Anda di halaman 1dari 26

KUIS KEPEMIMPINAN WEEK 2

Apakah manager dan leader berbeda? Jika tidak, mengapa? Jika iya, manakah perbedaan yang
tepat?

a. Iya. Manager merupakan seseorang yang memiliki jabatan dan otoritas formal.
Sedangkan leader mungkin seseorang manager atau juga bukan manager.
b. Iya. Manager tidak selalu memiliki jabatan dan otoritas formal. Sedangkan leader selalu
dikaitkan dengan posisi formal.
c. Iya. Manager memiliki kemampuan untuk mempengaruhi orang lain, sedangkan
seorang leader mungkin tidak
d. Tidak. Manager dan leader merupakan konsep yang sama dan memiliki definisi yang
sama
e. Iya. Dalam konteks perubahan, manager mendapatkan komitmen dan antusiasme dari
followers, sedangkan leader dapat memaksa followers untuk mengubah perilakunya.

Siapakah yang disebut sebagai effective leader? Pernyataan berikut ini tepat kecuali…

a. Effective leader menetapkan tujuan yang jelas dengan tim mereka


b. Effective leader adalah tentang memimpin orang melalui hubungan
c. Effective leader mengedepankan stabilitas organisasi
d. Effective leader terbuka terhadap perubahan
e. Effective leader memberikan kontribusi tidak hanya untuk pekerjaannya, tetapi juga
untuk organisasi

Ketika manajer mengerjakan perencanaan budgeting sebuah proyek, maka manajer


memerlukan keterampilan computer untuk menggunakan perangkat lunar spreadsheet seperti
Microsoft Excel. Contoh tersebut merupakan salah satu aspek managerial leadership skill…

a. Financial skills
b. Decision making skills
c. Technical skills
d. Interpersonal sekills
e. Operational skills

Berikut ini merupakan pernyataan yang tepat tentang konsep leader dan leadership, yaitu…
a. Leader dilahirkan dengan kemampuan kepemimpinan
b. Semua pernyataan benar
c. Leadership adalah kemampuan individu
d. Leadership merupakan keterampilan yang dapat dipelajari dan dapat dikembangkan
e. Leader dibentuk, bukan dilahirkan. Setiap orang memiliki potensi yang sama untuk
mengembangkan keterampilan kepemimpinan

Henry Mintzberg mengidentifikasi sepuluh peran manajerial yang dilakukan para pemimpin
untuk mencapai tujuan organisasi. Berikut ini yang merupakan bentuk interpersonal role
yaitu…

a. Negotiator
b. Liaison
c. Entrepreneur
d. Disseminator
e. Spokesperson

Ketika leader mengambil tindakan korektif selama terjadi krisis yang mengganggu bisnis
organisasi, seperti bencana alam, atau keadaan darurat seperti kerusakan mesin/peralatan
penting atau bahan yang dibutuhkan tidak tiba sesuai jadwal. Hal ini merupakan peran leader…

a. Disturbance-Handler Role
b. Figurehead Role
c. Disseminator Role
d. Spokesperson Role
e. Negotiator Role

Level analisis teori kepemimpinan yang berfokus pada hubungan antara pemimpin dan
kelompok kolektif followers, yaitu…

a. Top Management Level of Analysis


b. Group Level of Analysis
c. Middle Management Level of Analysis
d. Organizational Level of Analysis
e. Individual Level of Analysis

Paradigma Teori Kepemimpinan yang menjelaskan gaya khas yang digunakan oleh para
pemimpin yang efektif atau untuk menentukan sifat pekerjaan pemimpin, yaitu…
a. The Integrative Leadership Theory Paradigm
b. The Behavior Leadership Theory Paradigm
c. The Leadership Theory Classifications
d. The Trait Theory Paradigm
e. The Contigency Leadership Theory Paradigm

Paradigma teori… mengidentifikasi perilaku dan sifat yang memfasilitasi efektivitas pemimpin
dan mengeskplorasi mengapa perilaku yang sama oleh pemimpin mungkin memiliki efek yang
berbeda pada followers, tergantung pada situasinya.

a. The Behavior Leadership Theory Paradigm


b. The Contigency Leadership Theory Paradigm
c. The Leadership Theory Classifications
d. The Integrative Leadership Theory Paradigm
e. The Trait Theory Paradigm

…. Berfokus pada “doing the right things”. Selain itu, …. Memperhatikan inovasi dan
perubahan, sedangkan … menaruh perhatian yang lebih besar pada stabilitas dan cara terbaik
untuk menyelesaikan pekerjaan.

a. Leader, manajer, manajer, leader


b. Semua jawaban salah
c. Manajer, leader, leader, manajer
d. Leader, manajer, leader, manajer
e. Manajer, leader, manajer, leader

Kemampuan seorang pemimpin dalam memahami operasional perusahaan merupakan bagian


dari management skills yaitu…

a. Theoretical skills
b. Technical skills
c. Decision-Making Skills
d. Communication Skills
e. Interpersonal Skills

Kemampuan seorang pemimpin dalam berinovasi mengusulkan suatu produk baru merupakan
salah satu peran manajerial pemimpin pada kategori…
a. Liasion Roles
b. Information Roles
c. Monitor Roles
d. Decisional Roles
e. Interpersonal Roles

