Anda di halaman 1dari 1

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

ALAT PEMADAM API RINGAN (APAR)

NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN


RSUD 445.1/ 1 1/1
/SPO/RSUD/2023
LAHAT
STANDAR Ditetapkan oleh
PROSEDUR Tanggal Terbit Direktur RSUD LAHAT
OPERASIONAL

Dr.Hj.Erlinda, M.Kes
Pembina
NIP. 196602172006042006
PENGERTIAN Tata cara pengoperasian Alat Pemadam Api Ringan (APAR)
TUJUAN Alat berfungsi sesuai dengan peraturan pelaksanaan

KEBIJAKAN Keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/ /KEP/RSUD/


2023 tanggal Februari 2023 tentang ………………………………
PROSEDUR Penggunaan Pemadam Kebakaran:
1. Lepaskan APAR dari pengait
2. Peganglah tabung dalam keadaan tegak
3. Tarik/Lepas Pin pengunci tuas APAR / Tabung Pemadam.
4. Arahkan selang ke titik pusat api.
5. Tekan tuas untuk mengeluarkan isi APAR / Tabung
Pemadam.
6. Sapukan secara merata sampai api padam.

UNIT TERKAIT 1. IPSRS


2. User

Anda mungkin juga menyukai