Anda di halaman 1dari 19

KEMENTERIAN AGAMA RI

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER


Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

JURNAL KEGIATAN MAHASISWA KKN OFFDA 2021


UIN KIAI HAJI ACHMAD SIDDIQ JEMBER

No Tema
Tgl/Hari/Bln Nama Kegiatan Lokasi Peserta
. Kegiatan Dokumentasi
1. Senin, 2 Pelepasan Pelepasan Apk Zoom Seluruh
Agustus 2021 mahasiswan KKN Off mahasiswa
Da peserta KKN
Off Da

1. Selasa, 03 Tahap perizinan Perizinan Rumah Kepala


Agustus 2021 kepada perangkat Kepala Lingkungan dan
(kepala lingkungan) Lingkungan mahasiswa
(Bpk. KKN off Da
Abdullah)

2. Rabu, kamis Inkulturasi (proses Inkulturasi Lingkungan Mahasiswa


04-05 Agustus pendekatan dan Gerembeng KKN off Da dan
2021 pengenalan terhadap Atas Masyarakat
budaya dan setempat
masyarakat setempat
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

3. Jum’at, 06 Melakukan pemetaan Discovery Lingkungan Mahasiswa


Agustus 2021 asset-aset di Gerembeng KKN off Da dan
Lingkungan Atas Masyarakat
Gerembeng Atas setempat
(khususnya
kepala
lingkungan dan
juga tetua)
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

4. Minggu, 08 Gotong royong Gotong Lingkungan Mahasiswa


Agustus 2021 memindahkan kayu royong Gerembeng KKN off Da dan
bekas renovasi masjid Atas Masyarakat
setempat

5. Senin-selasa, Melanjutkan menulis Melanjutkan Rumah Mahasiswa


9-10 Agustus laporan dan tahap (kamar) KKN off Da
2021 melanjutkan tahap discovery
discovery pemetaan
asset (menggambar
diagram)

6. Rabu-jumat, Melakukan tahap Melakukan Lingkungan


11-13 Agustus dream (melakukan tahap dream Gerembeng
2021 riset tentang mimpi- atas Masyarakat dan
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

mimpi masyarakat) mahasiswa


KKN off Da

7. Kamis, 12 Ngaji Yasin rutinan Yasinan Masjid Al- Masyarakat dan


Agustus Ikhlas mahasiswa
KKN off Da

8. Sabtu, 14 Melakukan Merumuskan Rumah kepala Kepala


Agustus 2021 perumusan kegiatan yang lingkungan lingkungan dan
berdasarkan suara akan mahasiswa
terbanyak dan low dilaksanakan KKN off Da
hanging fruit
9. Minngu, 15 Pelaporan kegiatan Pelaporan ke Rumah DPL dan
Agustus 2021 KKN kepada DPL DPL (kamar) Seluruh peserta
KKN Off Da
kel.2

10. Kamis,19 Ngaji Rutin Yasinan Yasinan Masjid Al- Masyarakat


Agustus 2021 Ikhlas gerembeng atas
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

11. Minggu, 22 Gotong Royong Gotong Kuburan The Bapak-bapak


Agustus 2021 Menbersihkan Kubur royong Miik dan pemuda
Gerembeng atas

12. Rabu, 25 Gotong royong Gotong Jalan menuju Masyarakat


Agustus 2021 membenarkan jalan royong Gerembeng Gerembeng Atas
atas dan Mahasiswa
KKN of Da

13. Kamis, 26 Ngaji Rutin Yasinan Yasinan Masjid Al- Masyarakat


Agustus 2021 Ikhlas Gerembeng Atas
dan Mahasiswa
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

KKN of Da

14. Minggu, 29 Pagi gotong royong Kegiatan Kuburan Yeh Bapak-bapak,


Agustus 2021 membersihkan kubur KKN Miik dan pemuda
Siang pelaksanaan Rumah gerembeng Atas
webinar dilanjut (Kamar) dan Seluruh
pelaporan kepada peserta kkn dan
DPL webinar

