Anda di halaman 1dari 9

PROFIL SEKOLAH

KURIKULUM OPERASIONAL
KELOMPOK BERMAIN (KB)
KB AL KHADIJAH
Jl. Raya Bondowoso RT 20 RW 08 Desa Kotakan
Kec. Situbondo – Kab. Situbondo
PROVINSI JAWA TIMUR

TAPEL 2022/2023
A. Profil Sekolah
Nama KB : KB AL KHADIJAH
NSS : 052052310021
NPSN : 69791381
Alamat Sekolah : Jalan : Raya Bondowoso
Desa : Kotakan
RT : 20
RW : 08
Kode Pos : 68313
Kecamatan : Situbondo
Kabupaten : Situbondo
Provinsi : Jawa Timur
E-mail : kbalkhadijahbaru@gmail.com
Tanggal Pendirian : 6 Juli 2009
Status KB : Swasta
Luas Tanah/Ruang Kelas : 1500 m2
Status Gedung : Hak Pinjam Pakai
Akreditasi :-
Ijin Operasional : 24 April 2019

B. Identitas Kepala Sekolah


Nama Kepala Sekolah : Nurjannah
Tempat / Tanggal Lahir : Situbondo, 20 Maret 1998
Pendidikan Terakhir : SMA
Agama : Islam
TMT : 01 Oktober 2010
Alamat Rumah : Kotakan Tengah
Desa : Kotakan
Kecamatan : Situbondo
Kabupaten : Situbondo
Provinsi : Jawa Timur
Nomor Telepon / HP : 085807291940

ix
C. Data Kepala Sekolah dan Guru
Pendidikan Alamat
No Nama PTK JK TMT Mengajar Ket
Terakhir Rumah
Desa
Kotakan, Kepala
1 NURJANNAH P 01-10- 2018 SMA
Kec. KB
Situbondo
Desa
Guru
OKTAVIANA SUCI S1Pend. Kotakan,
2 P 17-07-2017 Kel.
HESTI FADA, S.Pd Biologi Kec.
Bintang
Situbondo

D. Data Kompetensi Pendidik Dan Tenaga Kependidikan


N JENIS PELATIHAN JAM
NAMA GURU WAKTU PENYELENGGARA
O PELAJARAN

1. Pelatihan Pembelajaran Aktif Inovatif, 14-15 Dinas Pendidikan


Kreatif dan Menyenangkan untuk PAUD September dan Kebudayaan 20 JP
melalui Metode Becerita, 2018 Kab. Situbondo
Bermain,Bernyanyi dan Gerak Lagu
1 Nurjannah 8 Juni Uni. Kanjuruhan
2. Webinar Nasional Teknik Penilaian Belajar 8 JP
2020 Malang Prodi PG
Anak di Masa Covid-19
PAUD
23-25 Nop Balai
3. Peningkatan Kompetensi SDM Eksternal
2020 Pengembangan 18 JP
melalui Bimtek
PAUD dan Dikmas
1. Workshop Implementasi Kurikulum 2013 23-24 Dinas Pendidikan 20 JP
Oktaviana Suci
2 Bagi Guru KB, SPS, TPA Oktober dan Kebudayaan
Hesti Fada, S.Pd.
2017 Kab. Situbondo
2. Seminar Peningkatan Kompetensi Guru 10 HIMPAUDI,
PAUD Pebruari IGTKI MABIN
8 JP
2018 TK-RA, PC LP
MA’ARIF NU
Situbondo
3. Pendidikan dan Pelatihan Peningkatan 21-23 Dinas Pendidikan 32 JP
Kompetensi Kepala PAUD Pebruari dan Kebudayaan
2018 Kab. Situbondo
4. Graphology for Teaching, Parenting, 6-11 April Univ. Islam Raden
43 JP
Therapy 2018 Rahmat Malang
5. Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif dan 14-15
Dinas Pendidikan
Menyenangkan untuk AUD melalui September 32 JP
dan Kebudayaan
Metode Bercerita, Bermain, Bernyanyi dan 2018
Kab. Situbondo
Gerak Lagu
6. Diklat Pendidik PAUD Guru Pendamping 10-13 Kemendikbud
Muda Oktober Dirjen GTK Dit.
2018 Pembinaan GTK
PAUD dan Dikmas 210 JP
bekerja sama
dengan HIMPAUDI
Kab. Situbondo
7. Workshop Peningkatan Kreatifitas dan 30 April –
IGTKI Provinsi
Mutu Pendidik 1 Mei 24 JP
Jawa Timur
2019
8. Webinar Nasional Teknik Penilaian Belajar 8 Juni Uni. Kanjuruhan
8 JP
Anak di Masa Covid-19 2020 Malang Prodi PG
PAUD

x
E. Data Peserta Didik

Tahun Pelajaran 2021/2022


JumlahPesertaDidik
Kelompok
Laki-Laki Perempuan Jumlah
Usman 5 7 12
Jumlah 5 7 12

