Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN 1: TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Teknologi informasi dan komunikasi yang berkembang pada saat ini,


Menjadikan segala sesuatu dapat diselesaikan dengan praktis. teknologi
informasi dan komunikasi adalah sesuatu yang berguna atau bermanfaat bagi aspek
kehidupan manusia sekarang. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dikenal
dengan perangkat keras(Hardware), Perangkat lunak (software), dan perangkat
keras dan Manusia (Brainware). Sistem operasi (Oprerating system) sangatlah
penting bagi perangkat computer. Sistem operasi diibaratkan sebuah nyawa bagi
computer, Karena Keberadaan system Operasi sebagai perangkat lunak pertama yang
muncul di layar monitor saat computer dihidupkan dan juga terakhir kali terlihat saat
Komputer Dimatikan.

5. Penyedia Surat Elektronik


Terdapat banyak penyedia layanan surat elektronik yang tersedia di pasar. Adapun
beberapa penyedia surat elektronik Populer yang banyak digunakan, yaitu sebagai
berikut.

a. Gmail
Gmail adalah layanan surat elektronik atau E-mail yang disediakan oleh Google. Gmail
Memungkinkan pengguna untuk mengirim, menerima, dan menyimpan pesan elektronik
melalui internet. Adapun dengan menggunakan Gmail, pengguna dapat membuat akun e-
mail gratis dan mengakses melalui Browser web atau aplikasi Gmail di perangkat
seluler.

b. Outlook (Sebelumnya Hotmail)


Outlook adalah layanan surat Elektronik atau e-mail yang disediakan oleh Microsoft.
Outlook memungkinkan pengguna untuk mengirim, menerima, dan mengatur Pesan
elektronik melalui internet.

c. Yahoo Mail
Yahoo Mail adalah layanan surat elektronik yang disediakan oleh Yahoo. Yahoo Mail
menawarkan fitur-fitur seperti penyimpanan yang besar, filter spam, dan integrasi dengan
layanan Yahoo Lainnya seperti Yahoo Calender dan Yahoo Messenger.

Anda mungkin juga menyukai