15. 2 September Penarikan Mahasiswa Penarikan Zoom Seluruh Peserta


2021 Peserta KKN Off Da KKN Off Da
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Lampiran

Aset Agama dan Budaya

1. Modal Budaya
Desa Gerembeng Atas memiliki beragam budaya yang dilakukan secara turun temurun, diantaranya dapat dilihat dari
penggunaan bahasanya. Bahasa bali yang digunakan disini adalah bahasa bali kasar. Desa Gerembeng atas juga memiliki
beberapa tradisi yang masih dilestarikan seperti acara makan bersama selepas sholat hari raya yang masyarakat disini
menyebutnya dengan tradisi medulang. Tradisi medulang ini dimaksudkan untuk mempererat rasa silaturahmi dan
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

persaudaraan mereka. jadi setiap keluarga membawa masing-masing masakan mereka, dan sebelum makan, akan dilakukan
doa bersama untuk memohon keselamatan dan tolak bala.
Tradisi atau budaya yang selanjutnya yakni tradisi panjat pinang. Panjat pinang adalah suatu perlombaan yang rutin
diadakan setiap hari kelahiran Nabi / Maulid Nabi. Para warga akan bergotong royong menanam batang pohon pinang yang
telah dilumuri minyak dan oli. Kemudian mereka akan saling bergotong royong memanjat batang pohon pinang yang
tinggi dan licin itu untuk mengambil beberapa hadiah yang telah digantungkan di ujung pinang tersebut. Perlombaan ini
ditujukan untuk mempererat rasa gotong royong di antara warganya, bagaimana bekerja sama demi mencapai kesuksesan.

2. Modal Agama
Dalam hal keagamaan masyarakat desa Gerembeng atas rutin mengadakan Yasinan setiap malam jum’at. Selain
yasinan, tradisi 7, 40, 100, dan 1000 harian orang meninggal juga masih dilestarikan. Selain tradisi diatas pembacaan kisah
nabi yang tertulis dalam bentuk pegon juga rutin diadakan setiap hari kelahiran nabi, lengkap dengan tradisi telur-teluran.
Para pemuda dan pemudi akan membuat kerangka baik, kapal, burung, masjid, dan kerangka lainnya yang kemudian
ditancapkan batang bamboo yang telah dililitkan sebutir telur di ujungnya. Tidak hanya itu, mereka juga akan menebang
batang pisang kemudian menancapkan bunga kertas berbatang bamboo ke batang pisang tersebut, lalu telur-telur akan
diikatkan ke bunga-bunga itu.
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

3. Aset Ekonomi dan leaky budget


KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Asset ekonomi dan leaky budget adalah penggambaran hasil perolehan keuangan yang ada di suatu bidang tertentu.
Asset ekonomi masyarakat Gerembeng Atas bersumber dari beberapa sector baik dari sektor usaha, peternakan, tenaga
pengajar, kuli bangunan, gaji staff pemerintah dan toko, yang mana hasil dari beberapa sektor itu dapat diinvestasikan ke
dalam beberapa usaha ekonomi. Masyarakat disini memiliki kemampuan dalam mengembangkan dan mengolah keuangan
yang mereka miliki. Sehingga dengan kemampuan tersebut mereka bisa membuat sebuah usaha diantaranya toko sembako,
usaha catering, dan juga toko baju.
Berdasarkan hasil pemasukan dan pengembangan keuangan yang dilakukan oleh masyarakat desa Gerembeng Atas,
selanjutnya itu digunakan sebagai biaya untuk kehidupan sehari-hari dan kepentingan-kepentingan tertentu, namun
beberapa diantara mereka juga ada saja yang berperilaku konsumtif yang mana membeli dan menggunakan barang tidak
didasari pada kepentingan mereka. Selain itu ada pula beberapa kebutuhan yang harus dibiayai seperti pendidikan. Biaya
yang termasuk dalam pendidikan termasuk uang pangkal atau SPP, iuran wajib bulanan, pembelian perlengkapan sekolah,
dan keperluan sekolah lainnya.
Selain pendidikan, kepentingan selanjutnya yakni pembayaran pajak yang mana setiap masyarakay diwajibkan untuk
membayar pajak. Kemudian kepentingan kesehatan atau biaya kesehatan yang meliputi biaya rumah sakit, pengobatan,
persalinan. Kemudian ada namanya kebutuhan transportasi. Setiap masyarakat pasti membutuhkan dana untuk kebutuhan
transportasinya baik bagi yang memiliki maupun tidak memiliki kendaraan. Bagi yang memiliki kendaraan pasti
membutuhkan biaya untuk membeli bahan bakar, juga untuk perawatan kendaraannya. Kemudian bagi yang tidak memiliki
kendaraan membutukan biaya untuk membayar angkutan umum.
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Dari asset ekonomi tersebut dapat disimpulkan bahwa mayoritas masyarakat desan Gerembeng Atas menduduki kelas
ekonomi menengah, hal ini dikarenakan mereka memiliki skill pengembangan dan pengelolaan uang yang baik sehingga
hidup berkecupukan.

4. Aset fisik dan SDA


Asset fisik adalah asset yang menggambarkan apa saja perwujudan yang ada di lokasi tertentu. Asset fisik yang
terdapat di desa Gerembeng atas meliputi beberapa unsur bangunan dan perumahan, diantaranya masjid, rumah warga, dan
juga pos. dalam ranah finansial terdapat toko kecil yang menjual baik sembako maupun jajan-jajanan. Selain itu terdapat
juga tempat parker yang luas.
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Asset SDA merupakan asset yang menggambarkan hasil sumber daya alam yang ada dilokasi tertentu. Asset SDA yang
ada di desa Gerembeng Atas meliputi lahan bersama yang luas, binatang, tanah yang subur, dan juga tanaman dengan
berbagai jenis. Di desa gerembeng atas ini banyak terdapat tanaman yang tumbuh di darat seperti pohon mangga, pohon
pisang, pohon bamboo, pohon nangka, pohon cabai dan yang lainnya. Sedangkan di air, terdapat berbagai jenis ikan (lele,
nila, mujaer) dan sebagainya.
5. Aset Individu
Pemetaan asset individu adalah kegiatan dimana kita mengkategorikan pengetahuan, kecerdasan dan juga macam-
macam keterampilan yang dimiliki oleh setiap warga di desa yang telah ditentukan. Di desa Gerembeng Atas kecamatan
Karangasem ini masyarakatnya mayoritas memiliki keahlian dalam bidang berwirausaha mulai dari usaha catering, usaha
sembako, usaha produksi dodol, usaha butik dan yang lainnya. Tak banyak juga yang memiliki skill berternak juga
berkebun. Masyarakat disini juga pemikirannya cenderung lebih ke semi-modern, hal ini dapat dibuktikan bahwa dulunya
terdapat beberapa tradisi yang mulai ditinggalkan seperti mandi 7 bulanan bagi ibu hamil, penghitungan hari baik saat
hendak menikah, tradisi injak tanah bagi bayi yang sudah akekah dal lain sebagainya. Namun tidak semua tradisi
ditinggalkan, Sebagian masih dilestarikan, sebab itulah menjadi bukti bahwa masyarakan disini memiliki pemikiran yang
cenderung semi-modern.
Selain mayoritas yang bermata penvaharian segabagi wirausahawan, banyak juga yang menjadi kuli bangunan, dan
juga berternak. Meskipun tidak dalam jumlah yang besar, masyarakat disini menjadikan berternak sebagai mata
pencaharian sampingan. Mulai dari ternak ayam, ikan lele, maupun ikan air tawar lainnya. Kadang kala mereka
memperjual-belikan hasil ternak mereka, yang mereka, namun kadang juga dimasak untuk dimakan sendiri. Mayoritas
masyarakat disini merupakan etnik atau keturunan Bali asli, meski begitu agama yang dianut bukanya Hindu, melainkan
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Islam. Sistem kekerabatan setiap masyarakat disini sangatlah erat serta memiliki jiwa sosial yang tinggi. Ini dibuktikan
dengan masih lestarinya tradisi gotong royong. Ketika ada pembangunan baik rumah, jalan, taman, hajatan, tahlilan dan
kegiatan lainnya, masyarakat disini selalu kompak untuk bergotong royong.