Leadership memiliki beberapa kata kunci dalam pendefinisiannya, salah satunya adalah
leaders-follower. Berikut ini salah satu contoh pengaplikasian leaders-follower adalah…

a. Pemimpin mampu menempatkan orang-orang terbaik di bidangnya masing-masing


b. Pemimpin menjabarkan dengan detail target serta goal perusahaan kepada seluruh
anggota organisasi
c. Pemimpin mengkomunikasikan ide serta strategi organisasi kepada seluruh anggota
organisasi
d. Pemimpin menginsipirasi para bawahannya melalui hubungan interpersonal
yang baik dengan para karyawan
e. Pemimpin memiliki kepekaan yang kuat terhadap perubahan yang terjadi di dalam
maupun di luar lingkungan perusahaan

Leadership memiliki beberapa level analisis agar penelitian yang berkaitan dengan leadership
tidak berbeda persepsi. Berikut ini level analisis dari leadership adalah…

a. Individual, Group, Organizational


b. Small enterprise company, Private Company, Public Company
c. Regional, National, International
d. Small scale, medium scale, big scale
e. Individual, personal, leader-follower

Dalam penguasaan skill, biasanya para manajer tingkat atas memiliki skill yang lebih tinggi di
bidang… dibandingkan dengan para middle-manager

a. Interpersonal skill dan decision-making skill


b. Communication skill dan operational skill
c. Decision-making skill dan technical skill
d. Interpersonal skill dan operational skill
e. Operational skill dan decision making skill
Dalam decision making, hal krusial yang harus dikuasai oleh para manager adalah sebagai
berikut…

a. Komunikasi yang baik, pengalokasian anggaran, pemahaman bawahan


b. Perencanaan, perumusan strategi, fleksibilitas
c. Semua benar
d. Berpikir kritis, berpikir rasional, analisis alternative
e. Perencanaan strategi, manajemen waktu, berpikir kritis

The trait theory paradigm memiliki ciri-ciri sebagai berikut, yaitu..

a. Membagi pemimpin menjadi dua yaitu pemimpin efektif dan tidak efektif
b. Pemimpin dibentuk berdasarkan lingkungan mereka tumbuh
c. Seorang pemimpin yang baik dapat ditempatkan di semua situasi
d. Muncul di pertengahan abad 20 di dunia barat
e. Teori leadership pertengahan yang menghubungkan antara teori lama dengan baru

Berikut ini adalah teori leadership yang menggabungkan teori sifat, perilaku, dan kontigensi
untuk menjelaskan hubungan yang baik antara pemimpin dan pengikut adalah…

a. The behavioral leadership theory


b. The integrative leadership theory
c. The trait theory paradigm
d. The leader-member exchange theory
e. Contingency leadership theory

Berbedaan antara teori leadership lama dengan yang baru yang paling krusial adalah…

a. Teori kepemimpinan baru berfokus pada organisasi sedangkan teori lama berfokus pada
individu
b. Teori kepemimpinan lama memiliki gaya otokratis sedangkan teori baru bergaya
partisipatif
c. Teori kepemimpinan lama lebih mengakomodir berbagai macam sifat seorang
pemimpin
d. Teori kepemimpinan baru fokus pada output sedangkan teori lama lebih berfokus pada
proses
e. Teori kepemimpinan lama digunakan oleh para ahli dalam kurun waktu yang lebih lama
Dalam menghadapi lingkungan industri yang volatile, uncertain, complex, dan ambiguous
(VUCA), managerial roles yang paling dominan untuk diandalkan adalah…

a. Interpersonal roles
b. Informational roles
c. Decisional roles
d. Figurehead role
e. Leader role