Tahun Pelajaran 2022/2023


JumlahPesertaDidik
Kelas
Laki-Laki Perempuan Jumlah
Bintang 4 6 10
Jumlah 4 6 10

F. Sejarah Singkat KB Al Khadijah


Tahun 2000 berdirilah yayasan yang diberi nama Pondok Pesantren Darur Rahmah yang
terletak diatas Bukit San Raja Jumaidi desa Kotakan kecamatan Situbondo. Pondok Pesantren
Darur Rahmah ini dibangun guna kepentingan pendidikan keagamaan yang santrinya terdiri
dari yang paling muda sampai yang paling tua dari berbagai kalangan. Tahun 2003 diadakan
pelatihan olehYayasan Lembaga Pendidikan (YLP) Ma’arif NU yang diketuai oleh Bapak
Marsui dari organisasi NU cabang Situbondo dan organisasi Fatayat Kecamatan Situbondo.
Kegiatan pelatihan tersebut bertujuan untuk penguatan terhadap pentingnya pendidikan
terutama dalam Pendidikan keagamaan Islam.

Pada tahun 2003 juga, berdirilah lembaga sekolah yang diberinama Taman Kanak-Kanak
(TK) Al Khadijah, yang letaknya di depan makam dan tempat keranda pemakaman. Pendirian
TK Al Khadijah ini, tidak terlepas dengan bimbingan Bapak Parto selaku Kepala UPTD
Kecamatan Situbondo dan Ibu PurwatiselakuPenilik PLS Kecamatan Situbondo serta
Pengurus Ibu Edi Waruda.

Pada tahun 2008, dirintislah Layanan Kelompok Bermain pertama kali di lingkungan TK
Al Khadijah. Berdirinya Kelompok Bermain (KB) ini, mengikuti tuntutan masyarakat sekitar
yang memiliki anak berusia dia bawah usia 4 tahun. Tepat pada tanggal 17 Juli 2009, KB Al
Khadijah pertama kali berdiri dan beroperasional dengan memiliki sekitar 15 anak didik
berusia 2-4 tahun. Kepala KB pertama yang diangkat adalah Ibu Nur Ayani. Dengan modal
xi
tekat dan semangat tiada hari tanpa berhenti belajar, KB Al Khadijah mengalami
perkembangan yang meningkat sampai sekarang.

Adapun urutan dari Kepala Sekolah yang menjabat di KB Al Khadijah adalah sebagai
berikut :

1. Nur Ayani, menjabat sebagai Kepala KB sejak tahun 2009 sampai dengan tahun 2017;

2. Oktaviana Suci Hesti Fada, S.Pd., menjabat sebagai Kepala KB sejak tahun 2017 sampai
dengan tahun 2019;

3. Siska Deviyanti, menjabat sebagai Kepala KB sejak tahun 2019 sampai dengan Mei
2021.

4. Novita Indriani W.M, S.Pd, menjabat sebagai Kepala KB sejak Mei 2021 sampai dengan
Nopember 2021.

5. Nurjannah, menjabat sebagai Kepala KB sejak Nopember 2021 sampai dengan sekarang.

G. Alamat Sekolah

KB Al Khadijah beralamat di Jalan Raya Bondowoso RT 20 RW 08 (depan balai kantor


Desa Kotakan), Desa Kotakan, Kecamatan Situbondo, Kabupaten Situbondo, Provinsi Jawa
Timur.

