Anda di halaman 1dari 2

Nama : Carlos Jordan

EVALUASI Kelas : XII MIPA 1


No :3

Apa yang dimaksud dengan deklarasi dan apa tujuan utama dari deklarasi dalam bahasa C?

Deklarasi adalah bagian untuk mendefinisikan semua nama yang dipakai dalam program. Nama tersebut
dapat berupa nama tetapan (konstanta), nama variabel, nama tipe, nama prosedur, nama fungsi.

Apa yang dimaksud dengan variabel dan apa tujuan penggunaan variabel dalam bahasa pemrograman
C?
Variabel dalam program digunakan untuk menyimpan suatu nilai tertentu dimana nilai tersebut dapat
berubah-ubah. Setiap variabel mempunyai tipe dan hanya data yang bertipe sama dengan tipe variabel
yang dapat disimpan di dalam variabel tersebut. Setiap variabel mempunyai nama. Pemisahan antar
variabel dilakukan dengan memberikan tanda koma

Bagaimana cara membuat dan mendeklarasikan sebuah variabel dalam bahasa C? Berikan contohnya!

int jumlah;
float harga_per_unit, total_biaya;

Apa itu tipe data dalam bahasa C? Jelaskan perbedaan dari tipe data karakter, string, integer, dan
float! Berikan contohnya!
%d Integer, %c Char, %s String, %f Float

Bagaimana bentuk umum penulisan scanf untuk membaca input dari pengguna?

scanf("%d", &ad) ;

Mengapa penting untuk memasukkan format specifier yang tepat saat menggunakan scanf?

Fungsi ini digunakan untuk menampilkan data yang dimasukkan dari keyboard. Guna membedakan
antara setiap tipe data yang digunakan untuk melakukan proses input,

Mengapa diperlukan operator & sebelum variabel saat menggunakkan scanf untuk membaca nilai dari
input?

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN


karena tanpa & maka program tidak akan berjalan

Jelaskan perbedaan dari printf(“Luas Persegi Panjang : 60 cm”); dengan


printf(“Luas Persegi Panjang : %d”, luas);!
printf(“Luas Persegi Panjang : 60 cm”) tidak akan berjalan karna taka da
deklarasi
(“Luas Persegi Panjang : %d”, luas);! akan diketahui bahwa luas= blab la bla

Perhatikan kode program printf(“Luas Persegi Panjang : %d”, luas);! Apa fungsi dari
format specifier pada kode program printf di atas?

Merupakan fungsi yang digunakan untuk menampilkan output ke layar. Dengan menggunakan fungsi ini,
tampilan dapat diatur (diformat) dengan mudah.

Jelaskan cara menuliskan sebuah rumus (misal: luas = 0.5 * alas * tinggi) di dalam bahasa C? Apa
yang dimaksud dengan luas, alas, tinggi?
luas = 0.5 * alas * tinggi ;

printf (“Luas segitiga adalah : %d”, luas);

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

Anda mungkin juga menyukai