KUIS KEPEMIMPINAN WEEK 3

1. Apakah personality dan traits berbeda? Jika tidak, mengapa? Jika iya, manakah
perbedaan yang tepat?
a. Iya. Traits bergantung kepada bagaimana keluarga, teman, sekolah dan pekerjaan
individu, sedangkan personality tidak bergantung kepada hal tersebut.
b. Iya. Personality dikembangkan berdasarkan faktor lingkungan. Sedangkan traits
dikembangkan berdasarkan faktor genetik
c. Iya. Personality merupakan bawaan genetik dan tidak dapat berubah, sedangkan
traits dapat dipelajari dan diubah meskipun butuh waktu dan usaha.
d. Tidak, sebab baik personality maupun traits dipengaruhi oleh gen yang diterima
sehingga berdampak pada sifat individu.
e. Iya. Personality adalah kombinasi dari sifat-sifat yang mengklasifikasikan
perilaku individu, sedangkan traits merupakan ciri-ciri pribadi yang
membedakan.
2. Big five model of Personality traits adalah cara yang paling banyak diterima untuk
mengklasifikasikan kepribadiankarena dukungan penelitiannya yang kuat dan
reliabilitasnya di seluruh kelompok usia, jenis kelamin, ras, dan Bahasa. Dimensi Big
Five Personality yang manakah yang menggambarkan ciri-ciri kemampuan
bersosialisasi dan kecerdasan emosional?
a. Adjustment
b. Openness
c. Surgency
d. Agreeableness
e. Conscientiousness
3. Sosok leader yang sangat dapat diandalkan menyelesaikan pekerjaan, dicirikan
pemimpin yang loyal dan berkomitmen pada rekan kerja dan organisasi. Termasuk
dalam kategori Big Five Personality yang manakah ilustrasi leader tersebut?
a. Conscientiousness
b. Surgency
c. Openness
d. Agreeableness
e. Adjustment
4. Sikap leader terhadap follower dan harapan follower, dan perlakuan leader terhadap
follower, dapat menjelaskan dan memprediksi perilaku dan kinerja follower. Konsep
manakah yang menyatakan hal tersebut?
a. Theory Y
b. Theory X
c. Self-concept
d. The Pygmalion Effect
e. Ethical Leadership
5. Perilaku yang benar dianggap etis, dan perilaku yang salah dianggap tidak etis.
Outcome dari perilaku dan keputusan yang tidak etis bagi organisasi yaitu, kecuali…
a. Branding cost
b. Distrust
c. Reputational damage
d. Imprisonment
e. Whistle-blower
6. …. Adalah salah satu faktor yang apat mempengaruhi perilaku etis…. Mengacu pada
pemahaman yang benar dari yang salah dan memilih untuk melakukan hal yang benar
dengan identitas moral.
a. Moral Development
b. The Situation
c. Personality Traits and Attitudes
d. Negative self-concept
e. Positive self-concept
7. Kita semua ingin melihat diri kita sendiri memilikipositive manner. Jika kita hanya
“cheating” sedikit, kita masih bisa merasa baik tentang “integritas kita”. Maka dari itu,
terdapat beberapa proses berpikir yang digunakan untuk membenarkan perilaku yang
tidak etis. Ketika individu berbohong, menipu dan mencuri, mengklaim itu demi
kebaikan organisasi, departemen atau karyawan, hal ini termasuk dalam proses berpikir
yang manakah?
a. Higher Purpose
b. Displacement of responsibility
c. Attribution of blame
d. Disregard of distortion of consequences
e. Diffusion of responsibility
8. Setiap hari dalam kehidupan pribadi dan profesional, kita menghadapi situasi dimana
kita dapat membuat pilihan etis atau tidak etis. “Anda harus mempelakukan orang
sebagaimana Anda ingin diperlakukan. Apakah anda suka ketika orang berbohong
kepada Anda, menipu Anda, atau mencuri duit Anda?” merupakan salah satu guidance
yang dapat membantu membuat keputusan etis, yang disebut pula sebagai…
a. Four-Way Test
b. Discernment and Advice
c. Golden Rule
d. Stakeholder
e. Codes of Ethics
9. Ketika peer pressure dapat digunakan untuk menegakkan norma-norma kelompok. Hal
ini masuk ke dalam level perkembangan moral yang manakah?
a. Postconventional
b. Preconventional
c. Conventional
d. Moral Identity
e. Moral Behavior
10. Pemimpin cenderung memiliki energi yang tinggi dengan dorongan positif untuk
bekerja keras mencapai tujuanm dan mampu menciptakan energi dalam diri orang lain
khususnya followers-nya. Termasuk dalam kategori Big Five Personality yang
manakah ilustrasi leader tersebut?
a. Surgency
b. Openness
c. Conscientiousness
d. Agreeableness
e. Adjustment
11. Seorang pemimpin memiliki sifat yang mudah menjalin hubungan interpersonal yang
baik dengan anggota organisasi. Dalam Big Five model of personality, pemimpin
tersebut memiliki sifat…
a. Surgency
b. Openness
c. Conscientiousness
d. Adjustment
e. Aggreableness
12. Sifat openness diperlukan oleh seorang pemimpin ketika menghadapi lingkungan
organisasi yang..
a. Tren bisa terprediksi melalui forecasting yang tepat
b. Semua jawaban benar
c. Ketidakpastian tinggi, tren sering berubah-ubah
d. Kurang beragam, competitor di industri tersebut hanya beberapa
e. Monopoli dengan penguasaan sumber daya terpusat
13. Yang merupakan bentuk Achievement Motivation Theory dalam penerapan di dunia
industri adalah…
a. CEO perusahaan menetapkan target yang ideal bagi perusahaan
b. Manajer mendelegasikan tugas kepada karyawannya sebagai bentuk dari
empowerement
c. Manajer, tingkat atas meminta middle-manager untuk mengkomunikasikan
kebijakan baru perusahaan
d. Manajer memberikan tugas dan job desc yang jelas terhadap para karyawannya
e. Seorang karyawan meminta kenaikan gaji kepada atasannya karena merasa
kinerjanya bagus
14. Aspek surgency dalam Big Five Model of Personality jika dikaitkan dengan
achievement motivation theory maka termasuk kedalam…
a. The Need for Affiliation
b. The Need for Prosperity
c. The Need for Authority
d. The Need for Achieveement
e. The Need for Power
15. Seorang leader yang baik harus mampu mengatur tingkat afiliasi mereka dengan para
karyawan, mengapa demikian?
a. Semua jawaban benar
b. Untuk menghindari adanya obyektifitas dalam penilaian kinerja
c. Untuk mengurangi penilaian yang bersifat bias terhadap beberapa golongan
karyawan
d. Leader seharusnya bersifat oligarkis sehingga hubungan dengan karyawan akan
mengurangi karisma pemimpin
e. Bawahan merasa bekerja di zona nyaman sehingga sulit untuk berkembang
16. Dalam konsep teori X, ciri-ciri perusahaan yang cocok dengan teori tersebut
diantaranya adalah…
a. Bersaing di industri yang bersifat oligopoly, job desc tersusun dengan jelas,
hubungan dyadic antara atasan dan bawahan
b. Sentralisasi yang cukup kuat, sistem operasional menggunakan otomatisasi
yaitu birokrasi yang cukup jelas
c. Ukuran organisasi besar, competitor yang banyak di industri tersebut, delegasi tugas
dari manajer yang banyak
d. Leader mengembangkan otonomi di tiap departemen, supervise yang longgar,
ukuran organisasi yang kecil
e. Organisasi size sifatnya moderate, bersaing di industri yang fluktuatif dan cepat
berubah, Job deskripsi saling berkaitan
17. Banyak pemimpin sebuah organisasi memiliki tingkat kepercayaan diri yang tinggi.
Dalam Big Five Model of Personality, hal tersebut termasuk kedalam…
a. Agreeableness
b. Surgency
c. Openness
d. Conscientiousness
e. Adjustment
18. Perusahaan perlu menuliskan dengan jelas peraturan dan job description sehingga para
anggota organisasi bisa terhindar dari permsalahan etik. Hal tersebut termasuk ke dalam
faktor…
a. The situation
b. Moral Development
c. Integration
d. Attitudes
e. Personality Traits
19. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai personality, yaitu…
a. Semua jawaban benar
b. Personality dipengaruhi oleh perilaku, persepsi dan sikap
c. Semua jawaban salah
d. Personality mempengaruhi perilaku, persepsi dan sikap
e. Personality didapatkan dari lahir dan tidak dibentuk
20. Model kepemimpinan mana yang didasarkan pada premis bahwa pemimpin yang
efektid memiliki kualitas pribadi yang membedakan mereka dari pemimpin yang tidak
efektif?
a. Task-oriented model
b. Contingency model
c. Relationship-oriented model
d. Trait model
e. Path-goal model