6. Aset Sosial
Dari pemetaan yang telah dilakukan di desa Gerembeng Atas, saya mendapatkan data asset sosial institusi dan asset
asosiasi seperti pada gambar.
 Institusi
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Struktur Lingkungan
Kepala lingkungan : Bpk Abdullah
Sekretaris : Samsul Hadi
Bendahara : Ibrahim
Organisasi yang dinaungi
1. Remas (remaja masjid)
2. GSB (Gerakan subuh berjamaah)
3. TPQ Al-ikhlas
Kegiatan diskusi mengenai istitusi ini saya lakukan dengan melibatkan ketua lingkungan, penanggung jawab Remas
dan juga tokoh pemuka agama.
 Asset asosiasi
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Dalam hal ini hubungan masyarakat dengan masyarakat lainnya saling berhubungan dengan sangat baik yang juga
kemudian menghasilkan lembaga-lembaga yang membantu keberlangsungan kegiatan di Desa Gerembeng Atas ini. Kami
mendapatkan data tersebut dengan melakukan metode tanya jawab dengan masyarakat sekitar.
Bagian masyarakat memiliki peran sangat penting terhadap kesejahteraan warganya dan juga lingungan Desa. Dari
komunitas-komunitas yang ada dapat membuat kekompakan dan tali silaturrahmi antar warga lebih tinggi. Seperti Remas
(Remaja Masjid) ini adalah kumpulan pemuda pemudi yang menghidupkan des aini dengan kekreatifan pemikiran mereka.
TPQ yang ditujukan sebagai tempat belajar mengaji bagi anak-anak di desa ini. Kemudian ada juga Gerakan subuh
berjamaah (GSB) yang mana ditujukan untuk memantik semangat masyarakat disini untuk sholat subuh berjamaah.
7. Transect Walk
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Desa Gerembeng Atas merupakan desa yang didalamnya terdapat permukiman, sungai, pekarangan, dan juga lahan
bersama yang luas. Pemukiman disini dikelilingi oleh sawah, namun sawah itu bukan milik mereka melainkan milik orang
lain. Terdapat juga lahan bersama yang sangta luas. Lahan ini kemudian ditanami berbagai pohon sehingga buahnya atau hasil
panennya bisa dinikmati oleh siapa saja yang mau mencari. Terdapat juga sungai serta pekarangan dan tempat parkir bersama
yang lumayan luas.

Transektor adalah salah satu tekhnik dimana ditujukan untuk memfasilitasi masyarakat dalam pengamatan langsung
terhadap lingkungan dan keadaan sumber dayanya dengan cara menelusuri desa tertentu. Dengan transect ini kemudian
diperoleh gambaran dengan keadaan sumber daya alam dan potensi yang ada. Hasilnya seperti gambar diatas yang berisi
diantaranya.

1. Pemukiman
a. Kondisi tanah.
Berdasarkan hasil penelusuran, maka diperoleh data bahwa kondisi tanah yang terdapat dipemukiman beberapa macam
yakni bebatuan, tanah hitam kecoklatan dan subur. Namun Sebagian besar telah ditimbun dengan semen untuk akses
jalan.
b. Jenis tanaman.
Diperoleh data bahwa ada berbagai jenis tanaman yang baik disengaja maupun tidak disengaja ditanam tumbuh
disekitar pemukiman atau sekitar rumah warga seperti tanaman cabai, sayur mayur, belimbing, tanaman hias, pohon
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

