Anda di halaman 1dari 3

1. Kepanjangan dari K3LH adalah ….

A. Keamanan, Kesehatan, Keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup


B. Kesehatan, Keselamatan, Keamanan Kerja dan Lingkungan Hidup
C. Kesehatan kerja, Keselamatan, Keamanan dan Lingkungan Hidup
D. Keselamatan, Kesehatan, Keamanan Kerja dan Lingkungan Hidup
E. Keselamatan kerja , Kesehatan, Keamanan dan Lingkungan Hidup
2. Keselamatan kerja diatur dalam undang-undang …
A. Undang-undang No. 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
B. Undang-undang No. 1 tahun 1972 tentang Keselamatan Kerja
C. Undang-undang No. 2 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
D. Undang-undang No. 3 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
E. Undang-undang No. 5 tahun 1973 tentang Keselamatan Kerja
3. Keilmuan K3 merupakan perpaduan dari multidisiplin ilmu antara ilmu-ilmu kesehatan, ilmu
perilaku, ilmu alam, teknologi dan lain-lain. Manfaat kita mempelajari K3LH adalah...
A. Menciptakan kondisi sehat bagi pekerja
B. Menciptakan iklim kerja bagi pekerja
C. Menciptakan kondisi selamat bagi pekerja
D. Meningkatkan efisiensi dan produktivitas kerja
E. Menciptakan kondisi sehat dan selamat bagi pekerja
4. Yang bukan merupakan termasuk dalam tujuan K3LH adalah ….
A. Mencegah kecelakaan di jalan raya
B. Memberi Pertolongan dini bagi pekerja bila terjadi kecelakaan.
C. Menjamin tenaga kerja dalam meningkatkan produktifitas
D. Mencegah kecelakaan
E. Melindungi tenaga kerja dari bahaya kecelaakn saat kerja
5. Yang bukan merupakan faktor dalam mempengaruhi tingkat ergonomis tempat kerja yaitu ….
A. Penglihatan D. Gerakan alat
B. Posisi tubuh E. Gerakan Kerja
C. Tenaga yang di keluarkan
6. Posisi duduk yang benar dalam bekerja di komputer adalah...,kecuali
A. pandangan mata sejajar dengan monitor
B. letak monitor dibawah pandangan mata
C. posisi punggung tegak
D. jaga jarak mata dengan monitor
E. posisi siku membentuk sudut 30°
7. Rangkaian tata kerja yang berkaitan satu sama lain sehingga menunjukkan adanya suatu urutan
tahap demi tahap serta jalan yang harus ditempuh dalam rangka melaksanakan suatu bidang
pekerjaan merupakan pengertian dari ….
A. Prosedur kerja D.Kesehatan
B. Keamanan E. Pelindung diri
C. Keselamatan
8. Usaha yang mengutamakan Tindakan pencegahan terhadap gangguan Kesehatan karena faktor
pekerja dan lingkungan kerja merupakan….
A. Job safety analysis D. Body protector
B. Pemeriksaan Kesehatan Kerja E. Isolasi
C. Alat pelindung diri
9. Syarat-syarat helm untuk alat pelindungan diri yaitu ….
A. Mudah terbakar, dan mudah pecah
B. Tidak kuat dan mudah terbakar
C. Bahan mudah pecah dan sulit disesuaikan
D. Tidak meredam kejutan dan mudah disesuaikan
E. Tahan benturan, meredam kejutan, tidak mudah terbakar dan mudah disesuaikan
10. Kemampuan yang kurang konsentrasi kurang termasuk penyebab kecelakaan karena unsur …

A. Manusia D. Teman kerja


B. Lingkungan E. Tempat kerja
C. Mesin

11. Keyboard harus mempunyai sifat-sifat berikut...


A. keyboard harus tergabung dengan monitor
B. keyboard harus tebal, sekitar 15 cm atau lebih
C. kemiringan harus dapat diatur, sekitar 45o
D. warna harus mencolok
E. harus ada mekanisme umpan balik untuk menunjukkan bahwa penekanan kunci berhasil
12. Terkena arus listrik termasuk penyebab kecelakaan akibat unsur ….
A. Manusia D. Teman Kerja
B. Mesin E. Lingkungan
C. Tempat Kerja
13. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan pekerjaan dengan komputer agar
nyaman dan tidak berbahaya bagi kesehatan, yaitu...
Pemilihan komponen komputer, terutama monitor, keyboard dan mouse yang mahal.
A. Lingkungan kerja yang ramai
B. Desain tempat kerja yang nyaman, tanpa memperhatikan factor ergonomis meja, kursi
dan pengaturan kondisi kerja .
C. Tersedianya AC
D. Organisasi kerja yang baik
E. Pemilihan Komponan komouter, terutama monitor, keyboard dan mouse yang mahal.
14. Posisi duduk yang salah dapat menyebabkan cidera pada bagian….
A. Tidak Konsentrasi D. Tulang dan Otot
B. Mata Lelah E. Lelah
C. Kepala Pusing
15. Berikut penjelasan dan rincian kemanan kerja dalam studio penyiaran adalam …
A. Sifat kelistrikan komponen elektrik dan elektonika
B. Manusia dipengaruhi oleh pengetahuan kertampilan sikap.
C. Mencegah dan menghindari kecelakaan
D. Menjaga mutu kerja
E. Tidak merusak anggota badan
16. Didalam lingkungan pendidikan sekolah menengah kejuruan, harus dilengkapi dengan beberapa
fasilitas K3LH, manakah yang merupakan fasilitas K3LH untuk menangani peserta didik apabila
terjadi kecelakaan di saat praktek …
A. Pedoman dan Petunjuk standar dalam melakukan pekerjaan atau praktik
B. Kotak P3K
C. Pakaian kerja yang mendukung keselamatan dan keamanan dalam melakukan praktik
sekolah
D. Masker, sarung tangan, kaca mata dan gelang antistatic
E. Alat pemadam kebakaran
17. Apabila terjadi korsleting pada komputer yang disebabkan oleh tertumpahnya minuman kedalam
stop kontak kemudian terjadi percikan api dan menyambar langsung ke bahan-bahan mudah
terbakar sehingga terjadi kebakaran, langkah awal yang harus dilakukan adalah ….
A. Mencari kotak P3K D. Memadamkannya dengan air
B. Mencari APAR E. Mencari Selimut basah
C. Mencari sumber Api
18. Apa yang harus di lakukan apabila kita mengalami kelelahan pada saat bekerja di depan
komputer (Tanpa mengurangi produktifitas kerja) :

A. Istirahat D. Mandi
B. Olahraga E. Makan
C. Sederhana
19. Berikut ini yang bukan merupakan resiko terhadap kesehatan dan keselamatan kerja dalam
penggunaan komputer, adalah
A. Kebakaran D. Resiko Mekanis
B. Kebanjiran E. Resiko radiasi
C. Kejutan listrik
20. Posisi duduk yang salah dapat menyebabkan ….
A. Kepala pusing
B. Lelah
C. Tidak konsentrasi
D. Mata Lelah
E. Cidera Tuulang dan otot kita mengalami kerusakan

Essay .

1. Jelaskan tentang bahaya dari lingkungan teknis dan lingkungan non teknis

2. Jelaskan pengertian dari keamanan,Kesehatan dan keselamatan

3. Tuliskan peranan siswa dalam menjaga keselamatan kerja Ketika proses produksi di ruang produksi

4. Jelaskan bahaya yang dapat terjadi pada area kerja

5. Mengapa program Kesehatan kerja wajib digalakkan dalam Perusahaan ? jelaskan alasan anda.

Anda mungkin juga menyukai