KUIS KEPEMIMPINAN WEEK 4

1. Dalam motivation theory dan motivation process, terdapat beberapa step yang akan
dialami oleh seorang individu dalam sebuah organisasi. Berikut ini adalah urutan step
yang sesuai, yaitu...
a. Behavior, Need, Motive, Consequence, Satisfaction/Dissatissfaction
b. Behavior, Motive, Consequence, Need, Satisfaction/Dissatissfaction
c. Motive, Need, Behavior, Satisfaction/Dissatissfaction, Consequence
d. Need, Motive, Behavior, Consequence, Satisfaction/Dissatissfaction
e. Motive, Behavior, Need, Satisfaction/Dissatissfaction, Consequence
2. The Pygmalion Effect berkaitan erat dengan leadership behavior theory, yaitu ketika
seorang pemimpin dan bawahannya mampu memenuhi beberapa faktor berikut, yaitu…
a. Interpersonal skill, dyadic relationship, behavior, performance
b. Traits, position, job design, performance
c. Interpersonal skill, job design, performance
d. Traits, expectation, behavior, performance
e. Soft-skill, hard-skill, knowledge, interpersonal skill
3. Gaya kepemimpinan yang pada dasarnya sama dengan job-centered leadership style,
yaitu berfokus pada menyelesaikan tugas adalah…
a. The impoverished leadership style
b. Autocratic leadership behavior
c. Initiating structure leadership style
d. Democratic leadership behaviors
e. Consideration leadership style
4. Teori yang berfokus pada memahami bagaimana manusia berperilaku untuk memenuhi
kebutuhannya disebut…
a. Acquired Needs Theory
b. Hierarchy of Needs Theory
c. Two-Factor Motivation Theory
d. Equity Theory
e. Prosess Motivation Theory
5. Ketika sebuah perusahaan dapat mencapai target yang telah ditentukan dan mampu
memberikan benefit yang baik untuk karyawan, menurut Maslow berarti perusahaan
tersebut ada pada pemenuhan kebutuhan…
a. Physiological needs
b. Safety needs
c. Esteem needs
d. Social needs
e. Self-actualization needs
6. Work-life balance disebut juga sebagai keseimbangan antara work-home dan work-
family. Setiap individu memiliki kebutuhan personal life dan kebutuhan pekerjaan yang
saling mempengaruhi. Individu membutuhkan keseimbangan yang sehat antara hidup
dan pekerjaan. Namun, dengan organisasi yang bekerja sepanjang waktu bersaing di
pasar global, dengan fokus untuk menyelesaikan lebih banyak hal yang lebih sedikit
orang, dengan teknologi yang memudahkan untuk bekerja sepanjang wakti, siang dan
malam melalui gadget dan dari mana saja, Batasan antara hidup dan pekerjaan menjadi
kabur bagi banyak orang. Konsekuensi negative dari ketidakseimbangan kebutuhan
kehidupan dan pekerjaan, yaitu…
a. Burnout
b. Absenteeism
c. Stress
d. Turnover
e. Satisfaction
7. Berikut ini merupakan ciri-ciri lingkungan bisnis yang cocok untuk penerapan
democratic leadership, yaitu…
a. Anggota organisasi mayoritas menganut teori X, lingkungan bisnis yang fluktuatif,
pengambilan keputusan lebih banyak yang tersentralisasi
b. Anggota organisasi mayoritas menganut teori Y, lingkungan bisnis yang
fluktuatif, pengambilan keputusan lebih banyak yang terdesentralisasi
c. Anggota organisasi mayoritas menganut teori X, lingkungan bisnis yang stabil,
pengambilan keputusan lebih banyak yang tersentralisasi
d. Anggota organisasi mayoritas menganut teori X, lingkungan bisnis yang stabil,
pengambilan keputusan lebih banyak yang terdesentralisasi
e. Anggota organisasi mayoritas menganut teori Y, lingkungan bisnis yang stabil,
pengambilan keputusan lebih banyak yang terdesentralisasi
8. Berikut ini merupakan pernyataan yang benar tentang leadership grid theory, kecuali…
a. The middle of the road leader memiliki perhatian yang balance terhadap kedua
faktor produksi dan manusia
b. The team leader memiliki perhatian yang tinggi terhadap kedua faktor
c. The impoverished leader memiliki perhatian yang tinggi terhadap sektor
produksi dan sumber daya manusia
d. The authority-compliance leader memiliki perhatian yang tinggi terhadap produksi,
dan rendah terhadap manusia
e. The country club leader memiliki perhatian yang tinggi terhadap manusia, dan
rendah terhadap produksi
9. Seorang manajer membuat peraturan berupa dresscode di hari-hari tertentu untuk
meningkatkan kekompakan. Jika ada karyawan yang tidak memakai pakaian sesuai
peraturan, maka ia akan dicap sebagai seorang yang tidak kompak di perusahaannya.
