Anda di halaman 1dari 21

DASAR – DASAR

PEMETAAN
PENGERTIAN PETA

➢ Peta secara umum adalah rupa permukaan bumi yang


digambarkan menggunakan suatu sistem proyeksi dengan
skala tertentu yang disajikan dalam bidang datar

2
JENIS-JENIS
PETA
JENIS – JENIS PETA BERDASARKAN ISINYA

1. Peta Umum
Peta Korografi

➢ Peta korografi merupakan


peta yang menampilkan
permukaan bumi secara
umum, dengan ciri
memiliki skala sedang

Sumber : Liputan6.com

4
JENIS – JENIS PETA BERDASARKAN ISINYA

Peta Topografi
➢ Peta topografi adalah peta yang
menyajikan relief atau bentuk
permukaan bumi
➢ Ciri – ciri peta
1. Semakin rapat garis kontur
semakin curam
2. Garis kontur bergerigi = wilayah
depresi
3. Garis kontur rapat = daerah
Sumber : SymbianPlanet patahan

5
JENIS – JENIS PETA BERDASARKAN ISINYA

Peta Dunia

➢ Peta dunia adalah peta


umum yang berskala
sangat kecil dengan
cakupan yang sangat luas

Sumber : Intisari Online Grid-ID

6
JENIS – JENIS PETA BERDASARKAN ISINYA
1. Peta tematik

➢ Peta tematik merupakan


peta yang
menggambarkan
kenampakan fenomena
tertentu di permukaan
bumi

Sumber : Nuraini’s Blog

7
JENIS JENIS PETA BERDASARKAN SKALANYA

Peta Kadaster Peta Skala Besar

Sumber : Science Blog Sumber : Blog UB

8
JENIS JENIS PETA BERDASARKAN SKALANYA

Peta Skala Sedang Peta Skala Kecil

Sumber : abundancethebook.com Sumber :sejarahnegara.com

9
FUNGSI PEMBUATAN PETA

Menunjukkan posisi atau lokasi suatu


wilayah

Menggambarkan fenomena dan


bentuk pada permukaan bumi

Memperlihatkan ukuran. Luas daerah,


dan jarak di permukaan bumi

Menyajikan informasi dalam konteks


keruangan

10
TUJUAN PEMBUATAN PETA

Membantu
Membantu Komunikasi
Analisis Menyimpan dalam
suatu informasi
data spasial informasi pembuatan
pekerjaan keruangan
design

11
KOMPONEN KOMPONEN PETA

Sumber : andimanwno.wordpress.com

12
CARA MEMPERBESAR DAN MEMPERKECIL SKALA

Keterangan :
P1 = Penyebut skala yang diketahui
skalanya
P2 = Penyebut skala peta yang akan
dicari
d1 = jarak pada peta yang diketahui
skalanya
d2 = jarak pada peta yang akan dicari

13
CONTOH SOAL SKALA

D1 = 4cm P1 = 50.000
D2 = 2cm P2 = ?

14
MENGHITUNG INTERVAL KONTUR

Contoh Soal : diketahui interval kontur suatu peta adalah 50


m. 50 = 2.000 X Penyebut Skala

Jadi, skalanya 1 : 100.000

15
MENGHITUNG JARAK SEBENARNYA DILAPANGAN

Sumber : rumusrumus.com

16
PROSES PEMBUATAN PETA

Tahap Pengumpulan Data

Tahap Pemetaan

Tahap Penyajian Data

Tahap penyajian dalam bentuk grafis

17
SYARAT SYARAT PETA YANG BAIK

Bentuk daerah, pulau, benua harus sesuai dengan bentuk asli

Daerah yang digambar harus sama luas dengan daerah asli


setelah dikali skala peta

Jarak yang digambar harus sesuai dengan daerah asli setelah


dikali skala

Data disajikan lengkap

Mudah dimengerti

Peta harus rapi, indah, dan menarik

18
KATEGORI JENIS PROYEKSI PETA

Konform Ekuivalen Ekuidistan

19
JENIS JENIS PROYEKSI PETA

1. Berdasarkan Bidang Proyeksi 2. Berdasarkan Garis Karakter

Sumber :sutartogeo.blogspot.com siswapedia.com

20
THANKS!
Any questions?

21

Anda mungkin juga menyukai