Anda di halaman 1dari 71
Odleutikap Stunting La Ode Alifariki, S.Kep,Ns.,M.Kes GIZI ANAK DAN STUNTING --Yogyakarta: LeutikaPrio, 2020 vi +77 him, 13 x 19cm Cetakan Pertama, Desember 2020 Penulis Editor Pemerhati Aksara Desain Sampul Tata Letak Qreutikap : La Ode Alifariki, S.Kep,Ns,M.Kes. : Ns.Heriviyatno Julika Siagian, S.Kep,MN Mariany, S.ST,M.Keb : LeutikaPrio : Dis Setia EP. : Dis Setia EP. JI. Sidomulyo No. 351, Bener, Tegalrejo, Yogyakarta, 55243 Telp. (0274) 5015594 wwwleutikaprio.com email: leutikaprio@hotmail.com Hak cipta dilindungi oleh undang-undang Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi buku ini tanpa izin dari penerbit. ISBN 978-602-371-884-9 Dicetak oleh CV. Fawwaz Mediacipta Isi di luar tanggung jawab penerbit & percetakan. BABI ANAK A. Definisi Berdasarkan konvensi hak-hak anak yang disetujui oleh majelis umum perserikatan bangsa-bangsa, bahwa anak adalah setiap orang yang berusia di bawah 18 tahun. Undang-undang nomor 35 tahun 2014 tentang perubahan atas UU nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak, pasal 1 ayat 1 yang dimaksud dengan anak adalah seseorang yang belum berusia 18 tahun, termaksud anak masih dalam kandungan. B. Definisi operasional untuk kelompok usia anak 1. Bayi adalah anak yang berusia di bawah 1 tahun atau sebelum mencapai hari ulang tahun yang pertama. Jadi anak yang berusia tepat 1 tahun tidak termaksud dalam kelompok Bayi tetapi sudah masuk ke dalam kelompok Balita dan/ Anak balita 2. Balita adalah anak yang berusia di bawah 5 tahun atau sebelum mencapai hari ulang tahun yang kelima. Anak yang berusia tepat 5 tahun tidak termaksud Gizi Anak dan Stunting 7] dalam kelompok Balita tetapi sudah masuk ke dalam kelompok Anak Pra Sekolah. Sedangkan anak balita adalah kelompok anak yang berusia 1 sampai 5 tahun. Anak yang berusia tepat 5 thun sudah masuk ke dalam kelompok anak pra sekolah Anak pra sekolah adalah kelompok anak yang berusia antara 5 samai 6 tahujn kurang 1 hari. Anak yang berusia 6 tahun masuk ke dalam kelompok anak usia sekolah Anak usia sekolah adalah anak yang berusia 6 sampai 18 tahun. Anak yang berusia tepat 18 tahun atau lebih sudah masuk ke dalam kelompok usia dewasa Anak pra remaja adalah kelompok anak yang berusia 10- < 13 tahun Anak remaja adalah anak yang berusia 13 - < 18 tahun Pembagian kelompok usia anak Berdasarkan peraturan menteri pendidikan nasional republic Indonesia nomor 58 tahun 2009 tentang standar pendidikan anak usia dini, pembagian usia anak sebagai berikut: 1. Tahap usia 0-2 tahun, terdiri dari kelomok usia: a. <3 bulan b. 3-< 6 bulan c. 6- <9 bulan d. 9-< 12 bulan e. 12- < 18 bulan f. 18- < 24 bulan Bo Tahap usia 2 - < 4 tahun, terdiri dari kelompok usia: a. 2-<3tahun jizi Anak dan Stunting b. 3-<4 tahun 3. Tahap usia 4 - <= 6 tahun, terdiri dari kelompok usia : a. 4-<5tahun b. 5-<=6 tahun Sedangkan pembagian kelompok usia anak yang dipakai dalam program kesehatan di kementerian kesehatan adalah sebagai berikut: a. Bayi: usia 0 - < 1 tahun b. Balita : usia 0- < 5 tahun c. Anak balita: usia 1 - < 5 tahun d. Anak pra sekolah: usia 5 < 6 tahun e. Anak remaja : 10-18 tahun, dibagi menjadi: pra remaja (10-< 13 tahun) dan remaja (13 - < 18 tahun) Gizi Anak dan Stunting 3) Bahan dengan hak cipta image not available image not available pematangan. Anak yang sehat akan berkembang sesuai dengan pertumbuhannya. Perkembangan menyangkut adanya proses pembelahan sel-sel, jaringan, organ dan sistem organ pada tubuh yang berkembang sedemikian rupa, sehingga dapat memenuhi fungsinya masing-masing. Perkembangangan tersebut meliputi emosi, intelektual, dan tingkah laku sebagai hasil dari interaksi dengan lingkungannya. D. Penilaian perkembangan Penilaian perkembangan bertujuan untuk mengetahui kelainan perkembangan dan hal-hal lain yang menjadi risiko terjadinya kelainan perkembangan. Apabila kelainan dalam perkembangan dapat diketahui dengan segera, maka akan diatasi sedini mungkin. Penilaian perkembangan pada balita dilakukan berdasarkan apa yang telah dicapai oleh anak, kemudian dibandingkan dengan tabel pemantauan