Hal tersebut merupakan bentuk reinforcement yaitu…
a. Punishment
b. Semua jawaban salah
c. Positive reinforcement
d. Avoidance reinforcement
e. Extinction
10. Motivasi yang berasal dari luar individu dan pekerjaan, seperti gaji, keamanan kerja,
kondisi kerja, tunjangan, dan hubungan disebut motivasi…
a. Needs motivators
b. Equity motivators
c. Maintenance motivators
d. Intristic motivators
e. Achievement motivators
11. The hierarchy of needs theory mengusulkan bahwa individu dapat dimotivasi melalui
lima tingkat kebutuhan, kecuali…
a. Self-actualization needs
b. Safety needs
c. Affective needs
d. Belongingness needs
e. Esteem needs
12. ….. adalah metode yang paling kontraversial dan paling tidak efektif dalam memotivasi
karyawan untuk melakukan pekerjaan dengan baik …. Dapat mengurangi perilaku yang
tidak diinginkan, tetapi penggunaannya yang berlebihan dapat menyebabkan perilaku
lain yang tidak diinginkan, seperti moral yang buruk, produktivitas yang lebih rendah,
dan Tindakan pencurian atau sabotase. Metode ini efektif untuk diterapkan dalam
situasi tertentu.
a. Avoidance Reinforcement
b. Punishment
c. Extinction
d. Rewards
e. Continuous Reinforcement
13. Supportive leadership dan interaction facilitation, merupakan 2 indikator untuk
mengukur…
a. Autocratic leadership behaviors
b. Job-oriented behaviors
c. Consideration behaviors
d. Employee-oriented behaviors
e. Democratic leadership behaviors
14. Berdasarkan Leadership Grid Theory, leadership style yang memiliki high concern baik
pada production maupun people serta bertujuan untuk mencapai kinerja maksimal dan
kepuasan karyawan merupakan…
a. The team leader
b. The authority-compliance leader
c. The impoverished leader
d. The middle-of-the-road leader
e. The country-club leader
15. Ketika individu termotivasi dengan membandingkan input yang mereka miliki (usaha,
pengalaman, loyalitas, komitmen, senioritas) dengan output yang mereka dapatkan
(kompensasi, finansial, pujian, pengakuan) merupakan bentuk dari teori motivasi…
a. Acquired Needs Theory
b. Goal-Setting Theory
c. Hierarchy of Needs Theory
d. Equity Theory
e. Two-Factor Motivation Theory
16. Sebuah perusahaan manufaktur XYZ adalah sebuah perusahaan yang memproduksi
beberapa consumer goods yang sudah berjalan selama belasan tahun. Dalam
memproduksi barangnya, perusahaan menggunakan teknologi otomatisasi sehingga
perlunya penjelasan job description yang jelas. Pendekatan leadership yang cocok
untuk perusahaan tersebut adalah…
a. Semua jawaban benar
b. Consideration leadership
c. Democratic leadership
d. Employee-centred leadership
e. Job-centred leadership
17. Dalam acquired needs theory, manusia digambarkan memiliki kebutuhan akan 3 jenis
variable, yaitu…
a. Need for socialization, relation, achievement
b. Need for affiliation, socialization, power
c. Need for empowerement, relation, safety
d. Need for achievement, power, affiliation
e. Need for empowerement, power, achievement
18. Terdapat beberapa jenis gaya kepemimpinan yang dibahas dalam chapter 3 Pemimpin
yang membuat keputusan, memberitahu karyawan apa yang harus dilakukan, dan
mengawasi bawahannya secara ketat merupakan pemimpin dengan gaya
kepemimpinan….
a. Democratic leadership style
b. Autocratic leadership style
c. Employee-centred leadership style
d. Job-centred leadership style
e. Consideration leadership style
19. Berikut ini adalah variable-variable untuk menulis tujuan yang efektif, kecuali…
a. Measurable
b. Target date
c. Adjective
d. Action verb
e. Specific
20. Berikut ini merupakan pernyataan yang tepat tentang content, process dan
reinforcement theories, kecuali…
a. Teori process motivation menggunakan punishment sebagai sarana untuk
memotivasi karyawan
b. Teori content motivation berfokus pada mengidentifikasi dan memahami kebutuhan
karyawan
c. Teori reinforcement motivation tidak begitu memperhatikan kebutuhan karyawan
d. Teori process motivation berusaha memahami bagaimana karyawan memilih
perilaku untuk memenuhi kebutuhan mereka
e. Teori reinforcement motivation berfokus pada mendapatkan karyawan untuk
melakukan apa yang manajer ingin mereka lakukan melalui konsekuensi yang
diberikan oleh manajer untuk perilaku mereka.

