Anda di halaman 1dari 6

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

PENYULUHAN DALAM GEDUNG

I. Pendahuluan
Masalah kesehatan merupakan masalah yang sangat penting yang
dihadapi masyarakat kita saa ini. Promosi kesehatan sangat efektif untuk
memelihara dan meningkatkan kesehatan tersebut. Faktor perilaku dan
lingkungan mempunyai peranan sangat dominan dalam peningkatan kualtas
kesehatan. Hal-hal tersebut merupakan bidang garapan promosi kesehatan.
Penekanan konsep penyuluhan kesehatan lebih pada upaya mengubah
mengubah perilaku sasaran agar berperilaku sehat terutama pada aspek kognitif
(pengetahuan dan pemahaman sasaran), sehingga pengetahuan sasaran
penyuluhan kesehatan sesuai dengan yang diharapkan oleh penyuluh kesehatan
maka penyuluhan berikutnya akan dijalankan sesuai dengan program yang telah
direncanakan.
II. Latar Belakang
Penyuluhan kesehatan adalah kegiatan pendidikan yang dilakukan dengan
cara menyebarkan pesan, menanamkan keyakinan, sehingga masyarakat tidak
saja sadar, tahu dan mengerti, tetapi juga mau dan bisa melakukan suatu
anjuran yang ada hubungannya dengan kesehatan. Dalam rangka meningkatkan
derajat kesehatan salah satu caranya dengan penyuluhan. Penyuluhan adalah
kegiatan memberikan informasi kesehatan kepada pasien yang berkunjung ke
Puskesmas untuk meningkatkan pengetahuan pasien tentang kesehatan.
III. Tujuan

A. Tujuan Umum
Terbentuknya perilkau sehat pada individu, keluarga dan masyarakat yang
sesuai dengan konsep hidup sehat baik fisik, mental da sosial sehingga dapat
menurunkan angka kesakitan dan kematian.
B. Tujuan Khusus
Tercapainya perubahan perilaku individu, keluarga dan masyarakat dalam
membina dan memelihara perilaku hidup bersih sehat dan lingkungan sehat,
serta berperan aktif dalam upaya mewujudkan derajat kesehatan yang optimal

IV. Kegiatan Pokok Dan Rincian Kegiatan

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1 Persiapan 1. Petugas membuat jadwal

1
materi kegiatan penyuluhan
2. Petugas menentukan materi
penyuluhan
3. Petugas menyiapkan materi
penyuluhan
4. Petugas mempersiapkan
peralatan/media yang
digunakan.
5. Petugas mempersiapkan alat
bantu dokumentasi
penyuluhan
2 Pelaksanaan 1. Peserta mengisi daftar hadir
sebelum kegiatan MMD
dimulai
2. Petugas mengucapkan
salam
3. Petugas memperkenalkan
diri
4. Petugas mengemukakan
maksud dan tujuan.
5. Petugas menyampaikan
materi penyuluhan.
6. Petugas menyediakan waktu
untuk tanya jawab
7. Petugas menyimpulkan
penyuluhan sebelum
mengakhiri penyuluhan.
8. Petugas menutup
penyuluhan dengan
mengucapkan salam dan
terima kasih.
9. Petugas membagikan media
penyuluhan
10. Petugas melakukan
dokumentasi kegiatan

2
V. Cara Melaksanakan Kegiatan

No Kegiatan Pelaksana Lintas Lintas Ket.


Pokok Program Program Sektor
Terkait Terkait
1 Penyuluhan A. Persiapan 1. Poli Sumber
Dalam 1. Petugas Umum Pembiay
Gedung membuat 2. Poli KIA aan BOK
jadwal BLUD
materi
kegiatan
penyuluhan
2. Petugas
menentuka
n materi
penyuluhan
3. Petugas
menyiapka
n materi
penyuluhan
4. Petugas
mempersia
pkan
peralatan/m
edia yang
digunakan.
5. Petugas
mempersia
pkan alat
bantu
dokumenta
si
penyuluhan
B. Pelaksanaan
1. Peserta
mengisi
daftar hadir
sebelum

3
kegiatan
MMD
dimulai
2. Petugas
mengucapk
an salam
3. Petugas
memperken
alkan diri
4. Petugas
mengemuk
akan
maksud dan
tujuan.
5. Petugas
menyampai
kan materi
penyuluhan.
6. Petugas
menyediaka
n waktu
untuk tanya
jawab
7. Petugas
menyimpulk
an
penyuluhan
sebelum
mengakhiri
penyuluhan.
8. Petugas
menutup
penyuluhan
dengan
mengucapk
an salam
dan terima

4
kasih.
9. Petugas
membagika
n media
penyuluhan
1) Petugas
melakukan
dokumenta
si kegiatan
VI. Sasaran
1. Pasien rawat jalan
2. Pasien rawat inap

VII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

2023 Ket.
No Kegiatan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Penyuluha x x x x x x x x x x x x
n dalam
gedung
VIII. Monitoring Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan
Monitoring dilakukan saat kegiatan berjalan terhadap jadwal, tempat, sasar
dan SOP . Evaluasi dan pelaporan pelaksanaan kegiatan dilakukan setelah
pelaksanaan kegiatan. Evaluasi terhadap capaian kinerja pelayanan dilakukan
setiap 3 bulan.

IX. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


Pencatatan dilakukan oleh setiap petugas yang melaksanakan kegiatan dan
didokumentasikan. Pelaporan dilakukan oleh penanggungjawab pelayanan dan
dilaporkan ke Kepala Puskesmas melalui Kasubag TU, untuk di kompilasi dengan
laporan kegiatan lainya. Evaluasi kegiatan dilakukan oleh penanggungjawab
UKM dan membuat laporannya kepada Kepala Puskesmas.
Kemranjen, 6 Januari 2023.
Kepala Puskesmas Kemranjen II

5
dr. KUNTORO
NIP. 19880214 201502 1 001

Anda mungkin juga menyukai