Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN WAJO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MANIANGPAJO
Alamat Jl. Poros Pare Sengkang, Kecamatan Maniangpajo Kabupaten Wajo 90952
Email : pkmmaniangpajo@yahoo.co.id

PETIKAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MANIANGPAJO
Nomor :
Tentang
KEBIJAKAN PELAYANAN MEDIS
PUSKESMAS MANIANGPAJO
Menimbang : Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu Pelayanan pasien di Puskesmas
Maniangpajo perlu disusun kebijakan palayanan medis
Mengingat : 1. Undang-undang NO 36 Tahun 2009 tentang kesehatan
2. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 pasal 21 Tentang komponen
atau unsur dasar pelayanan.
3. PERMENKES NO 1438/MENKES/PER/2010 tentang standart
pelayanaan kedokteran
4. Undang-Undang No 29 Tahun 2004 tentang praktek kedokteran

MEMUTUSKAN

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG KEBIJAKAN


Memutuskan :
PELAYANAN MEDIS
Kebijakan pelayanan medis Puskesmas Maniangpajo meliputi
pemeriksaan vital sign, anamnese penyakit, pemeriksaan
Kesatu :
fisik,pemeriksaan penunjang,penegaan diagnosa,rujukan
internal,rujukan eksternal,resep,di unit pelayanan
Penetapan pr layaosedur pelayanan klinis untuk pelayanan kesehatan
Kedua : berdasar SOP pelayanan medis Puskesmas Maniangpajo yang
tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini
Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila pada
kemudian hari terdapat kekeliruan dalam ketetapan ini akan diperbaiki
Ketiga :
sesuai ketentuan

Ditetapkan di : Maniangpajo
Pada tanggal :
KEPALA PUSKESMAS MANIANGPAJO

INDO ASSE,SKM,M.Adm.Kes
NIP.19790421 200502 2006

Anda mungkin juga menyukai