KUIS KEPEMIMPINAN WEEK 5

1. Ketika highly skilled workers tidak memerlukan peran leader untuk memberi tahu
mereka bagaimana memperlakukan pekerjaannya. Kemudian, manajer yang tidak
berada di dekat bawahannya tidak dapat dengan mudah memberikan pengarahan tugas.
Hal ini merupakan salah satu ilustrasi dari implementasi teori…
a. Leader-member exchange
b. Leadership Continuum model
c. Normative leadership model
d. Path-goal leadership model
e. Leadership subtitutes theory
2. Fiedler berpendapat, jika terjadi perbedaan antara kepemimpinan dengan situasi
organisasi yang harusnya disesuaikan adalah…
a. Situasi organisasi
b. Leadership traits
c. Leadership capabilities
d. Leadership behavior
e. Kepemimpinan
3. Sejauh mana karyawan “tunduk” pada orang lain, dan ingin diberi tahu apa yang harus
dilakukan dan bagaimana melakukan pekerjaan tersebut merupakan salah satu
situational factor yang perlu dipertimbangkan dalam memilih leadership style, yaitu…
a. Formal authority
b. Locus of control
c. Task structure
d. Authoritarianism
e. Ability
4. Jika hubungan antara leader dengan followernya kurang baik, karakteristik
pekerjaannya repetitive, dan leader memiliki power yang lemah. Maka leadership style
yang sesuai untuk digunakan adalah…
a. Subordinate-centered leadership
b. Relationship-oriented
c. Task-oriented
d. Boss-centered leadership
e. Supportive leadership
5. Untuk menjadi manajer dengan perspektif global, variable skill yang harus dimiliki
paling utama adalah…
a. Technical skill
b. Psychological skill
c. Cultural skill
d. Physiological skill
e. Emotional skill
6. Persamaan antara behavior theory dengan contingency theory yang paling utama
adalah…
a. Keduanya sama-sama mempertimbangkan sifat baik dari atasan maupun bawahan
b. Keduanya sama-sama berlandaskan dua konsep kepemimpinan, task-oriented
dan people relationship-oriented
c. Keduanya lebih baik dibandingkan dengan traits theory
d. Keduanya memiliki model kepemimpinan yang dapat diaplikasikan di semua
kondisi
e. Keduanya sama-sama berusaha untuk menemukan satu model kepemimpinan
terbaik
7. Berikut ini adalah beberapa gaya kepemimpinan dari path-goal leadership model,
yaitu…
a. Paternalistic, militaristic, supportive, charismatic
b. Decider, facilitator, delegator, consultant
c. Autocratic, democratic, boss-centered, subordinate-centered
d. Participative, charismatic, autocratic, democratic
e. Directive, supportive, participative, achievement-oriented
8. Ketika seorang manajer ingin memutuskan suatu keputusan dengan cepat, leadership
model yang paling harus dihindari adalah…
a. Leadership substitutes theory
b. Path-goal leadership model
c. Normative leadership model
d. Leadership continuum model
e. Leader-member exchange
9. Seberapa penting komitmen follower untuk mengimplementasikan keputusan,
merupakan salah satu variabel yang perlu dipertimbangkan ketika organisasi
mengadopsi model kepemimpinan…
a. Leadership continuum model
b. Path-goal leadership model
c. Leadership subtitutes theory
d. Leader-member exchange
e. Normative leadership model
10. Berikut ini adalah contoh penerapan dari situasional favorableness, kecuali…
a. Job desc serta metode kerja masing-masing individu di suatu organisasi terusan dan
tertulis dengan jelas
b. Semua jawaban benar
c. Perusahaan manufaktur memiliki metode kerja yang rutin sehingga memudahkan
para anggota organisasi dalam beroperasi
d. Pemimpin memiliki hubungan yang baik dengan para bawahannya yang kooperatif
e. Manajer memiliki wewenang dalam merekrut, men-training, memberhentikan serta
menempatkan individu di divisi manapun
11. Path-goal leadership theory berkontribusi pada pengembangan teori kepemimpinan….
a. Empowering leadership
b. Authocratics leadership
c. Transactional leadership
d. Transformational leadership
e. Charismatic leadership
12. Secara lebih lengjap, contingency leadership theory mencoba menjelaskan gaya
kepemimpinan yang sesuai berdasarkan…
a. Traits, skill, specialization pemimpin, traits, behavior
b. Traits, skill, specialization
c. Behavior, pemimpin, situasi
d. Pemimpin, traits, specialization
e. Pemimpin, pengikut, dan situasi
13. Yang termasuk ke dalam dimensi situation dalam framework contingency leadership
adalah…
a. Tugas, struktur organisasi, lingkungan industri
b. Motivasi, capability, specialization
c. Personality, traits, behavior
d. Semua jawaban salah
e. Pengalaman, behavior, personality
14. Contingency leadership berangkat dari pemahaman bahwa seorang leader harus
menyesuaikan dengan…
a. Group behavior
b. Organizational size
c. Situational characteristics
d. Specialization
e. Individual traits
15. Ketika follower tidak menginginkan kepemimpinan otokratis dan memiliki locus of
control internal, dan ketika kemampuan follower tinggi maka leadership style yang
sesuai adalah…
a. Task-oriented
b. Supportive
c. Directive
d. Achievement-oriented
e. Participative
16. Model kepemimpinan yang di kritik karena berpandangan bahwa para leader tidak
boleh mengubah gaya kepemimpinannya, melainkan konteks pekerjaannya yang harus
diubah yaitu…
a. Leadership Subtituties model
b. Tannenbaum and Schmidt’s leadership continuum model
c. Normative leadership time-driven model
d. Fiedler contingency leadership model
e. House path-goal leadership model
17. Berikut ini adalah kelemahan dari leadership continuum model, yaitu…
a. Tidak melalui hasil riset sehingga penentuan faktor pengukurannya terkesan
subjektif
b. Lebih condong menganut paham trait theory dibandingkan behavior theory
c. Tidak mempertimbangkan subjektifitas pekerja sehingga sangat leader-centric
d. Proses pengukurannya berlangsung lebih lama dan memakan banyak biaya
e. Mengedepankan sisi psikologis dibandingkan sisi teknis
18. Model kepemimpinan yang outcome akhirnya berupa kinerja dan kepuasan karyawan
adalah…
a. House path-Goal leadership model
b. Leadership subtitutes model
c. Normative leadership time-driven model
d. Tannenbaum and schmidt’s leadership continuum model
e. Fielder contingency leadership model
19. Leader membiarkan kelompok mendiagnosis masalah dan membuat keputusan dalam
batas yang ditentukan. Peran leader adalah untuk menjawab pertanyaan dan
memberikan dorongan dan sumber daya. Ilustrasi tersebut menunjukkan jenis
leadership style…
a. Consult group
b. Delegate
c. Consult individually
d. Decide
e. Facilitate
20. Apakah leader memiliki kekuatan untuk mendelegasikan pekerjaan, memberi
penghargaan dan hukuman, memperkerjakan dan memecat, memberikan kenaikan gaji
dan promosi? Hal tersebut merupakan salah satu variabel dari…
a. Subtitutes and Neutralizers
b. Leadership continuum model
c. Situational favorableness
d. Leadership participation style
e. Leadership style

