Anda di halaman 1dari 2

PENGHENTIAN PENGOBATAN

No. Dokmunen No. Revisi Halaman


SPO/MHSD/3- 02 1/2
03/RWI/VIII/23/095
Tanggal Terbit Ditetapakan

Standart Prosedur
3 MARET 2023
Operasional (SPO)
Dr. Haqiqi Amira Syathir
Direktur
Hak pasien dan keluarga untuk mengambil keputusan
Pengertian menolak / menghentikan pengobatan/ terapi selama dalam
perawatan di rumah sakit.
Menghormati hak pasien dan keluarga untuk memenuhi
Tujuan permintaan menolak/ menghentikan pengobatan/terapi
pasien sesuai dengan etik dan hukum dalam pelayanan
kesehatan
Peraturan direktur rumah sakit RSIA Metro Hospitals
Kebijakan Sidoarjo Nomor : 141/PERDIR/MHSD/REV-01/VII/2023
1. Memberikan salam dan memperenalkan diri
2. Menanyakan identitas pasie
3. Dokter/DPJP menjelaskan hubungan penyakit
dengan indikasi dan resiko / dampak menolak
pengobatan terhadap pasien dengan Bahasa yang
mudah di mengerti.
4. Dokter/ DPJP memberi kesempatan kepada pasien
Prosedur dan keluarga untuk bertanya dan mengungkapkan
apa alasan menolak.
5. Pasien atau keluarga mengisi form penolakan /
penghentian pengobatan yang ditandatangani
pasien atau keluarga beserta saksi baik dari pihak
keluarga atau rumah sakit (perawat/ Dokter)
6. Formulir disimpan pada rekam medis.
7. Jika ada perubahan mengambil keputusan akan
dilaksanakan lebih lanjut sesuai indikasi Tindakan
keperawatan
PENGHENTIAN PENGOBATAN
No. Dokmunen No. Revisi Halaman
SPO/MHSD/3- 02 2/2
03/RWI/VIII/23/095
1. Instalasi Gawat Darurat
Unit Terkait 2. Instalasi Rawat Jalan
3. Instalasi Rawat Inap
4. Instalasi High Care Unit
5. Rekam medis

Anda mungkin juga menyukai