Anda di halaman 1dari 4

KALIBRASI DAN VALIDASI

INSTRUMEN

No. :
Dokumen
No.
:
SOP Revisi
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/4
PUSKESMAS I’IN RUDIYANI, S.Kep.Ns
SELUAS NIP. 19891001 201101 2 006

1. Pengertian Kegiatan yang diselenggarakan secara berkala oleh petugas


laboratorium yang mempunyai kompetensi dan pernah dilatih
atau tekhnisi penjual alat yang bertujuan untuk mendapatkan
hasil pemeriksaan laboratorium yang terpercaya menjamin
penampilan hasil pemeriksaan.
2. Tujuan Sebagai pedoman penerapan langkah – langkah pengelolaan
reagen.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas No. 440/VIII/SK.52/I/2018
tanggal 2 Januari 2018 tentang pengendalian mutu
laboratorium
4. Referensi Pedoman good laboratory practice

5. Prosedur / 1. Persiapan alat dan bahan:


Langkah- a. Alat yang akan dikalibrasi
langkah 2. Petugas yang melaksanakan:
a. Petugas laboratorium
b. Teknisi
3. Langkah – Langkah:
b. Petugas laboratorium mengidentifikasi jenis
peralatan laboratorium yang akan dikalibrasi.
c. Petugas laboratorium mengidentifikasi akurasi yang
diperlukan alat.
d. Petugas laboratorium mengidentifikasi petugas
internal kalibrasi yang akan ditunjuk.
e. Petugas laboratorium berkoordinasi dengan
penanggung jawab peralatan puskesmas tentang
alat-alat yang akan dikalibrasi.
f. Petugas kalibrasi yang telah ditunjuk puskesmas
melakukan kalibrasi dipuskesmas.
g. Petugas kalibrasi melaporkan hasil kegiatan kalibrasi
alat kepada Petugas laboratorium.
h. Petugas laboratorium melakukan identifikasi terhdap
alat yang telah diklibrasi agar tidak ada
penyimpangan alat, apabila terjadi penyimpangan
alat setelah dikalibrasi maka alat tersebut diperbaiki
di tempat service yang ditunjuk dan alat tersebut
dikalibrasi kembali.
i. Jika pada alat tersebut tetap terdapat
penyimpanagan maka alat tersebut dianggap rusak
dan tidak bisa digunakan kembali.
j. Petugas laboratorium mengajukan pembelian alat
baru yang langsung dikalibrasi.
k. Untuk alat POCT, Petugas laboratorium melakukan
pelaporan kepada distributor alat POCT untuk
melakukan perbaikan alat atau penggantian alat.

6. Bagan Alir
-
7. Hal-hal -
yang perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait -

9. Dokumen -
Terkait

10. Rekaman Tanggal mulai


No Yang diubah Isi Perubahan
historis diberlakukan
Perubahan 1

2
3 Langkah – -Petugas kalibrasi 2023
Langkah: melaporkan hasil
kegiatan kalibrasi
-Petugas
alat kepada
kalibrasi
petugas
melaporkan
laboratorium.
hasil kegiatan
Petugas
kalibrasi alat.
laboratorium
-Bila petugas
melakukan
menemukan
identifikasi terhdap
penyimpangan
alat yang telah
alat setelah
diklibrasi agar
dikalibrasi maka
tidak ada
alat tersebut
penyimpangan
diperbaiki di
alat, apabila terjadi
tempat service
penyimpangan alat
yang ditunjuk.
setelah dikalibrasi
-Setelah
maka alat tersebut
diperbaiki alat
diperbaiki di
tersebut
tempat service
dikalibrasi
yang ditunjuk dan
kembali.
alat tersebut
-Jika alat
dikalibrasi kembali.
tersebut tetap
-Jika pada alat
ada
tersebut tetap
penyimpanagan
terdapat
maka alat
penyimpanagan
tersebut
maka alat tersebut
-dianggap rusak
dianggap rusak
dan tidak bisa
dan tidak bisa
dipakai lagi,dan
digunakan
untuk kemudian
kembali.
mengajukan
pembelian alat
baru yang
langsung
dikalibrasi.

Anda mungkin juga menyukai