KUIS KEPEMIMPINAN WEEK 6

1. Pemimpin karismatik identic dengan…


a. Coercive power
b. Personal power
c. Position power
d. Information power
e. Legitimate power
2. Dari beberapa pernyataan di bawah ini, manakah yang tepat untuk menggambarkan
politik?
a. Pengaruh potensial leader atas followersnya
b. Proses di mana dua pihak atau lebih memiliki sesuatu yang diinginkan pihak lain
dan berusaha mencapai kesepakatan
c. Proses mendapatkan pesaing dalam organisasi
d. Proses mengambil keuntungan dari orang lain untuk meningkatkan kepentingan
pribadi
e. Proses mendapatkan dan menggunakan kekuasaan
3. Ketika seorang individu melakukan sesuatu untuk orang lain, maka individu tersebut
telah membuat piutang yang mungkin akan didapatkan Kembali di kemudian hari
ketika membutuhkan bantuan. Ilustrasi tersebut menggambarkan perilaku politik
seorang individu yang disebut sebagai…
a. Reciprocity
b. Coalitions
c. Power
d. Negotiating
e. Networking
4. Ketika individu berada di sebuah tim dan kapten dipilih melalui voting anggota tim.
Jika individu tersebut ingin menjadi kapten tim, maka ia dapat berpolitik dengan
mencoba mendapatkan suara anggota tim, dan jika mereka mendukung maka ia dapat
meminta mereka untuk mempromosikannya sebagai kapten kepada orang lain. Apabila
mayoritas tim mengatakan akan memilihnya, maka ia telah memenangkan pemilihan
bahkan sebelum pelatih memulai rapat, pencalonan, dan pemungutan suara dengan
membangun…
a. Reciprocity
b. Negotiating
c. Networking
d. Coalitions
e. Power
5. Berikut ini merupakan Langkah-langkah yang tepat untuk mengembangkan
keterampilan politik, kecuali…
a. Mengembangkan hubungan kerja yang baik, terutama dengan manajer
b. Memahami budaya organisasi dan power organisasi
c. Menjadi anggota tim yang loyal
d. Membuat manajer terkesan dengan melakukan lebih dari sekedar jobdesk
e. Jika sedang berkonflik dengan manager, mediasikan dengan top manajer
untuk menyelesaikan konflik
6. Di pasar tenaga kerja saat ini, sangat penting untuk terlibat dalam “passive job hunt”
menggunakan networking dan resume yang dapat diakses secara online. Berikut ini
merupakan platform social media yang dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan
networking, yaitu…
a. Linkedin
b. Telegram
c. Tiktok
d. Instagram
e. Twitter
7. Politik seringkali berpotensi negative karena adanya orang-orang yang
menyalahgunakan political power-nya. Pandangan positif terkait politik adalah dengan
menyadari bahwa politik hanyalah media pertukaran sosial. Teori yang tepat untuk
mendasari pola pikir tersebut adalah…
a. Social exchange theory
b. Social identity theory
c. Social cognitive theory
d. Social attribution theory
e. Social learning theory
8. Jumlah dan pentingnya politik bervariasi dari satu organisasi ke organisasi lainnya.
Namun, organisasi yang…. Cenderung lebih politis, dan semakin …. Tingkat
manajemen, semakin …. Tingkat kepentingan politiknya.
a. Lebih kecil, tinggi, tinggi
b. Lebih besar, rendah, rendah
c. Lebih kecil, tinggi, rendah
d. Lebih kecil, rendah, tinggi
e. Lebih besar, tinggi, tinggi
9. Koneksi yang tepat dapat memberikan kekuatan atau setidaknya persepsi memiliki
kekuatan. Jika rekan kerja mengetahui bahwa individu memiliki kedekatan dengan
orang yang berkuasa, maka rekan kerja akan lebih cenderung melakukan apa yang
individu tersebut minta. Ilustrasi diatas merupakan bentuk dari power…
a. Coercive power
b. Expert power
c. Information power
d. Referent power
e. Connection power
10. Banyak organisasi seperti Kentucky Fried Chicken (KFC) memberikan penghargaan
“employee of the month”. Power seorang leader kuat atau lemah berdasarkan
kemampuan untuk menghukum dan memberi penghargaan kepada follower,
merupakan bentuk power…
a. Reward Power
b. Expert power
c. Information power
d. Referent power
e. Connection power
11. Bagaimanakah hubungan antara power dan politik dalam sebuah konsep
kepemimpinan?
a. Politik adalah kemampuan untuk mempengaruhi perilaku orang lain sedangkan
