Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS GAMBOK

NOMOR : 800/ /SK/PUSK-GBK/I-2017

TENTANG

PETUGAS YANG BERHAK MEMBERIKAN RESEP


PUSKESMAS GAMBOK

KEPALA PUSKESMAS GAMBOK,

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan kegiatan pengobatan di


Puskesmas Gambok perlu ditunjang dengan
pemberian obat yang rasional;
b bahwa pemberian obat untuk mengobati seorang
. pasien membutuhkan pengetahuan dan pengalaman
yang spesifik;
bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan
c. b, perlu menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas
Gambok tentang Petugas Yang Berhak Memberikan
Resep;
Mengingat : 1 UU nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik
. Kedokteran.
UU nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;
2 Peraturan Menteri Kesehatan no 5 tahun 2014
. tentang Peraturan Praktik Klinis bagi Dokter di
3 Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer;
. Peraturan Menteri Kesehatan RI no. 75 tahun 2014
tentang Puskesmas;
Keputusan Menteri Kesehatan nomor
4 1239/MENKES/SK/XI/2001 tentang Registrasi dan
. Praktik Perawat;
Keputusan Menteri Kesehatan nomor
5 900/MENKES/SK/VII/2002 tentang Registrasi dan
. Praktik Bidan;
Keputusan Menteri Kesehatan nomor
1457/MENKES/SK/X/2003 tentang Standar
6 Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di
. Kabupaten/Kota;
Keputusan Menteri Kesehatan nomor
839/MENKES/SK/VI/2005 tentang Pengembangan
7 Manajemen Kinerja Perawat dan Bidan di Rumah
. Sakit dan Puskesmas;

8
.
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
KESATU : Menetapkan Petugas yang Berhak Memberikan Resep.
KEDUA : Menentukan petugas yang berhak memberikan resep
adalah dokter dan dokter gigi.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapannya, maka akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Muaro Sijunjung


Pada tanggal : 2 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS GAMBOK,

MAS AYUNIS,SKM
Daftar : Surat Keputusan Kepala
Lampiran Puskesmas Gambok
Nomor : 800/ /SK/PUSK-GBK/I-2017
Tanggal : 2 Januari 2017

PETUGAS YANG BERHAK MEMBERIKAN RESEP

1. Semua kegiatan pengobatan dan penulisan resep di Puskesmas


Gambok dilaksanakan oleh dokter/dokter gigi sesuai kompetensinya
dengan persyaratan sebagai berikut:
a. Memiliki Surat Tanda Registrasi.
b. Memiliki Surat Ijin Praktik Dokter/Dokter gigi di Puskesmas
Gambok.
2. Apabila dokter/dokter gigi tidak dapat menjalankan tugasnya di
bidang pengobatan karena sesuatu hal (misal: menghadiri rapat),
maka tugas pengobatan dan pemberian resep didelegasikan kepada
petugas pelayanan kesehatan yang memiliki pengetahuan dan
pengalaman tentang farmasi, yaitu perawat/perawat gigi/bidan yang
bertugas pada hari itu.
3. Petugas yang berhak memberikan resep di kamar obat adalah petugas
yang memiliki kompetensi di bidang farmasi, yaitu:
a. Apoteker
b. Asisten Apoteker.

KEPALA PUSKESMAS GAMBOK,

MAS AYUNIS,SKM

Anda mungkin juga menyukai