektromedis
tombol
 Cek kondisi
display
 Cek fungsi probe
Dilakukan kalibrasi
4 Tahunan  Kalibrasi tahunan oleh pihak BPFK
berwenang
KLINIK PRATAMA PEMELIHARAAN FETAL DOPPLER
PANTI RAHAYU Halaman
No. Dokumen: No. Revisi: 2/2
TKK.04.23 00

1. RUANG BERSALIN
UNIT TERKAIT
2. RUANG KIA

Anda mungkin juga menyukai