power adalah proses memperoleh dan menggunakan kekuasaan, sehingga
keterampilan kekuasaan adalah bagian dari power
b. Power adalah kemampuan untuk mempengaruhi perilaku orang lain,
sedangkan politik adalah proses memperoleh dan menggunakan kekuasaan
sehingga keterampilan politik adalah bagian dari kekuasaan
c. Politik adalah seni menghimpun suara terbanyak untuk mendapatkan suatu jabatan
tertentu yang akan menghasilkan power bagi individunya
d. Politik dan kepemimpinan merupakan dua hal yang sama dalam kepemimpinan,
yaitu berfungsi sebagai alat untuk mencapai tujuan organisasi
e. Semua jawaban benar
12. Dalam Menyusun rencana negosiasi, hal pertama yang harus diperhatikan oleh
organisasi adalah…
a. Melakukan riset tentang lawan negosiasi
b. Menyusun tawaran dan alternatifnya
c. Menyiapkan jawaban atas pertanyaan yang potensial
d. Menetapkan tujuan
e. Mengantisipasi pertanyaan yang muncul
13. Dalam mencapai win-win solution antar pihak yang terlibat dalam proses negosiasi
yang palint penting untuk diperhatikan adalah…
a. Mengajukan penawaran terlebih dahulu
b. Tidak terburu-buru dalam menentukan keputusan
c. Menentukan pemimpin negosiasi dari salah satu pihak negosiasi
d. Menunggu penawaran dari pihak lawan
e. Menyimak dengan fokus harapan/kebutuhan lawan negosiasi
14. Dalam memperluas networking, proses yang paling mendasar yang harus dilakukan
adalah…
a. Menggali kemampuan diri sendiri
b. Membuat list target networking
c. Menyusun pertanyaan yang akan diajukan ketika melakukan interview kepada
target networking
d. Menyusun alternative target networking
e. Mempertahankan networking yang sudah ada
15. Berikut ini adalah contoh-contoh dari manfaat networking secara langsung, kecuali…
a. Mengembangkan kekuatan dan pengatuh untuk membuat orang lain rela membantu
pencapaian tujuan kita
b. Memperoleh kesempatan yang lebih besar dalam hal pengembangan diri
c. Mendapatkan pengakuan dari lingkungan keluarga dan circle pertemanan
d. Membentuk lingkungan suportif yang akan menunjang pencapaian tujuan kita
e. Mengembangkan hubungan yang lebih erat sehingga tercapai mutual trust
16. Perilaku politik sebuah kelompok tertentu yang membantu kelompok lain untuk
mencapai tujuan yang sama disebut…
a. Coalitions
b. Multi-level politics
c. Networking
d. Semua jawaban salah
e. Reciprocity
17. Seorang pemimpin yang mampu menginspirasi para bawahannya cenderung memiliki
jenis power…
a. Reward power
b. Coercive power
c. Information power
d. Referent power
e. Expert power
18. Dalam membuat keputusan, pemerintah sangat bergantung kepada pendekatan
scientific dari para ahli di bidangnya. Berdasarkan hal tersebut, pemerintah bergantung
pada…
a. Information power
b. Legitimate power
c. Referent power
d. Expert power
e. Reward power
19. Berikut ini merupakan contoh situasi yang tepat untuk menggunakan coercive power,
yaitu ketika sebuah organisasi dengan karakteristik berikut ini…
a. Ukuran organisasi kecil, birokrasi ringkas, uncertainty environment
b. Memandang tinggi senioritas, struktur organisasi vertical, anggota organisasi
cenderung menganut teori X
c. Semua jawaban benar
d. Senioritas kurang diperhatikan, struktur organisasi horizontal, anggota organisasi
cenderung menganut teori Y
e. Ukuran organisasi besar, birokrasi yang rumit, lingkungan organisasi sangat
fluktuatif
20. Yang manakah pernyataan berikut ini yang benar tentang hubungan antara negosiasi
dan konflik, influencing, power dan politik dalam konsep kepemimpinan?
a. Negosiasi terjadi ketika ada konflik, sementara influencing, power dan politik
dapat digunakan selama proses negosiasi
b. Negosiasi terjadi ketika ada konflik, sementara influencing, power dan politik harus
dipilih salah satunya untuk menyelesaikan konflik
c. A,B,C salah
d. Proses negosiasi dapat diselesaikan dengan power yang kuat, sementara variable
lainnya dapat menjadi pelengkap
e. A,B,C benar

Anda mungkin juga menyukai