Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN LIMBAH

BENDA TAJAM

No. Dokumen : Mutu/ /Bpth/V/2022

No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit :17 Februari 2022

Halaman :1–2

UPT PUSKESMAS dr.Trias Nindya


Maryana
BANYUPUTIH NIP.19861007 201903 2 003

1. Pengertian Limbah benda tajam adalah objek atau alat yang memiliki sudut tajam,
sisi, ujung atau bagian menonjol yang dapat memotong atau menusuk
kulit seperti jarum suntik, perlengkapan intravena, pipet pasteur,
pecahan gelas, pisau bedah.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah pengelolaan limbah benda
tajam.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Banyuputih Nomor : 440/20 /
431.201.7.1.17/2022 Tentang Perubahan Tim Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi UPT Puskesmas Banyuputih
4. Referensi Buku Pedoman Teknis Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama, Kementerian Kesehatan
Republik Indonesia, 2020
5. Prosedur / langkah 1. Limbah benda tajam dimasukkan ke dalam kotak benda tajam
– langkah (safety box) yang kuat, tahan air dan tahan tusukan.
2. Pembuangan safety box dilakukan setelah kotak terisi 2/3 dengan
menutup rapat permukaan lobang box.
3. Safety box yang telah tertutup diangkut dan disimpan di TPS limbah
B3.
4. Pengangkutan lanjutan dari TPS limbah B3 bekerja sama dengan
pihak ke-3 untuk selanjutnya dilakukan pemusnahan di incenerator.

1/2
6. Diagram Alir

Limbah benda tajam


dibuang pada safety box

Safety box dibuang bila sudah terisi 2/3


dengan menutup rapat lobang box

Safety box disimpan di TPS limbah B3

Pengangkutan dan
pemusnahan oleh Pihak ke-3

7. Unit terkait 1. Unit Layanan Penghasil Limbah benda tajam


2. Cleaning service
3. Pihak ketiga (Pemusnah Limbah B3)

Rekaman Historis Perubahan


Tanggal
Yang
No Isi Perubahan Mulai
dirubah
Diberlakukan
1 Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Banyuputih 17 februari
2022
Nomor : 440/20/ 431.201.7.1.17/2022 Tentang Perubahan
Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi UPT
Puskesmas Banyuputih.

2/2

Anda mungkin juga menyukai