Anda di halaman 1dari 2

SEBAGAI LATIHAN SIKLUS AKUNTANSI JASA

CONTOH KERTAS KERJA


Neraca saldo
Salon cantik
Per 31 Desember 2012

Data penyesuaian 31 Desember 2012 adalah sebagai berikut:


 Perlengkapan yang tersisa sebesar Rp 2.000.000,00.
 Peralatan salon disusutkan sebesar 10% dari harga perolehan.
 Sewa gedung untuk satu tahun, yang sudah benar-benar menjadi beban selama 1 bulan.
 Beban iklan yang belum ditayangkan sebanyak 2 kali dari 10 kali yang direncanakan
 Beban gaji bulan Desember yang masih harus dibayar Rp 1.000.000,00
Akun yang harus dibuka :
114 Sewa dibayar di muka
115 Iklan dibayar di muka
122 Akumulasi penyusutan peralatan salon
212 Utang gaji
515 Beban perlengkapan salon
516 Beban penyusutan peralatan salon

A) AYAT JURNAL PENYESUAIAN


B) LEMBAR KERJA KERTAS KERJA

C) COBA BUAT BENTUK LAPORAN LABA/ RUGI DARI DATA DIATAS .........?
D) COBA BUAT LAPORAN PERUBAHAN MODAL /EKUITAS ?
E) COBA BUAT LAPORAN NERACA DENGAN DATA DIATAS ?
F) COBA BUAT JURNAL PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai