Anda di halaman 1dari 1

KONSEP PENYUSUNAN JURNAL UMUM PERUSAHAAN JASA

Jenis akun Debet Kredit Saldo normal


Harta (Assets) + - Debet
Utang (Liabilities) - + Kredit
Modal (Capital) - + Kredit
Pendapatan (Revenues) - + Kredit
Beban (Expenses) + - Debet
Prive (Drawing) + - Debet

NO KEGIATAN TRANSAKSI TUNAI TRANSAKSI KREDIT


Keterangan / Akun D K Keterangan/ Akun D K
1 Penyetoran modal Kas Rp. xxx -
(berupa uang, Perlengkapan Rp. xxx
perlengkapan, Peralatan Rp. xxx
peralatan, mobil, Mobil Rp. xxx
mesin, gedung, dll) Mesin Rp. xxx
Gedung Rp. xxx
Modal Rp. xxx
2 Penerimaan Piutang Kas Rp. xxx
- - -
(tanpa adanya bunga) Piutang usaha Rp. xxx
3 Penerimaan Piutang Kas Rp. xxx
(adanya bunga) Piutang usaha Rp. xxx - - -
Pend. bunga Rp. xxx
4 Melakukan …. dibayar dimuka Rp. xxx
pembayaran Kas Rp. xxx - - -
….. dibayar dimuka
5 Pembelian Perlengkapan Rp. xxx Perlengkapan Rp. xxx
Perlengkapan Kas Rp. xxx Hutang usaha Rp. xxx
6 Pembelian Peralatan Peralatan Rp. xxx Peralatan Rp. xxx
Kas Rp. xxx Hutang usaha Rp. xxx
7 Penerimaan Kas Rp. xxx Piutang usaha Rp. xxx
pendapatan jasa Pendapatan jasa Rp. xxx Pendapatan Jasa Rp. xxx
8 Penerimaan pinjaman Kas Rp. xxx
- - -
Hutang ….. Rp. xxx
9 …. Yang belum Beban ….. Rp. xxx
- - -
dibayar Hutang … Rp. xxx
10 Angsuran/pembayaran Hutang ….. Rp. xxx
- - -
hutang (tanpa bunga) Kas Rp. xxx
11 Angsuran/pembayaran Hutang ….. Rp. xxx
hutang (ada bunga) Beban bunga Rp. xxx - - -
Kas Rp. xxx
12 Pembayaran Beban… Beban ….. Rp. xxx
- - -
Kas Rp. xxx
13 Pengambilan untuk Prive Rp. xxx
kepentingan pribadi Kas Rp. xxx - - -
(prive)

Anda mungkin juga menyukai