H. SARANA DAN PRASARANA KB AL KHADIJAH


1. Prasarana : Bangunan Gedung KB Al Khadijah
Jumlah Ukuran Luas
No Nama Barang
Ruang Ruang Seluruhnya

1 Ruang kelas 1 5x6 30 m2

2 Ruang kegiatan bermain dalam 1 5x6 30 m2

3 Ruang kantor/kepala KB 1 4x3 12 m2

4 Ruang guru 0 - -

5 Kamar mandi /WC guru dan 1 1.5 x 1 1.5 m2


anak

xii
2. Sarana : Ruang kelas KB Al Khadijah
No Nama barang Jumlah Keterangan

1 Meja anak 7 Baik

2 Kursi anak 20 Baik

3 Papan tulis besar 1 Baik

4 Spidol 12 Baik

5 Penghapus papan tulis 1 Baik

6 Meja dan kursi guru 2 Baik

7 Lambang Negara RI 1 Baik

8 Gambar presiden dan wakil presiden 2 Baik

9 Bendera merah putih dan tiangnya 1 Baik

10 Papan absensianak 1 Baik

11 Loker 1 Baik

12 Papan planel 1 Baik

13 Jam dinding 1 Baik

14 Celemek 12 Baik

15 Keset kaki 3 Baik

16 Tempat sampah 2 Baik

17 Bulu ayam/kemucing 2 Baik

18 Kalender 1 Baik

19 Almari 1 Baik

20 Sapu 3 Baik

21 Pengukur tinggi badan 1 Baik

22 Gunting 20 Baik

23 Kipasangin 1 Baik

24 Papan hasil karya anak 1 Baik

xiii
25 Papan angka 1 Baik

26 Tempat pensil & alat tulis anak 15 Baik

27 Buku perangkat mengajar 2 set Baik

28 Taplak meja guru 3 Baik

29 Mangkok 24 Baik

30 Piring plastic 24 Baik

3. Ruang Kantor (Guru dan Kepala KB)KB Al Khadijah

No Nama barang Jumlah Keterangan

1 Meja tulis 1 Baik

2 Kursi 5 Baik

3 Gambar presiden dan WK 1 Baik

4 Seperangkat meja kursi tamu 1 Baik

5 Lambang Negara RI 1 Baik

6 Lemari arsip 1 Baik

7 Jam dinding 1 Baik

8 Kalender 1 Baik

9 Papan kegiatan 1 Baik

10 Tempat sampah 1 Baik

11 Keset kaki 1 Baik

12 Perlengkapan alat tulis 1 Baik

13 Laptop 1 Baik

14 Printer 1 Baik

15 Radio kaset/tape/VCD/CD 1 Baik

16 Kipas angin 1 Baik

17 Sapu 1 Baik

xiv
6. Kamar mandi/WC Guru dan Anak KB Al Khadijah
No Nama barang Jumlah Keterangan

1 Gayung 1 Baik

2 Handuk kecil - -

3 Tempat sabun dan sabun 1 Baik

4 Ember 1 Baik

5 Gantung handuk 1 Baik

6 Keset kaki 1 Baik

7 Alat pembersih lantai 1 Baik

7. Alat Permainan Edukatif KB Al Khadijah


Jenis APE Nama Barang Jumlah

Balok  Balok unit 1 set


 Balok warna 1 set

Alat bermain seni dan budaya  Boneka 2

Alat bermain keaksaaran dan  Puzzle angka kecil 1 set


angka  Puzzle huruf besar 1 set
 Puzzle huruf kecil 1 set

Alat bermain pengembangan  Urutan wudhu 1 set


agama  Urutan sholat perempuan 1 set
 Urutan sholat laki-laki 1 set
Alat bermain fisikmotorik  Magic sand 2 set
 Puzzle buah dan binatang 5
Alat tulis  Pensil 15
 Spidolkecil 15
Alat Lukis ataugambar  Krayon 15 set

Alat main peran  Kuda-kudaan 2


 Bebek-bebekan 2
 Baju polisi 1 set
 Baju pilot 1 set
 Baju tentara 1 set
Alat memasak  Alat masakmikro 3 set

Alat bermain yang  Batu kerikil 200 biji


bersumberdarilingkungansekita  Biji jagung 2 botol mineral

xv
r 600 ml
 Biji sagge 2 botol mineral
600 ml
Alat bermain luar  Ayunan 3
 KomediPutar 1
 Tangga Majemuk 1
Buku bacaan anak  Cerita anak karakter 1
 Cerita anak hobi 1
 Nabi Sulaiman dan Seruling Ajaib 1

8. Sarana Umum Pendukung KB Al Khadijah


No Nama barang Jumlah Keterangan

1 Instalasi listrik 1 Baik

2 Instalasi air PDAM 1 Baik

3 Instalasi internet 1 Baik

4 Fasilitas cuci tangan :

 Kran air 3 Baik

 Sabuncucitangan 1 Baik

 Tisutangan 2 Baik

 Timba penadahbekascucitangan 3 Baik

5 Fasilitas P3K :

 Borwater 1 botol Baik

1 botol Baik
 Minyak kayu putih
1 botol Baik
 Betadine
1 dos Baik
 Kasasteril
1 Baik
 Gunting
1 rol Baik
 Plesterbesar

xvi

Anda mungkin juga menyukai