perkembangan anak. Pemantauan pertumbuhan anak berisi tugas perkembangan anak yang harus dicapai berdasarkan usia. Tugas perkembangan anak dibagi menjadi 7 bagian, yaitu motorik kasar, motorik halus, komunikasi pasif, komunikasi aktif, kecerdasan, menolong diri sendiri, dan tingkah laku sosial. E. Tahap Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Tahapan pertumbuhan dan perkembangan anak dapat ditentukan oleh masa atau waktu kehidupan anak. Masa prenatal dan masa postnatal terdiri atas: Gizi Anak dan Stunting 7) image not available image not available image not available ewn>n oz 3) Lingkungan sosial Stimulasi, Motivasi belajar, Stress, Kelompok sebaya, Ganjaran atau hukuman yang wajar, Cinta dan kasih sayang 4) Lingkungan keluarga dan adat istiadat yang lain Pekerjaan, pendidikan ayah dan ibu, jumlah saudara, stabilitas rumah tangga, kepribadian ayah/ibu, agama, adat istiadat dan norma- norma Ciri-Ciri Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Merupakan proses yang kontinue Terdapat masa percepatan & perlambatan Polanya sama tapi percepatannya berbeda Berhubungan dengan maturasi sistem saraf Pola Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Directional trends a. Cephalocaudal atau head to tail b. Proximodistal atau near to far c. Mass to spesifik Sequential trends Sensitif Periods (masa sensitif) a. Masa kritis. b. Masa sensitif. c. Masa optimal Gizi Anak dan Stunting \11) image not available image not available image not available BAB III STATUS GIZI A. Definisi Status gizi Status gizi adalah keadaan tubuh sebagai akibat konsumsi makanan dan penggunaan zat-zat gizi. Status gizi adalah hasil akhir dari keseimbangan antara asupan makan dengan zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh.Sehingga, status gizi merupakan keadaan seseorang sebagai gambaran dari asupan zat gizi dan kebutuhan zat gizi yang diukur dengan indikator tertentu. B. Penilaian Status Gizi Status gizi dapat dinilai dengan dua cara, yaitu penilaian status gizi secara langsung dan penilaian status gizi secara tidak langsung. Penilaian status gizi secara tidak langsung dapat dibagi tiga yaitu: survei konsumsi makanan, statistik vital, dan faktor ekologi. Sedangkan penilaian gizi secara langsung dibagi menjadi empat, yaitu antropometri, biokimia, klinis dan biofisik. Antropometri secara umum digunakan untuk melihat ketidakseimbangan asupan protein dan energi. Gizi Anak dan Stunting 15) Ketidakseimbangan ini terlihat pada pola pertumbuhan fisik dan proporsi jaringan tubuh seperti lemak, otot, dan jumlah air dalam tubuh. Cara pengukuran berat dan panjang atau tinggi badan untuk balita harus memilih alat yang tepat, dengan kriteria: (1) mudah dibawa; (2) mudah digunakan dan mudah dalam pembacaan skala; (3) harganya murah dan dapat diproduksi dalam negeri; (4) aman dan tidak menakutkan bagi anak. Penentukan klasifikasi status gizi menggunakan aturan baku. Sesuai dengan Keputusan Menteri Kesehatan RI tahun 2010 ditetapkan bahwa untuk menilai status gizi anak memerlukan standar antropometri yang mengacu pada Standar World Health Organization.Indeks yang digunakan untuk menilai status gizi meliputi BB/U, PB/U atau TB/U, BB/PB atau BB/TB, dan IMT/U. Tabel 1. Kategori dan Ambang Batas Status Gizi Anak Berdasarkan Indeks Kategori Ambang Batas nnd Status (Z-Score) Berat Badan menurut _ | Gizi Buruk <-3SD Umur (8B/U) Gizi Kurang | -3 SD - <-2 SD Anak umur 0-60 bulan_| Gizi Baik -2SD- <2SD Gizi Lebih >2SD Panjang Badan Sangat <-3SD menurut Umur (PB/U) | Pendek -3SD- <-2SD atau Pendek -2SD-<2SD Tinggi Badan menurut | Normal Umur (TB/U) Anak umur 0-60 bulan_ | Tinggi >2SD 76) Gizi Anak dan Stunting image not available image not available c. Vitamin E: 4 miligram (mg) d. Vitamin K: 5 mcg Mineral a. Kalsium: 200 mg b. Fosfor: 100 mg c. Magnesium: 30 mg d. Natrium: 120 mg e. Kalium: 500 mg Usia 7-11 bulan Kebutuhan zat gizi makro anak a. Energi: 725 kkal b. Protein: 18 gr c. Lemak 36 gr d. Karbohidrat 82 gr e. Serat: 10 gr f. Air: 800 mililiter (ml) Kebutuhan zat gizi mikro anak Vitamin a. Vitamin A: 400 mikrogram (mcg) b. Vitamin