Anda di halaman 1dari 5

SOAL LOMBA CERDAS CERMAT HLN 76 MATERI “K3”

1. Apa kepanjangan dari “K3” : B


a. Keselamatan dan kekuatan kerja
b. Keselamatan dan kesehatan kerja
c. Kesejahteraan dan kesehatan kerja
d. Kesehatan, keselamatan, kerja
2. Berikut ini merupakan Undang – undang yang memuat tentang Keselamatan Kerja :
D
a. UU No. 1 Th 1971
b. UU No. 1 Th 1980
c. UU No. 1 Th 1977
d. UU No. 1 Th 1970
3. HSE singkatan dari : C
a. Health, Safety, and Empire
b. Hard, Salt, and Empron
c. Health, Safety, and Environment
d. Health, Salt, and Environt
4. Beberapa factor yang dapat mendukung K3, kecuali : C
a. Penyediaan tempat kerja aman
b. Kepatuhan terhadap standar yang ada
c. Penetapan insentif kerja
d. Evaluasi keadaan tempat kerja
5. Di bawah ini yang bukan merupakan tujuan keselamatan dan kesehatan kerja
adalah : A
a. Memberi kerugian yang diderita oleh semua pihak
b. Memberi pertolongan dini bagi pekerja bila terjadi kecelakaan
c. Menjamin tenaga kerja dalam meningkatkan produktivitasnya
d. Mengurangi resiko kebakaran
6. Upaya untuk menciptakan situasi dan kondisi yang sehat bagi pekerja dan
lingkungannya disebut : B
a. Keselamatan Kerja
b. Kesehatan Kerja
c. Tempat Kerja
d. Upaya Kerja
7. Rangkaian tata kerja yang berkaitan satu sama lain sehingga menunjukkan adanya
suatu urutan tahap demi tahap serta jalan yang harus di tempuh dalam rangka
melaksanakan suatu bidang pekerjaan merupakan pengertian dari : A
a. Prosedur Kerja
b. Keamanan
c. Keselamatan
d. Kesehatan
8. Kondisi tempat kerja yang berbahaya sangat erat kaitannya dengan : D
a. Cara kerja
b. Mesin, pesawat, alat
c. Proses produksi
d. Jawaban a, b, dan c benar
9. Sikap perbuatan manusia dalam bekerja antara lain dilatar belakangi oleh : C
a. Usia seseorang
b. Sifat dan perilaku seseorang
c. Faktor Pendidikan dan pengalaman
d. Kondisi fisik seseorang
10. Yang dapat menjadikan kecelakaan kerja adalah : D
a. Perbuatan manusia yang tidak aman
b. Kondisi yang tidak aman
c. Peralatan kerja sudah mulai rusak
d. Jawaban a dan b benar
11. Bentuk lambang K3 adalah : D
a. Palang berwarna hijau dengan warna dasar putih
b. Palang berwarna hijau dengan roda berwarna hijau dan warna dasar putih
c. Palang berwarna hijau dengan roda berputar warna dasar putih
d. Palang berwarna hijau dengan roda bergerigi warna hijau dan warna dasar putih
12. K3 harus diterapkan ditempat kerja karena : D
a. Adanya tenaga kerja yang bekerja
b. Adanya bahaya di tempat kerja
c. Adanya kegiatan yang menghasilkan
d. a dan b benar
13. Apa akibatnya jika suatu kecelakaan tidak segera dilaporkan : A
a. Tidak ada informasi yang dapat dievaluasi dalam upaya untuk mencegah
kecelakaan yang sama
b. Tidak ada waktu terbuang untuk melakukan investigasi
c. Tidak ada kehilangan waktu operasi
d. Tidak ada orang yang mendapat sanksi karena bersalah
14. Siapa sajakah pihak yang bertanggung jawab terhadap K3 di perusahaan atau
instansi kecuali : C
a. Pimpinan
b. Instruktur
c. Orang tua
d. Karyawan
15. Yang bukan termasuk penyebab terjadinya kecelakaan kerja karena Unsafe Condition
yaitu : A
a. Bergurau saat bekerja
b. Kondisi peralatan rusak
c. Prosedur kerja berbahaya
d. Peralatan keselamatan kurang
16. Simbol yang dilambangkan dengan roda gigi adalah sebuah peringatan untuk : A
a. Bekerja dengan kesegaran jasmani dan rohani
b. Mudah terbakar