manga, jambu dan masih banyak lagi. Tumbuhan-tumbuhan tersebut tumbuh subur dan sering digunakan untuk bahan
pangan para warga.
c. Manfaat
Manfaat dari pemukiman di desa Gerembeng Atas yaitu tentu untuk tempat tinggal, kemudian untuk didirikan
bangunan seperti masjid dan juga pos.
d. Masalah.
Ada beberapa masalah yang terdapat di pemukiman seperti tidak adanya tempat pembuangan sampah. Kemudian
dikarenakan desa Gerembeng Atas terletak didaerah dengan dataran yang tinggi, hal ini menyebabkan air yang
disalurkan oleh PDAM tidak sampai ke des aini dikarenakan tingginya datarannya.
e. Tindakan
Dari hasil informasi yang telah saya peroleh, masyarakat disini memiliki inisiatif untuk membakar sampah sampah
yang ada sehingga mengurangi pencemaran lingkungan. Kemudian mereka juga membangun sumur yang digunakan
untuk sumber air kebutuhan sehari-hari.

2. Lahan Bersama
a. Kondisi Tanah
Kondisi tanah pada lahan ini sangat subur dan gembur, hal ini terbukti oleh pohon-pohon besar yang tumbuh di
dalamnya.
b. Jenis tanaman.
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Jenis tanaman yang tumbuh di lahan ini sangat beragam. Mulai dari pohon nangka, pohon mangga, pohon bamboo,
pohon jambu, pohon matoa, pohon pisang, dan lain sebagainya.
c. Manfaat
Manfaat dari lahan ini adalah untuk ditanami berbagai jenis pohon atau tanaman, kemudian juga untuk penghijauan.
d. Masalah.
Masalah yang kerap kali terjadi yakni adanya gangguan hama yang membuat hasil panen gagal.
e. Tindakan
Tindakan yang dilakukan untuk mngantisipasi masalah yang dihadapi yakni dengan pemberian cairan pengusir hama.

3. Sungai
a. Kondisi tanah.
Kondisi tanah pada sungai yang terdapat di des aini yakni cenderung batu berkerikil dan juga tanah pada umumnya.
b. Jenis tanaman.
Jenis tanaman yang tumbuh di sungai yakni lumut, dan juga tanaman liar.
c. Manfaat
Manfaat daari sungai ini adalah digunakan untuk pembuangan limbah keluarga dan juga digunakan untuk pengairan.

Kalender Musim
KEMENTERIAN AGAMA RI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M)
Jl. Mataram 1 Mangli, Kaliwates Telp: (0331) 487550, 427005 Fax. (0331) 427005, 68136
Websites : www.iain-jember.ac.id – email : iainjember.press14@gmail.com

Kalender musim digunakan untuk mengetahui kegiatan utama, masalah dan kesempatan siklus tahunan yang
dituangkan dalam bentuk tabel.

Desa Gerembeng Atas kecamatan Karangasem-Bali ini merupakan desa yang berada di daerah dataran tinggi. Di Desa
ini terdapat dua musim yakni muim hujan dan musim kemarau. Mengenai buah-buahan yang ada di desa Gerembeng Atas ini
tidak begitu banyak jenisnya, hanya pohon mangga yang biasanya dipanen setelah 3 bulan lamanya, lalu pohon nangka yang
lama panennya bisa sampai 7-8 bulanan dan tanaman lainnya yang ditanaman di lahan bersama dekat pemukiman warga itu
sendiri. Buah buahan itu kemudian dipanen sesuai dengan jangka waktu matangnya. Siapapun boleh menikmati hasil
panenannya.

Pada pergantian musim dan pada musim hujan biasanya tingkat kesehatan masyarakat menurun. Warga banyak yang
sakit demam, kadang juga di bulan lalu semenjak adanya covid, banyak warga yang mengalami hilang penciuman atau
anosmia.

Anda mungkin juga menyukai