Anda di halaman 1dari 3

LK. 1.1.

Identifikasi Masalah
Nama : AULIA GS
No.Peserta PPG : 201500842404
Kelas : PJOK 002

Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi


No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
1 Pedagogik, 1. Motivasi dan Minat  Siswa kurang suka
literasi, dan belajar siswa SD Negeri terhadap permainan
numerasi. 1 Babadan yang kurang kasti lebih senang
saat mempraktikan bermain sepakbola dan
materi Pembelajaran cenderung tidak peduli
permainan bola kasti. jika diajak
mempraktikkan kasti

 Siswa merasa takut


2. Kurangnya minat dan tidak percaya diri
belajar siswa pada dalam melakukan
aktivitas senam lantai gerakan.

 Siswa hanya menerima


apa saja yang
3. Kemampuan membaca dijelaskan gurunya
dan memahami materi tanpa bertanya tentang
PJOK pada siswa masih materi isi tersebut
kurang.
 Siswa tidak menjawab
bisa soal dengan benar
meski jawaban sudah
ada dibuku pelajaran
PJOK.

 Minat baca siswa


sangat rendah

2 Kesulitan belajar  Terdapat siswa yang  Siswa membutuhkan


siswa termasuk belum mampu bermain waktu yang lama
siswa permainan bola kecil ( untuk bisa memahami
berkebutuhan bola kasti) sesuai materi pelajaran.
khusus dan dengan peraturan.
masalah  Siswa belum bisa
pembelajaran  Siswa tidak mampu bermain bola kasti
(berdiferensiasi) melakukan gerakan Roll dengan baik.
di kelas depan dengan benar
berdasarkan seperti yang  Siswa merasa takut
pengalaman dicontohkan guru. dan tidak percaya diri
mahasiswa saat Belum bisa lurus melakukan gerakan
menjadi guru. kedepan masih adanya roll depan.
miring.
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
 Disiplin siswa masih
rendah dalam proses
pembelajaran

3 Membangun Relasi/hubungan antara  Jarang melibatkan


relasi/hubungan guru dengan orangtua orangtua dalam
dengan siswa dan terkait pembelajaran anak pembelajaran di
orang tua siswa. masih sangat terbatas Sekolah.

 Orangtua belum
maksimal dalam
membimbing
anaknyanya dirumah.

 Orangtua kurang
peduli dengan
perkembangan
anaknya di Sekolah

4 Pemahaman/  Guru belum maksimal  Pembelajaran sangat


pemanfaatan dalam Monoton.
model-model mengimplementasikan  Guru jarang
pembelajaran model-model menggunakan Model
inovatif pembelajaran yang pembelajaran yang
berdasarkan Inovatif dan Guru belum Inovatif.
karakteristik memahami dengan baik  Pembelajaran Inovatif
materi dan siswa. Karakteristik,Physicologi yang
dengan dengan baik diimplementasikan
terkadang masih
kurang Inovatif

5 Materi terkait  Guru belum memahami  Guru masih merasa


Literasi dengan baik tentang kesulitan mengajarkan
numerasi, Literasi,Numerasi dalam materi tersebut.
Advanced memberikan materi  Guru sering
material, pembelajaran PJOK yang kebingungan ketika
miskonsepsi, diampunya mengerjakan soal
HOTS. terkait materi
literasi,numerasi
tersebut
6 Pemanfaatan  Guru belum maksimal  Media pembelajaran
teknologi/inovasi dalam memanfaatkan masih jadul dan
dalam teknologi IT/TIK saat monoton.
pembelajaran. melkuksn proses
pembelajaran  Belum pernah
mengajar
menggunakan media
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
PPT ,Video,YOUTUBE
dsb

Anda mungkin juga menyukai