D: 5 mcg c. Vitamin E: 5 miligram (mg) d. Vitamin K: 10 mcg Mineral a. Kalsium: 250 mg b. Fosfor: 250 mg c. Magnesium: 55 mg d. Natrium: 200 mg e. Kalium: 700 mg Gizi Anak dan Stunting 19) image not available image not available image not available c. Magnesium: laki-laki 150 mg dan perempuan 155 mg d. Natrium: laki-laki dan perempuan 1500 mg e. Kalium: laki-laki dan perempuan 4500 mg f. _ Besi: laki-laki 13 mg dan perempuan 20 mg Usia 13-15 tahun Kebutuhan zat gizi makro anak a. Energi: laki-laki 2475 kkal dan perempuan 2125 kkal b. Protein: laki-laki 72 gr dan perempuan 69 gr c. Lemak: laki-laki 83 gr dan perempuan 71 gr Karbohidrat: laki-laki 340 gr dan perempuan 292 gr e. Serat: laki-laki 35 gr dan perempuan 30 gr f. Air: laki-laki dan perempuan 2000 ml Kebutuhan zat gizi mikro anak Vitamin a. Vitamin A: laki-laki dan perempuan 600 mcg b. Vitamin D: laki-laki dan perempuan 15 mcg c. Vitamin E: laki-laki 12 mcg dan perempuan 15 mcg d. Vitamin K: laki-laki dan perempuan 55 mcg Mineral a. Kalsium: laki-laki dan perempuan 1200 mg b. Fosfor: laki-laki dan perempuan 1200 mg c. Magnesium: laki-laki dan perempuan 200 mg d. Natrium: laki-laki dan perempuan 1500 mg e. Kalium: laki-laki 4700 mg dan perempuan 4500 mg Gizi Anak dan Stunting 23) image not available image not available image not available 3. Metode kualitatif-kuantitatif Beberapa metode pengukuran bahkan dapat menghasilkan data yang bersifat kualitatif maupun kuantitatif. Metode tersebut antara lain: a. Metode recall 24 jam. b. Metode riwayat makan (dietary history). C. Food frequency quistionnaire (FFQ) a. Pengertian food frequency quistionnaire (FFQ) Food Frequency Questionnaire (FFQ) merupakan sebuah kuesioner yang memberikan gambaran konsumsi energi dan zat gizi lainnya dalam bentuk frekuensi konsumsi seseorang. Frekuensi tersebut antara lain harian, mingguan, 8 bulanan, dan tahunan yang kemudian dikonversikan menjadi konsumsi per hari. FFQ memberikan gambaran pola atau kebiasaan makan individu terhadap zat gizi. Bahan makanan dan makanan yang tercantum dalam FFQ tersebut dapat dibuat sesuai kebutuhan peneliti dan sarana penelitian dan biasanya akan diadaptasi oleh peneliti sesuai kondisi lokasi penelitian. b. Jenis FFQ Terdapat tiga jenis FFQ yaitu : 1) Simple or non quantitative FFQ FFQ ini tidak memberikan pilihan tentang porsi yang biasa dikonsumsi sehingga menggunakan standar porsi. Simple or non quantitative FFQ,, terdiri dari: a) Daftar makanan: sifatnya spesifik (fokus pada kelompok-kelompok makanan tertentu, atau makanan yang dikonsumsi secara berkala dalam Gizi Anak dan Stunting \27) image not available image not available image not available BAB V KARTU MENUJU SEHAT A. Definisi Kartu Menuju Sehat (KMS) adalah kartu yang memuat kurva pertumbuhan normal anak berdasarkan indeks antropometri berat badan menurut umur. Dengan KMS gangguan pertumbuhan atau risiko kelebihan gizi dapat diketahui lebih dini, sehingga dapat dilakukan tindakan pencegahan secara lebih cepat dan tepat sebelum masalahnya lebih berat KMS di Indonesia telah digunakan sejak tahun 1970-an, sebagai sarana utama kegiatan pemantauan pertumbuhan. B. Pemantauan Pemantauan pertumbuhan adalah serangkaian kegiatan yang terdiri dari: 1, penilaian pertumbuhan anak secara teratur melalui penimbangan berat badan setiap bulan, pengisian KMS, menentukan status pertumbuhan berdasarkan hasil penimbangan berat badan Gizi Anak dan Stunting 31) image not available image not available image not available Contoh di atas menggambarkan status pertumbuhan berdasarkan grafik pertumbuhan anak dalam KMS.Catat setiap kejadian kesakitan yang dialami anak. Contoh : a. TIDAK NAIK (1); grafik berat badan memotong garis pertumbuhan dibawahnya; kenaikan berat badan < KBM (<800 g) b. NAIK (N), grafik berat badan memotong garis pertumbuhan diatasnya; kenaikan berat badan > KBM (>900 g) Gizi Anak dan Stunting (35) aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book. aa You have either reached a page that is unavailable for viewing or reached your viewing limit for this book.

Anda mungkin juga menyukai