c. Roda berputar
d. Bebas dari kecelakaan akibat dan PAK
17. Yang termasuk penyebab terjadinya kecelakaan kerja karena Unsafe Action yaitu : D
a. Tidak memakai Safety Helmet
b. Peralatan kerja uda rusak
c. Tidak memakai Safety Body Harness
d. Jawaban a dan c benar
18. Salah satu alat K3 yang berfungsi untuk melindungi telinga dari kebisingan adalah : B
a. Hand skun
b. Earplug
c. Safety shoes
d. Body protector
19. Salah satu alat K3 yang berfungsi untuk melindungi kepala dari benturan adalah : C
a. Safety Gloves
b. Safety Glasses
c. Safety Helmet
d. Safety Shoes
20. Salah satu alat K3 yang berfungsi untuk melindungi tangan dari goresan adalah : A
a. Safety Gloves
b. Safety Glasses
c. Safety Helmet
d. Safety Shoes
21. Hal – hal yang harus terkandung dalam prosedur kerja, diantaranya : D
a. Pencatatan evaluasi kegiatan
b. Tujuan dan ruang lingkup aktivitas
c. Siapa pelaksana dan apa yang dikerjakan
d. Benar semua
22. Pelindung mata atau kacamata digunakan untuk melindungi mata dari bahaya.
Pekerjaan yang wajib menggunakan perlatan pelindung ini adalah : B
a. Mengecat
b. Mengelas
c. Mengampelas
d. Mengukir
23. Fungsi dari Safety Shoes bag pekerja, kecuali :
a. Melindungi kaki dari beram
b. Melindungi kaki dari benda panas
c. Melindungi kaki dari bahan kimia berbahaya
d. Melindungi kaki dari udara
24. Di bawah ini merupakan langkah yang dilakukan untuk pencegahan terhadap
penyakit, kecuali : D
a. Menciptakan lingkungan kerja yang sesuai standar
b. Sosialisasi kesehatan
c. Pemeriksaan kesehatan pegawai
d. Golongan fisik
25. Suatu rangkaian tata kerja kegiatan yang bersangkutan satu sama lain yang dapat
menunjukan adanya urutan tahap demi tahap dan jalan yang harus ditempuh dalam
melaksakan suatu bisang pekerjaan adalah definisi dari : A
a. Prosedur Kerja
b. Perlindungan Diri
c. Instruksi Kerja
d. HIRARC
26. Sebuah kegiatan analisis pemeriksaan sistematis pekerjaan untuk mengtahui adanya
potensi bahaya, menilai tingkat resiko serta mengevaluasi langkah-lamgkah untuk
mengendalikan resiko adalah : A
a. Job Safety Analysist
b. HIRARC
c. Working Permit
d. SOP
27. Syarat – syarat helm untuk pelindung diri yaitu : B
a. Tahan benturan, meredam kejutan, tidak mudah terbakar, sulit disesuaikan
b. Tahan benturan, meredam kejutan, tidak mudah terbakar, mudah disesuaikan
c. Tahan benturan, mudah terbakar, mudah pecah
d. Mudah terbakar, anti pecah, anti air
28. Berikut ini yang termasuk dari prinsip ergomoni yaitu :
a. Kegunaan ,kenyamanan
b. Kekuatan ,ketertiban
c. Keluwesan ,kebisingan
d. Kekuatan ,kerugian
29. Dari posisi berikut yang merupakan posisi yang tidak ergonomic adalah, kecuali : C
a. Membungkuk
b. Diluar jarak jangkauan
c. Kaki menyentuh lantai
d. Tegak yang lama
30. Contoh penyakit yang dapat muncul karena lokasi kerja kita yang kurang memenuhi
persyaratan ergonomis adalah : A
a. Ganglion
b. Demam
c. Cacar
d. Asma
31. Pemasangan alat pelindung mesin (machine guarding), Pemasangan general
dan local ventilation serta Pemasangan alat sensor otomatis merupakan
komponen dari hirarki pengendalian dalam bagian : C
a. Eliminasi
b. Substitusi
c. Rekayasa / Engineering
d. APD
32. Kejadian kecelakaan yang keadaan tidak aman lingkungan kerja disebut : B
a. Unsafe action
b. Unsafe condition
c. Unsafe situation
d. Unsafe human

Anda mungkin juga menyukai