Anda di halaman 1dari 4

Tabel simbol-simbol bahaya yang ada di laboratorium farmasi.

Oleh kelompok 1 kelas X Farmasi:

1. Firli Indah Kurni


2. Kanaya Carolline
3. Kayla Natasya Ali
4. Nabila Kumaria
5. Nadine Vanya
6. Rena Oktarina
7. Wulan Julianti

No Simbol Keterangan

 Simbol radioaktif, artinya simbol ini


digunakan untuk menggambarkan zat-
zat yang bersifat radioaktif. Contohnya
saja seperti kandungan zat uranium
dan plutonium.

 Mudah meledak, artinya simbol ini


digunakan untuk menyatakan benda-
benda yang mudah meledak. Contoh
benda yang bisa meledak antara lain
seperti campuran antara oksigen
ataupun hidrogen.

 Simbol korosif, artinya simbol ini


melambangkan zat yang bersifat
korosif atau berbahaya jika terkena
kontak dengan kulit manusia. Biasanya
ditujukan pada benda yang memiliki
kandungan asam dan basa yang kuat.

3
 Simbol bau menyengat, artinya simbol
ini digunakan untuk benda-benda yang
memiliki bau menyengat seperti uap
bromin, amonia, asam sulfat, klorofrom
dan sebagainya.

 Toxic, artinya simbol ini digunakan


untuk benda-benda yang memiliki
racun. Contohnya sianida, karbon
tetraklorida, merkuri, gas klorin dan
sebagainya.

 Flammable, artinya simbol ini


digunakan untuk benda-benda yang
sangat mudah terbakar. Contohnya
alkohol, natrium dan sebagainya.

 Berbahaya untuk lingkungan,


contohnya petroleum bensin,
klorometan, tribuli timah peroksida
dan sebagainya.
7

 Oxidizing, artinya simbol ini digunakan


untuk benda yang tidak mudah
terbakar namun menyebabkan benda
lain terbakar, juga dapat menyebabkan
keracunan, bersifat korosif, dan mudah
meledak. Contohnya kalium, bromin,
asam nitrat, peroksida dan sebagainya.
8

 Non lonizing radiation, artinya simbol


ini digunakan sebagai tanda radiasi
non pagion. Dimana zat dengan tanda
ini merupakan zat yang mengandung
efek non mutagenik dan karsinogenik.
Dampak negatifnya yakni dapat
menyebabkan luka bakar apabila
9
terkontaminasi dengan kulit secara
langsung.

 Bahan peringatan bersuhu rendah,


simbol ini digunakan untuk bahan-
bahan yang bersifat kriogenik. Bahan-
bahan kriogenik perlu disimpan dalam
suhu rendah yakni disimpan dalam
suhu di bawah titik beku. Contohnya
nitrogen cair.
10

Anda mungkin juga menyukai